Revisi Makalah HAKIKAT DASAR-DASAR PENGETAHUAN "Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata kuliah Filsafat Ilmu" Dosen Pengampu: Dr. Afiful Ikhwan, M.Pd.I Oleh: M. Fery Irwansyah 17160113 PROGRAM PASCASARJANA MAGISTER PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2018 1 KATA PENGANTAR Puji sukur alhandulilah saya ucapkan kehadirat allah swt atas segala kenikmatan dan rahmad-nya. Shalawad dan salam semoga tetap terlimpahkan kepada junjungan kita nabi muhammad saw, keluarga, sahabat, serta pengikutnya yang setia. Karena rahmad-nya dan petunjuk-nya kami dapat mengikuti perkulihan di Program Pascasarjana Magister Pendidikan Agama Islam Universitas Muhammadiyah Ponorogo denagan baik. Ucapan terimakasih kami ucapkan kepada Bapak Dr. Afiful Ikhwan, M.Pd.I selaku Dosen pengampu mata kuliah Filsafat Ilmu yang sentiasa member arahan dan bimbingan-Nya. Sehinga atasa binbingan dan arahan beliau kami dapat melakukan perkulihahan dan mengerjakan tugas ini. Dan kami juga tetap berharap kepada beliau adanya petunjuk dan masukan dalan pembuatan makalah untuk memenuhi tugas, dan keritikan temen-teman, agar kami dapat membuat tugas lagi dengan lebih baik dari pada ini. Keritikan dan saran sangat kami tunggu untuk perbaikan karya ilmiah / makalah ini. Atas segala peran dan partisifasi semua pihak yang telibat dalam proses pembutan makalah ini, dan yang memperi masukan-masukan atau keritikan ini, saya ucapkan bayak terima kasih. Akhirnya kami tetap berdoa kehadirat Allah SWT semoga atas kami menuntut ilmu di Program Pascasarjana Magister Pendidikan Agama Islam Universitas Muhammadiyah Ponorogo ini dapad bermanfaat Dunia Akhirat, dan mendapat Ridho Allah SWT, Amin Ya Robbal Alamin.