Academia.eduAcademia.edu

WAHYU DAN FUNGSINYA DALAM MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM

Abstract

Manajemen Pendidikan Islam mencakup objek bahasan yang cukup komplek, dan dalam membahas manajemen pendidikan Islam senantiasa melibatkan wahyu dan budaya kaum Muslimin ditambah kaidah-kaidah manajemen pendidikan secara umum. Wahyu adalah merupakan pembeda yang paling dasar antara manajemen pendidikan Islam dan manajemen pendidikan. Wahyu merupakan ciri yang paling menonjol, sehingga wahyu bukan hanya mendasari dan mempengaruhi manajemen pendidikan Islam, akan tetapi wahyu bahkan ditempatkan pada posisi yang terhormat dan tidak tertandingi oleh posisi-posisi sandaran lainnya. Wahyu memiliki fungsi yang sangat besar dalam manajemen pendidikan Isam yaitu pertama wahyu berfungsi sebagai petunjuk, Kedua Wahyu berfungsi sebagai acuan, Ketiga Wahyu sebagai konsultan atau tempat konsultasi, Keempat Wahyu sebagai pendorong dan pengendali, Kelima wahyu berfungsi sebagai penyemangat kerja. Kata Kunci: Wahyu, Manajemen Pendidikan Islam Islamic education management includes object subjects of that complex , and in discussing islamic education management will not cease to involving the revelation and cultural norms plus management education in general .Revelation is the most basic of differentiator between management islamic education and management education .Revelation is the most outstanding characteristic of , so that revelation not only form the basis of islamic education management and influence , but even positioned where the revelation of being respectable and unmatched by other positions the parapet .Revelation has a very large in the management of education isam first is revelation serves as guidance , second revelation serves as the reference , third as consultants or consultations , fourth revelation as a stimulant and governing , the fifth revelation serves as work of encouragement.