Academia.eduAcademia.edu

PERKEMBANGAN PENDIDIKAN DI SD

2022, PENDIDIKAN IPS DI SD KELOMPOK 2

Abstract

Berdasarkan hasil dan pembahasan dapat ditarik kesimpulan bahwa Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosal di China dan Korea Selatan memiliki karakteristik yang relatif berbeda. Hal ini disebabkan karena filsafat pendidikan dan ideology yang dianut oleh kedua negara memberikan warna dan tradisi yang berbeda. Tujuan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial di China lebih diorientasikan kepada kemajuan ekonomi dengan mengedepankan semangat equality. Sedangkan tujuan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial di Korea Selatan lebih diorientasikan pada pengembangan warga negara yang demokratis dan nasionalis. Namun demikian, proses transformasi pengetahuan, nilai dan keterampilan sosial pada kedua negara cukup berhasil.