Academia.edu no longer supports Internet Explorer.
To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.
Kelola: Journal of Islamic Education Management
…
11 pages
1 file
Pengembangan adalah setiap usaha untuk memperbaiki pekerjaan yang sekarang maupun yang akan datang, dengan memberikan informasi, mempengaruhi sikap atau menambah kecakapan. Pengembangan Sumber Daya Manusia adalah suatu proses peningkatan pengetahuan, keterampilan, dan kapasitas dari semua penduduk suatu masyarakat. Pengertian pengembangan sumber daya manusia baik secara makro maupun secara mikro. Pembangunan Ekonomi didefinisikan sebagai kemampuan ekonomi nasional - di mana keadaan ekonominya mula-mula relatif statis selama jangka waktu yang cukup lama- untuk dapat menaikkan dan mempertahankan laju pertumbuhan GNP-nya hingga mencapai angka 5 sampai 7 persen atau lebih per tahun. Pengembangan Sumber Daya Manusia dalam Pembangunan Layanan Pendidikan yang Optimal; Layanan Kesehatan; Pendidikan Dan Latihan Kerja; Pengenalan Teknologi Baru; Reformasi Birokrasi; Kesempatan Beraktualisasi.
Melalui kata pengantar ini, atas nama penulis dan editor bunga rampai mengucapkan :Kepada Para Pembaca yang Terhormat, Kami dengan bangga mempersembahkan buku yang berjudul Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Buku ini merupakan hasil kolaborasi dari berbagai penulis dan praktisi di bidang pengembangan sumber daya manusia.Sumber daya manusia adalah aset paling berharga dalam setiap organisasi. Untuk mencapai kesuksesan dan keunggulan dalam lingkungan yang terus berubah, kita harus mengenali dan mengembangkan potensi yang ada dalam diri setiap individu. Buku ini dirancang untuk memberikan wawasan mendalam tentang konsep, strategi, dan praktik terbaik dalam pengembangan sumber daya manusia. Dalam buku ini memuat referensi berbagai pakar di bidangnya, serta menyajikannya kepada pembaca dalam upaya untuk membantu menambah wawasan serta dapat bermanfaat bagi organisasi mencapai potensi penuh dalam pengembangan sumber daya manusia.Referensi yang ada di dalam buku ini mencakup berag...
2007
Pendahuluan Tahun-tahun belakangan ini kita dihadapkan pada persoalan kependudukan yang pelik, dari kesehatan dan gizi penduduk yang buruk, kelaparan, pendidikan yang morat-marit, pengangguran, hingga konflik, krisis, dan bencana. Berbagai indeks pun dipasang untuk mengukur sejauh mana kita telah bergeser dari tingkat kualitas tertentu ke tingkat kualitas yang lain walaupun sejak awal Amartya Sen sudah mempertanyakan, "what is the relationship between our wealth and our ability to live as we would like?". Tidak banyak yang mampu membantu menjelaskan bagaimana sesungguhnya pembangunan itu harus dijalankan. Keyakinan kita tentang pembangunan akan membawa kesejahteraan mulai goyah, terutama pada saat begitu banyak kerusakan terjadi akibat pembangunan, muncul pula ketimpangan sosial, dan konflik dalam berbagai bentuk. Baiquni dan Susilawardani (2002), misalnya, mencatat kerusakan lingkungan yang parah yang diakibatkan oleh pembangunan kemudian menciptakan pembangunan yang tida...
Rizky Febryan
Lembaga Kejaksaan diberi amanat sebagai institusi yang mewakili publik khususnya dalam penegakan hukum, penuntutan dan eksekusi putusan pengadilan serta mewakili negara dan pemerintah dalam perkara perdata dan tata usaha negara. Untuk menjalankan amanat ini tentunya membutuhkan sistem organisasi yang baik dalam tubuh kejaksaan itu sendiri, termasuk pembangunan sumber daya manusianya sehingga secara fungsi dan penegakan etika sesuai dengan amanat itu sendiri. Kata Kunci : Kejaksaan, Sumber daya Manusia, Pengawasan, Kode Etik.
Kesmas: Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional, 2008
Sebagai aset utama pembangunan bangsa, sumber daya manusia selalu dijadikan tolak ukur keberhasilan kualitas pembangunan suatu bangsa. Indonesia berada di urutan 111 dari 176 negara-negara di dunia, atau urutan ke 6 dari 10 negara-negara Asia Tenggara (Asean). Artikel ini bertujuan untuk membahas berbagai aspek ketertinggalan bangsa Indonesia di bidang kesehatan serta upaya untuk memperbaikinya. Metoda yang digunakan adalah kajian yang rasional melalui tinjauan pustaka dan pemikiran yang logis. Untuk mengejar ketinggalan di bidang kesehatan perlu dilakukan perubahan pradigma dari “health for survival” yang berorientasi pada orang sakit dan mengutamakan kuratif dan rehabilitatif kepada “heath for human development” yang mengutamakan orang sehat yang berorientasi pada promotif dan preventif. Aset utama bangsa meliputi sumber daya alam (SDA) dan sumber daya manusia (SDM). Namun, sumberdaya manusia berperan lebih menentukan karena peranannya dalam mengelola sumber daya alam. Dalam pemba...
Pengembangan sumber daya manusia perlu dilakukan secara terencana dan berkesinambungan. Agar pengembangan dapat dilaksanakan dengan baik, harus lebih dahulu ditetapkan suatu program pengembangan sumber daya manusia.
Latihan dan pembangunan pekerja ialah aktiviti organisasi yang penting kerana pengaruhnya terhadap produktiviti pekerja. Rajah 1 menunjukkan 6 elemen grafik hubungkait diantara latihan dan pembangunan dalam fungsi pengrekrutan. Bahagian pengrekrutan dan pemilihan membawa masuk pekerja-pekerja kedalam organisasi. Orientasi dan latihan membantu pekerja baru untuk menjadi pekerja yang produktif dalam organisasi tersebut dan pekerja yang berpengalaman dapat menerima perubahan dan kehendak kerja. Program pembangunan memberi pekerja peluang untuk berkembang dan maju dalam kerjaya samada dalam atau di luar organisasi. Penilaian Perlaksanaan tugas dijalankan untuk pekerja-pekerja baru dan berpengalaman dalam mengenalpasti latihan tambahan dan pembangunan. Keseluruhan proses tersebut meningkatkan kualiti sumber manusia organisasi tersebut, dimana ia memenuhi kehendak pekerja dan seterusnya menyumbangkan kearah kelancaran pergerakan organisasi (Ricks, Ginn, dan Daughtrey, 1995).
Pelatihan dan pengembangan (training and development ) adalah jantung dari upaya berkelanjutan untuk meningkatkan kompetensi karyawan dan kinerja organisasi. Pelatihan memberi para pembelajar pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan untuk pekerjaan mereka. Pengembangan mempersiapkan para karyawan untuk tetap sejalan dengan perubahan dan pertumbuhan organisasi. Aktivitas-aktivitas pelatihan dan pengembangan memiliki potensi untuk menyelaraskan para karyawan dengan strategi-strategi perusahaan mereka.
2010
Pembangunan merupakan perubahan menuju pola-pola masyarakat yang memungkinkan realisasi yang lebih baik dari nilai-nilai kemanusiaan, yang memungkinkan suatu masyarakat mempunyai kepedulian yang lebih besar terhadap lingkungannya dan terhadap tujuan politiknya, dan yang memungkinkan warganya memperoleh kontrol yang lebih baik terhadap diri mereka sendiri (Inayatullah 1967). Sedangkan, komunikasi pembangunan merupakan suatu kegiatan atau suatu proses yang menginginkan perubahan besar-besaran dalam aspek sikap, mental dan tingkah laku manusia. Karena itu, suatu program komunikasi pembangunan harus didahului oleh pengadaan suatu favourable mental climate ataupun predisposisi dan kesediaan klien untuk menerima message komunikasi pembangunan tersebut. Komunikasi pembangunan sebagai suatu proses pendidikan dalam arti luas, adalah mengupayakan terjadinya suatu proses pengejawantahan anak didik menuju kehidupan yang lebih baik dalam lingkungan komunitasnya. Karenanya, program komunikasi pembangunan dengan tujuan mengadakan perubahan masyarakat tidaklah dapat dijalankan secara seragam, melainkan harus melihat masyarakat sebagai kesatuan komunitas yang heterogen, unik dan penerapannya harus dilakukan melalui pendekatan ekosistem dan atau pendekatan multidisiplin yang dapat menunjang bagian-bagian yang bersifat actionoriented dan goal-directed.
Makalah, 2021
Supervisi dilaksanakan secara kooperatif dengan bersama mengembangkan dan menciptakan suasana belajar mengajar yang lebih baik berdasarkan sumber kolektif dari kelompok. Supervisor dengan usaha sendiri menunjukkan profesionalitas secara progresif, berani melangkah maju, dilaksanakan bertahap didasarkan atas keadaan dan kenyataan yang sebenarnya. Ada dua hal yang menggambarkan pentingnya pengembangan sumber daya guru. Pertama, jabatan guru diumpamakan dengan sumber air. Sumber air itu harus terus-menerus bertambah. Bila tidak maka sumber air itu akan kering. Demikian juga, bila seorang guru tidak pernah membaca informasi yang baru, tidak menambah ilmu pengetahuan tentang apa yang diajarkan maka ia tidak mungkin memberi ilmu dan pengetahuan dengan cara yang lebih menyegarkan kepada peserta didik. Kedua, jabatan guru diumpamakan dengan sebatang pohon buah-buahan. Supervisi berfungsi membantu (assisting), memberi suport (supporting), mengajak dan mengikutsertakan (sharing). Dilihat dari fungsinya, tampak dengan jelas peranan supervisi itu. Peranan itu tampak dalam kinerja supervisor yang melaksanakan tugasnya.
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.
Share : Social Work Journal
Dinamika Sains, 2012
Jurnal Penelitian Pendidikan
Jurnal Sosial Teknologi
JPIn: Jurnal Pendidik Indonesia, 2020
Jurnal Manajemen Mandiri Saburai (JMMS), 2020