Academia.edu no longer supports Internet Explorer.
To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.
…
16 pages
1 file
Salah satu produk sekunder hasil olahan pertanian adalah yogurt. Yogurt merupakan produk agroindustri yang dibuat dari fermentasi susu segar. Produk olahan ini banyak dikonsumsi oleh masyarakat sehari-hari mulai dari kalangan menengah sampai kalangan atas. Masyarakat kalangan bawah mempunyai tingkat konsumsi yogurt cukup rendah. Hal ini dikarenakan harga dari yogurt yang masih tergolong mahal. Yogurt memiliki manfaat untuk kesehatan yang cukup baik, karena adanya bakteri yang dapat memperlancar atau menyehatkan saluran pencernaan. Oleh karena itu, dalam pembuatannya diperlukan adanya standar dan pengawasan yang optimal, baik dari segi proses pengolahan maupun bahan baku yang digunakan, sehingga produk yang dihasilkan akan memiliki mutu yang diinginkan.
Jajanan yang tidak sehat, terutama di sekolah dan kampus sangat berpengaruh terhadap perkembangan dan pola pikir anak maupun remaja. "Berdasarkan hasil penelitian di Tanah Air, hanya 18 persen dari anak sekolah dan mahasiswa yang membawa bekal ke sekolah atau kampus. Sebanyak 60 persen anak lainnya diberi uang oleh orang tuanya dengan kisaran Rp 2.000 hingga Rp 10.000,". Dengan uang jajan yang hanya Rp 2.000 hingga Rp 10.000 tersebut, dipastikan jajanan yang didapat tidak terperhatikan nilai gizinya. Menurut BPOM (2012), 35 persen jajanan yang ada di sekolah tidak sehat karena mengandung zat adiktif maupun pewarna. Jajanan yang tidak sehat tersebut akan berpengaruh terhadap pembentukan generasi pada masa yang akan datang. Di mana 23 persen di antaranya berasal dari faktor makanan. Untuk menciptakan generasi emas, perlu diperhatikan makanan dari anak tersebut. Tanaman jagung merupakan salah satu bahan makanan pokok yang memiliki kedudukan penting setelah beras bagi masyarakat Indonesia. Jagung di Indonesia sudah memasyarakat, bahkan di beberapa daerah dijadikan bahan makanan pokok yang setara dengan beras .Selain itu, jagung juga merupakan sumber bahan baku bagi sektor industri termasuk industri pangan. Namun kini fungsi jagung sebagai makanan pokok bergeser, meskipun demikian, jagung masih tetap disukai. Salah satu jenis jagung yang banyak dimanfaatkan adalah makanan jagung manis (Zea mays sacc). Jagung manis di negara-negara maju seperti Amerika dan Eropa, telah diusahakan dalam berbagai bentuk olahan seperti dikalengkan, dibekukan, dikeringkan, atau dibuat krim. Selain itu juga sering dijumpai dalam bentuk tepung maizena dan minyak jagung. Bahkan di Thailand, salah satu usaha agar jagung manis mempunyai nilai tambah adalah diolah menjadi corn milk (susu jagung). Susu nabati seperti susu jagung, dibutuhkan terutama bagi seseorang yang alergi terhadap susu sapi. Sebagai minuman, susu jagung diharapkan dapat menyegarkan dan menyehatkan tubuh karena tidak mengandung kolesterol. Penambahan rempah-rempah pada susu jagung diharapkan mampu meningkatkan cita rasa khas nusantara. Masyarakat Indonesia telah menjadikan jamu sebagai penjaga dan perawat kesehatan dan kecantikan sejak berabad-abad lalu. Sebagai ramuan pengobatan tradisional, aneka rempah atau kerap disebut empon-empon mampu mengatasi berbagai macam keluhan. Berdasarkan penelitian secara nasional, ada sekitar 95,6 persen masyarakat Indonesia berusia 15 tahun keatas mengakui manfaat dari mengkonsumsi rempah-rempah. Ada beberapa jenis rempah yang efektif mengatasi beberapa penyakit seperti tekanan darah tinggi, muntah-muntah hingga mengatasi jerawat membandel. Salah satu rempah-rempah khas Indonesia adalah cengkeh dapat menjadi cara yang alami untuk melawan bakteri yang membahayakan perut, dan melawan kuman pada mulut. Selain itu, eugenol yang terdapat pada cengkeh telah terbukti memiliki kandungan anti jamur, serta efektif dalam melawan penyakit kulit yang disebabkan oleh cacing cincin. Tujuan dan manfaat 1. Masyarakat di lingkungan kampus dapat membuat susu jagung dengan rasa rempah asli Indonesia.
DIKEMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
Yogurt merupakan minuman fermentasi yang kaya gizi dan menyehatkan untuk sistem pencernaan dan tubuh. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengarahkan masyarakat khususnya anak-anak yang ada di Panti Asuhan Anak Muhammadiyah PCM Kembangan untuk bisa berwirausaha dengan modal yang kecil dan dibutuhkan keterampilan. Metode pengabdian ini adalah survei, pendekatan pada pihak panti asuhan, pihak panti asuhan mengumpulkan siswa siswi yang dirasa perlu, pemberian pelatihan kepada siswi dan siswa. Hasil pengabdian kepada masyarakat yakni anak- anak panti asuhan mengikuti rangkaian kegiatan dari penyampaian materi fermentasi, materi yogurt dan tata cara pembuatan yogurt sesuai dengan standar kebersihan dan steril agar dapat dijual. Anak-anak panti asuhan sudah mengikuti kegiatan pelatihan dengan seksama dan sudah bisa membuat yogurt sesuai dengan standar kesehatan. Anak-anak panti asuhan merupakan anak-anak dari kalangan menengah ke bawah. Dengan pelatihan ini diharapkan anak-anak dapa...
2015
Produksi Kembang Gula Susu Berperisa Yoghurt Production Candy Flavoured Milk Yoghurt Endang Sri Hartatie Teknologi Industri Peternakan, Fakultas Pertenian Peternakan Universitas Muhammadiyah Malang Email: [email protected], [email protected] ABSTRACT Milk candy is a kind of candy that use milk and sugar as the ingredients. The milk for this candy must not have high quality of BJ and fat, therefore this candy is can be as an alternative to optimalize the low quality milk. The consumers usually judge a product of candy just by its colour, shape and the diversity of flavors. The taste of this candy can be can be enhanced by adding some additional flavors either natural or synthetic. This study use yoghurt as the flavors. The methode of this study is experimental methods using a randomized complete design. The four levels of yoghurt persentation is A (without yoghut); B (5% addition of yoghurt); C (10% addition of yoghurt) and D (15% addition of yoghurt). Each treatment was re...
Dyah Pramudhawardani, 2018
Yoghurt adalah susu yang dibuat melalui fermentasi bakteri. Yoghurt dapat dibuat dari susu hewani atau bahan lainnya misalnya limbah dari kulit buah. Mikroorganisme yang berperan dalam pembuatan yoghurt adalah Streptococcus thermophilus dan Lactobacillus bulgaricus yang merupakan bakteri asam laktat.
Jurnal Pengabdian Dharma Bakti, 2019
Teenager is a transition period that characterized by changes in physical, psychological and physosocial aspects. The vocational field is one of the learning choices that seeks to empower adolescents, especially at the high school level. Entrepreneurship is an activity that is already familiar in Indonesia. One of the main problems of entrepreneurship in Indonesia is the uneven understanding of the importance of entrepreneurship in supporting the country’s economic progress. The spirit of entrepreneurship is also needed so as to reduce the number of unemployed. The purpose of this activity to increase knowledge on how to process kidney beans while providing information along with solutions to entrepreneurship at the level of high school students. The methods was done through the provision of materialon the procedures for making kidney beans yogurt and this benefits for health, questions and answers with accompanying explanations of tools and materials and showing the results of kidn...
Susu kerbau yang memiliki aroma khas banyak ditemukan di kawasan Toba Samosir. Biasanya susu kerbau disajikan dalam bentuk cair atau dadih yang digunakan sebagai lauk . Dadih adalah hasil fermentasi susu kerbau secara alamiah, dengan cara menyimpannya dalam tabung bambu pada suhu kamar selama 48 jam tanpa penambahan bakteri starter. Produk akhir fermentasi ini mengandung berbagai jenis bakteri, kapang dan khamir. Dadih berwarna putih, tekstur mirip tahu dengan rasa seperti yoghurt. Dadih atau yogurt susu kerbau juga dapat digunakan dengan metode pembuatan yogurt umunnya dan menggunakan bakteri Lactobacillus casei. Dadih yang bernilai gizi tinggi, mengandung protein dan lemak relatif lebih tinggi dan kadar kolesterol yang lebih rendah dibandingkan dengan yoghurt susu sapi.
Laporan Biologi Dasar, 2016
Bioteknologi adalah pemanfaatan prinsip-prinsip ilmiah yang menggunakan makhluk hidup untuk menghasilkan produk dan jasa guna kepentingan manusia. Bioteknologi terbagi menjadi dua, yaitu konvensional/tradisional dan modern. Salah satu pemanfaatan dalam penerapan bioteknologi konvensional adalah pembuatan yoghurt. Yoghurt terbuat dari susu yang ditambahkan dengan bakteri starter, yaitu Lactobacillus bulgaricus dan Streptococcus thermophilus. Bakteri Lactobacillus bulgaricus ini berperan dalam pembentukan aroma, sedangkan bakteri Streptococus thermophilus ini lebih berperan dalam pembentukan cita rasa. Bakteri inilah yang akan merubah susu menjadi asam laktat dan menghasilkan rasa masam dari fermentasi yang dilakukan. Proses-proses fermentasi susu menjadi yoghurt yaitu proses pemanasan, proses pendinginan dan proses inkubasi. Kata kunci : Bioteknologi, yoghurt, Lactobacillus bulgaricus, Streptococcus thermophilus, proses fermentasi.
Pembuatan bir (bahasa Inggris: brewing, dibaca /bruwing/) adalah proses yang menghasilkan minuman beralkohol melalui fermentasi. Metode ini digunakan dalam produksi bir, sake, dan anggur. Pembuatan bir memiliki sejarah yang panjang, dan bukti arkeologi menunjukkan bahwa teknik ini telah digunakan di Mesir kuno. Berbagai resep bir ditemukan dalam tulisan-tulisan Sumeria. Tempat pembuatan bir dinamakan brewery (bahasa Inggris) atau brauerei (bahasa Jerman).
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.
ABDINE: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Buletin Palma, 2016
DISTILAT: JURNAL TEKNOLOGI SEPARASI, 2021
Adelya Syahfitri (222114113), Vani Alda Wardhani Siregar (222114114), 2022
Jurnal Ilmu dan Teknologi Hasil Ternak, 2018
Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat
Jurnal Rekayasa Pangan Dan Pertanian, 2012
Jurnal Pendidikan Teknologi Kejuruan
Prosiding Seminar Nasional Teknologi dan Agribisnis Peternakan Seri 8 (STAP 8), 2021
Jurnal Pengabdian Masyarakat Biologi dan Sains
Jurnal PkM Pengabdian kepada Masyarakat
Ummu Habibah Tanjung (232114093) dan Berlina Pakpahan (232114094), 2024
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
JST (Jurnal Sains Terapan), 2016