Academia.edu no longer supports Internet Explorer.
To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.
2010
…
71 pages
1 file
Pemrograman dengan menggunakan bahasa assembly dirasakan masih terlalu sulit, akhirnya dikembangkan suatu bahasa pemrograman yang lebih mudah digunakan. Bahasa pemrograman ini menggunakan kata-kata yang mudah dikenali oleh manusia. Bahasa pemrograman ini disebut bahasa generasi ketiga atau disingkat 3GL (third-generation language). Atau disebut juga bahasa tingkat tinggi atau disingkat HLL (high-level language). Contohnya antara lain Basic, Pascal, C, C++ dan COBOL. Bahasa generasi ketiga menggunakan kata-kata dalam bahasa Inggris karena bahasa tersebut merupakan bahasa internasional.
Bahasa Pascal adalah bahasa pemrograman tingkat tinggi yang berorientasi pada segala tujuan, dirancang oleh Professor Niklaus Wirth dari Technical University di Zurich, Switzerland. Nama pascal diambil sebagai penghargaan terhadap Blaise Pascal, ahli matem Perancis Ketika Pascal didesain, telah ada sekian banyak bahasa pemrograman, namun hanya sedikit yang digunakan secara luas: FORTRAN, C, Assembler, COBOL. Ide kunci dari bahasa baru ini adalah urutan, yang diatur melalui konsep tipe data yang sangat kuat, dan memerlukan deklarasi dan kontrol program yang terstruktur. Bahasa ini juga didesain untuk menjadi alat bantu pengajaran bagi siswa kelas pemrograman. Kompiler Pascal dari Borland yang begitu terkenal diseluruh diperkenalkan pada tahun 1983, mengimplementasikan "Pascal User Manual and Report" oleh Jensen dan Wirth. Kompiler Turbo Pascal telah menjadi salah satu dari kompiler terlaris sepanjang masa, dan membuat bahasa ini sangat populer pada platform PC, dikarenakan keseimbangan antara kemudahan penggunaan dan kemampuan/kekuatan.
Pendahuluan Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan kesehatan dan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan modul ini. Tidak lupa penulis juga ucapkan terima kasih kepada almarhum ayah semoga amal ibadahnya di terima di sisi Allah SWT, Ibu dan Nenek. Karena penulis juga manusia dan memiliki kekurangan semoga kritik dan saran membangun diperlukan untuk penulis guna menjadikan buku ini lebih baik lagi. Kritik dan saran bisa disampaikan melalui : Akhir kata penulis ucapkan terima kasih semoga menjadi ilmu bermanfaat bagi mereka yang menggunakan buku ini amin. Seluruh dokumen di IlmuKomputer.Com dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari IlmuKomputer.Com.
Pemrograman Pascal by [email protected]
Program 1.1. Menulis hello tanpa variable. Keterangan : bagian yang di apit dengan kurung kurawal {}, adalah komentar. Komentar digunakan untuk memberikan keterangan pada program sehingga mudah dipahami. Biasakan memberikan komentar pada program yang dibuat. DAFTAR PUSTAKA
Laporan ini berisi tentang bagaimana membuat aplikasi dalam bahasa pemrograman yang bisa berguna dalam perpustakaan
Untuk Menuliskan Program Pascal tidak mengenal aturan penulisan di kolom tertentu, jadi Anda dapat menulis program Pascal pada kolom ke berapapun. Penulisan statemen yang menjorok masuk beberapa kolom tidak mempunyai pengaruh di proses, hanya supaya mempermudah pembacaan program, sehingga akan
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.