Academia.eduAcademia.edu

DTM lapsus pak sian

Gigi impaksi merupakan gigi yang erupsi sebagian atau tidak dapat erupsi oleh karena terhalang oleh gigi, tulang atau jaringan lunak yang ada disekitarnya. Hal ini memerlukan penanganan medis khusus. Impaksi gigi molar tiga bawah sering ditemukan pada praktek dokter gigi seharihari.