Academia.eduAcademia.edu

Kepemimpinan Model Gembala

2009, Jurnal Jaffray

Abstract

Yohanes l0:ll: 'Akulah gembala yang baik. Gembala yang baik memberikan nyawanya bagi domba dombanya." I Petrus 5:4: "Maka kamu, apabila Gembala Agung datang, kamu akan menerima mahkota kemuliaan yang tidak dapat layu." Mazmur 78:72: "Ia menggembalakan mereka dengan ketulusan hatinya, dan menuntun mereka dengan kecakapan tangannya." Yesaya ll:5: "Ia tidak akan menyimpang dari kebenaran dan kesetiaan, seperti ikat pinggang tetap terikat pada pinggang." PENDAHULUAN Mengawali tulisan ini, saya ingin memulai dengan perenungan: Apakah menurut pengamatan sebagai pemimpin, para pemimpin gereja saat ini di