Academia.eduAcademia.edu

ESTETIKA SENI TRADISI PADA TARIAN GANDRANG BULO

Abstract

Abstrak Tari Gandrang Bulo merupakan tarian khas masyarakat Sulawesi Selatan, khususnya di Makassar. Tarian ini sering di tampilkan pada pembukaan acara-acara berskala nasional sampai internsional. Tulisan ini dibuat agar kita bisa lebih memahami serta mengetahui nilai estetika yang terkandung pada Tarian Gandrang Bulo. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode studi literatur lalu dianalisa dengan metode analisis kualitatif, sehingga akan didapatkan hasil berupa nilai estetika pada Tarian Gandrang Bulo berupa harmonisasi antara tarian, musik, candaan , serta keseragaman para penari. Abstract The Gandrang Bulo dance is a typical community of South Sulawesi, specifically in Makassar. This dance is often performed at opening events-national to international events. This paper is made so that we can better understand and understand the aesthetic value contained in the Gandrang Bulo Dance. The research was conducted using the literature study method which was then analyzed with qualitative analysis methods, so that the results obtained in the form of aesthetic assessment in the Gandrang Bulo dance consisted of harmonization between dance, music, jokes, and uniformity of the dancers.