Academia.eduAcademia.edu

MAKALAH AKAL dan Wahyu

2019, Filsafat Agama

Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Filsafat Agama yang diampu oleh: Acep Aam Amirudin, M.A, M. Ud. Disusun Oleh : Najma Zahiroh (1171030150) Sofyan Saury (1171030199) Sultan Muhammad Al-gifari (1171030203) JURUSAN ILMU AL-QUR'AN DAN TAFSIR FAKULTAS USHULUDDIN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG 2019 ii KATA PENGANTAR Segala puji syukur kehadirat ilahi yang mana dengan segala rahmat, nikmat dan karunia-Nya kami dapat menyelesaikan makalah tentang Akal dan Wahyu ini dengan baik meskipun banyak kekurangan di dalamnya. Dan juga kami berterima kasih kepada Bapak Acep Aam Amirudin, M.A, M. Ud. selaku Dosen mata kuliah Filsafat Agama UIN Sunang Gunung Djati Bandung yang telah memberikan tugas ini kepada kami.