Academia.edu no longer supports Internet Explorer.
To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.
…
43 pages
1 file
Media Wayang Bungkus ( Wayang Bangun Ruang Kardus) adalah media pembelajaran matematika berupa wayang untuk memperknalkan bentuk-bentuk transformasi dan sifat sifat bangun ruang dengan bahan kardus dan dibuat dalam tiga bentuk menerapkan teori belajar Bruner yaitu bentuk konkret ( tahap enaktif), gambar wayang ( tahap ikonik ) dan gambar bangun ruang ( tahap simbolik ), cocok digunakan untuk siswa mulai dari TK, SD, dan SMP. Media Wayang Bungkus dapat dikembangkan untuk materi dan mata pelajaran lain sesuai kebutuhan dan keinginan. Modul ini berisi panduan cara pembuatan Media Wayang Bungkus dan pembelajaran menggunakan media Wayang Bungkus
ABSTRAK Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi mendorong upaya-upaya pembaharuan dalam pemanfaatan hasil-hasil teknologi pendidikan dalam proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk: mengembangkan media pembelajaran matematika berbasis android materi bangun ruang untuk kelas IV SD/MI, memperoleh kelayakan media pembelajaran matematika berbasis berbasis android materi bangun ruang untuk kelas IV SD/MI, dan mengetahui respon siswa terhadap media pembelajaran matematika berbasis berbasis android materi bangun ruang untuk kelas IV SD/MI. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Model pengembangan ini adalah ADDIE. Penilaian kualitas produk dilakukan oleh ahli materi, ahli media, peer reviewer, guru dan respon dari 10 siswa kelas IV SD. Hasil penelitian pengembangan ini telah dihasilkan produk media pembelajaran matematika berbasis android materi bangun ruang untuk kelas IV SD/MI dengan kelayakan penilaian ahli materi kategori SB skor 48 (96%), penilaian ahli media kategori SB skor 47 (94%), penilaian dari guru kategori SB skor rata-rata 64 (91,4%), penilaian dari peer reviewer kategori SB skor rata-rata 67 (95,7%) dan hasil respon siswa dengan persentase 95%. Dengan demikian dapat digunakan sebagai media pembelajaran matematika materi bangun ruang untuk kelas IV SD/MI. Kata kunci: media pembelajaran, aplikasi android, bangun ruang
The low of learning interest of mathematic at Sekolah Dasar Negeri Teguhan Sragen, one of them is effected by the learning method applicated by teacher conventionally. This causes students feeling. Difficult to understand the mathematics learning material, in particular at the field of beam chamber. From that case needs applications of an interesting learning method, so it can grow up for the student learning interest and eases un understanding the learning material. one of them is by implementing the learning media of interactive multimedia in the form of implementation/software on computer base. The space of case in this research is how to make learning media of interactive multimedia in the form of implementation/software on computer base. In order to grow or build the student learning interest and case understanding learning material of mathematics. In at the field of beam chamber at Sekolah Dasar Negeri Teguhan Sragen.
This research is motivated by the researcher's concern for a number of students, namely most of the sixth-grade students of MIS Ma'had Al-Zaytun Gantar Indramayu have not mastered comprehensively mathematics learning, especially about the properties and surface area of geometric shapes. This can be seen from the acquisition of student learning outcomes so far. To improve student learning outcomes, researchers try to improve learning through classroom action research, namely by using real spatial media, with the hope of being able to clarify understanding and at the same time be able to increase student learning outcomes. This study uses a qualitative and quantitative approach. The type of this research is Classroom Action Research (CAR), the research subjects are students of class VI MIS Ma'had Al-Zaytun Gantar Indramayu semester II. Data collection techniques are: observation, test, documentation. The instrument used to collect data consisted of a lesson plan validation sheet, test validation sheet, and observation validation sheet. The data analysis technique used is descriptive, namely only collecting data obtained through observation and tests. From the observations of the two cycles that the researchers have carried out, there is an increase in student learning outcomes, namely by using the concrete Build Space media, the VI MIS Ma'had Al-Zaytun Gantar Indramayu students have increased this can be seen from the average value obtained in the first cycle. that is equal to 79.17 students who reach the KKM while in the second cycle there are an increase in the average score of 92 which means all students have reached the KKM.
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM JURUSAN MATEMATIKA 2008 2 KATA PENGANTAR Modul pembelajaran ini di rancang untuk membimbing peserta didik dalam memahami kompetensi konsep Turunan melalui penerapan belajar tuntas. Penulis tentunya memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, oleh karena berkat Cinta-Nya sehingga Penulis dapat menyelesaikan modul ini. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan modul matematika ini ada begitu banyak kekurangan dan kesalahan, oleh karena itu Penulis sangat mengharap kritikan dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak demi kesempurnaan penyusunan modul berikutnya. Akhirnya Penulis tak lupa mengucapkan terima kasih kepada semua pihak baik teman-teman mahasiswa maupun Dosen mata kuliah ini, yang telah membantu Penulis dalam penyusunan modul ini. Harapan Penulis biarlah Modul Matematika ini dapat menambah wawasan kita semua.
Abstrak Penelitian pengembangan ini didasarkan pada masalah dikotomi ilmu yang berimbas pada anggapan peserta didik mengenai ilmu sains (termasuk matematika) dan ilmu agama. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan modul pembelajaran matematika berbasis Unity of sciences. Subjek penelitian adalah peserta didik kelas VII-A MTs Hasyim Asy'ari Bangsri yang berjumlah 37 peserta didik. Hasil dari penelitian ini adalah tersusunnya modul berbasis Unity of sciences yang dikembangkan mengikuti model ADDIE yang terdiri dari 5 tahap utama, yaitu (A)nalysis, (D)esain, (D)evelopment, (I)mplementation, dan (E)valuation. Modul ini diuji kevalidannya oleh tiga dosen pendidikan matematika UIN Walisongo Semarang dan satu guru MTs Hasyim Asy'ari Bangsri, dan memperoleh rata-rata persentase 85% dengan kategori cukup valid dan perlu dilakukan sedikit revisi. Hasil kepraktisan modul diperoleh dari penilaian tanggapan peserta didik dan guru yang memperoleh rata-rata nilai 3,3 dan 3,2 dari skor maksimal 4 dengan kategori baik, sehingga modul praktis untuk digunakan. Penilaian aspek kognitif peserta didik untuk menyatakan keefektifan modul, diperoleh dari nilai pretest dan posttest yang dianalisis dengan n-gain, dan diperoleh nilai n-gain sebesar 0,63 dari skor maksimal 1 dengan kategori sedang. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, dapat dinyatakan bahwa modul pembelajaran matematika pada pokok bahasan himpunan kelas VII MTs berbasis Unity of sciences memiliki kualitas yang baik.
Modul Bangun Datar by Asri Putri Anugraini, 2019
Modul yang berisi tentang bangun-bangun datar yang dipelajari pada sekolah dasar
Matematika sebagai ilmu yang bersifat abstrak sangat tidak mudah untuk diajarkan, terlebih jika harus menyesuaikan dengan kurikulum berbasis kompetensi yang berlaku saat ini. Seorang guru matematika dituntut untuk dapat menyampaikan konsep abstrak tersebut dengan cara apapun, dengan tujuan agar siswa dapat memahami konsep-konsep yang ada di matematika. Salah satu cara yang dapat digunakan oleh guru adalah dengan menggunakan bantuan media pembelajaran. Media pembelajaran ini dapat dikembangkan dengan memperhatikan unsur-unsur edutainment yaitu penggabungan antara education dan entertainment. Penggabungan unsur pendidikan dan unsur hiburan ini bertujuan agar dalam menggunakan media pembelajaran, selain siswa dapat memahami materi yang disampaikan, siswa juga akan merasa terhibur dalam mengikuti proses pembelajaran yang berlangsung Kata kunci: media pembelajaran, edutainment
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.
Ekuivalen Pendidikan Matematika, 2014
MTs. NURUL HIKMAH GANTAR, 2021
Borobudur Educational Review, 2021
PENGEMBANGAN MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA MATEMATIKA DI SMKN WINONGAN, 2023