Academia.edu no longer supports Internet Explorer.
To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.
2020
…
7 pages
1 file
Seiring dengan perkembangan industri media yang diwarnai dengan pertumbuhan media daring membuat konvergensi menjadi isu penting. Media konvensional mulai mengembangkan platform digital. Dulu, media cetak, audio, dan audio-visual memiliki newsroom yang terpisah-pisah. Kini, pada era digital konvergensi media mulai muncul, seperti di Grup Tempo. Penelitian ini mengkaji bentuk-bentuk konvergensi yang diterapkan di Grup Tempo dan implikasinya terhadap kompetensi reporter Tempo.co. Peneliti menggunakan paradigma konstruktivis dan teori determinisme teknologi dan teori new media dan konvergensi media. Metode pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam, observasi, dan studi dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan teknik komparatif konstan. Metodenya studi kasus. Hasilnya menunjukkan, bentuk-bentuk konvergensi yang diterapkan di Tempo.co adalah konvergensi pada tingkat newsroom. Setelah tiga kali mencoba, Tempo.co memutuskan untuk menurunkan kadar konvergensi yang semul...
MEDIALOG: Jurnal Ilmu Komunikasi
Perkembangan teknologi informasi dari media konvensional ke media online, atau lebih dikenal dengan Konvergensi Media, menyebabkan persaingan yang ketat diantara perusahaan media untuk mempertahankan minat pembaca dan memudahkan pembaca untuk mendapatkan informasi yang diinginkan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Efek Konvergensi Media terhadap Pembaca Tribun Timur berdasarkan efek kognitif, afektif, dan behavioral yang dikemukakan oleh Steven H. Chaffee. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Konvergensi Media yang terjadi di Tribun Timur mempengaruhi efek kognitif yaitu memberikan kemudahan mengakses berita dan jangkauannya lebih luas, sehingga pembaca lebih banyak dan cepat mendapatkan informasi. Efek afektif yaitu memberikan banyak pilihan kepada pembaca mengenai konten mana yang ingin digunakan untuk mendapatkan berita. E...
This study seeks to reveal the implementation of convergence in the newsroom with case study of Tempo Group. This research uses qualitative approach and case study method. This study reveals that Tempo began implementing newsroom convergence after publishing Koran Tempo in 2001. The effort toward newsroom convergence was realized by establishing Tempo Newsroom which functioned as news control center. After passing a series of trials and policy changes, the Tempo Group finally adopted full editorial convergence since 2012. In the application of this editorial convergence, Tempo chose the Newsroom 3.0 model, a newsroom management system that brings together news gathering and news processing to provide news material for several outlets: tempo.co, Koran Tempo, and Tempo Magazine
Bandung Conference Series: Journalism
The phenomenon of media convergence is a necessity that cannot be avoided, media convergence has a very significant influence on media practice. This research examines media convergence in the newsroom of Media Group, a leading media entity in Indonesia. Using a qualitative method approach, this study used a media group case study using interviews, direct observation and analysis of documents related to data collection. This research identifies the impact of convergence in the media, besides that this research also highlights the challenges and opportunities faced by newsrooms in dealing with the convergence process. Challenges cover all the basic aspects of editorial which cause adjustments in the newsroom, as well as management aspects that must continue to adapt. Convergence has changed the newsroom landscape.
Ampera: A Research Journal on Politics and Islamic Civilization
Media convergence is a concrete step carried out by various mass media in the world as a result of technological transformation and internetization. The presence of the internet encourages the mass media to apply the concept of media convergence such as online media, e-papers, e-books, streaming radio and social media combined with other media. The purpose of this study was to determine how the implementation of the strategy used by the Sumsel Tribune in the era of media convergence, as well as the challenges faced and innovations made by the Sumsel Tribune in dealing with media convergence. The type of research used in this research is qualitative using the SWOT theory and media convergence theory. The research results reveal (1), the Sumsel Tribune is in the quadrant I position, is getting stronger and has a lot of potential opportunities by implementing an aggressive work strategy, (2) the media convergence system uses the concept of convergence dimensions according to Rich Gordo...
Jurnal ilmu Komunikasi, 2020
Di tengah maraknya praktik konglomerasi media, terselip beberapa permasalahan yang nampaknya sepele. Akan tetapi sangat berpengaruh pada kondisi masyarakat yang kecenderungan tidak bisa lepas dalam mengonsumsi media. Terlebih dalam hal kebebasan pers dan berpendapat yang seakan masih terbelenggu walaupun telah lama berada pada era reformasi dan keterbukaan informasi. Hasil yang ditemukan dalam studi ini yaitu Media belum bisa mewujudkan ruang publik yang leluasa karena prosentase kepentingan pemilik media masih cenderung tinggi dibandingkan dengan warga; Media hanya dijadikan sebagai komoditas bisnis yang bisa meraup keuntungan dengan jumlah besar; Pemilik media yang juga sebagai konglomerat industri media telah mendapuk dirinya juga dalam dunia perpolitikan. Pemilik media hanya mengomando suara untuk disiarkan dan yang sesuai dengan kepentingannya. Segala bentuk konten yang ada diarahkan untuk bisa memobilisasi pendapat masyarakat untuk memiliki persepsi yang sama seperti kehendak ...
2021
Penelitian ini bertujuan untuk menemukan adanya konvergensi media dakwah di masa pandemi Covid 19. Media dakwah yang banyak ragamnya dibutuhkan oleh Dai. Di masa pandemi Covid 19 yang tengah mewabah ini, media dakwah menjadi sangat penting sebagai media paling efektif dan aman dalam menyampaikan Islam pada masyarakat Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode campuran, yaitu dengan pendekatan kepustakaan atau studi literatur juga studi analisa media sosial. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa masa pandemi Covid 19, para ulama, habaib dan kyai menjadikan konvergensi media dakwah sebagai media dakwah Islam untuk meningkatkan kesadaran umat. Adanya konvergensi Media Dakwah ini telah menjadi inovasi baru dalam geliat syiar dakwah Islam. Sejak tanggal kemunculan Covid 19, 31 Desember 2019, subscribers pendakwah nasional pada salah satu platform dakwah telah bertambah 3.149 subscribers. Aplikasi Zoom Meeting, Google Meet, Skype adalah media yang paling banyak digunakan oleh para ulam...
Jurnal Kajian Media
Era digital hadir ditandai dengan munculnya teknologi komputer beserta teknologi lainnya yang mendukung akses informasi secara elektronik. Berbagai media digital yang saling terhubung satu sama lain membentuk sebuah media baru yang lebih kompatibel, mudah dan cepat diakses, yang kemudian disebut dengan konvergensi media. Dalam perkembangannya, hal tersebut mendorong berbagai macam perubahan pada media massa tentang bagaimana informasi disajikan kepada khalayak. Dalam hal ini tak terkecuali media televisi, yang telah mengalami beberapa perubahan diakibatkan oleh konvergensi media. YouTube merupakan platform yang dianggap menjadi salah satu bentuk konvergensi media paling kompatibel dengan karakter televisi. Penelitian ini fokus pada bagaimana khalayak atau penonton televisi menikmati program acara televisi Indonesia pada platform YouTube, yang dianalisis dari jumlah penonton untuk melihat adanya pola menonton serta mengukur dampak konvergensi media pada televisi. Hasil dari penelitia...
Kata -konvergensi‖ sering digunakan untuk merujuk ke berbagai proses yang berbeda, sehingga terkadang menimbulkan kebingungan. Konvergensi media adalah penggabungan atau menyatunya saluran-saluran keluar (outlet) komunikasi massa, seperti media cetak, radio, televisi, Internet, bersama dengan teknologi-teknologi portabel dan interaktifnya, melalui berbagai platform presentasi digital.
Perkembangan jurnalisme dan industri media di Indonesia akhir-akhir ini cukup pesat. Di antara negara-negara anggota ASEAN, pers di Indonesia bersama Filipina, tampaknya adalah yang paling menikmati kebebasan. Jauh lebih bebas daripada pers di negara seperti Singapura atau Malaysia. Kebebasan pers merupakan ciri utama pers di negara demokratis.
Journal Acta Diurna
Kedatangan teknologi digital menurut beberapa ahli akan membunuh koran secara perlahan. Bahkan pelaku industri media sendiri turut mengamini prediksi yang begitu logis tersebut. Konvergensi media adalah sebuah keniscayaan yang mutlak perlu diantisipasi para penerbit media cetak melalui peningkatan sumber daya manusia perusahaan pers dalam penguasaan informasi dan teknologi. Jawa Pos menjadi salah satu koran nasional di Indonesia yang telah melakukan konvergensi. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan bagaimana kebijakan redaksional Jawa Pos dalam menghadapi konvergensi media. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan model penelitian studi kasus. Penelitian kualitatif ini diharapkan mampu memberikan gambaran yang detail dan mendalam tentang dimensi atau level konvergensi Jawa Pos. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara mendalam terhadap pemimpin umum Jawa Pos, redaktur pelaksana, redaktur, dan wartawan. Hasil penelitian ini menunjukkan Jawa Pos telah ...
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.
PALITA: Journal of Social - Religion Research, 2016
PETANDA: Jurnal Ilmu Komunikasi dan Humaniora
Jurnal Visi Komunikasi
Muqoddima Jurnal Pemikiran dan Riset Sosiologi
Jurnal Kajian Komunikasi, 2017
Jurnal Sosial, 2020
Jurnal Ilmiah Hubungan Internasional
Perspektif Komunikasi: Jurnal Ilmu Komunikasi Politik dan Komunikasi Bisnis, 2020