Academia.eduAcademia.edu

Tugas Proposal PTK Hulaimi Copy

Pendidikan agama Islam merupakan pendidikan yang berlandaskan kepada dua asas utama yaitu al-Qur'an dan Hadits. Dua landasan ini merupakan asas dan ruh dari Pendidikan Agama Islam disemua jenjang pendidikan baik formal dan non formal.