Academia.eduAcademia.edu

LAPORAN Benchmarking Medan Diklat PIM IV 2015

2015, Laporan Benchmarking

Benchmarking ini dilaksanakan sebagai rangkaian kurikulum Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan Tingkat IV Angkatan XXV Kementerian Agama yang dilaksanakan oleh Balai Diklat Keagamaan Padang. Benchmarking ini mengambil Lokus di Universitas Islam Negeri Sumatera Utara tanggal 29 September – 2 Oktober 2015. Tujuan pelaksanaan Benchmarking ini adalah untuk membuka wawasan serta memberikan pengetahuan bagi kami, para peserta agar memiliki pola pikir yang lebih profesional dalam hal memberikan pelayanan publik.