Academia.eduAcademia.edu

Mini Riset Perkembangan Peserta Didik.docx

2018, Mini Riset Perkembangan Peserta Didik

Pertama-tama kami mengucapkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, sebab telah memberikan rahmat dan karuniaNya serta kesehatan kepada saya, sehingga mampu menyelesaikan tugas "MINI RISET". Tugas ini di buat untuk memenuhi salah satu mata kuliah Kami yaitu "SEJARAH SENI TARI DAN SENI PERTUNJUKAN".