Academia.eduAcademia.edu

Ihan final2

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH Sikap adalah kecenderungan bertindak, berpersepsi, berpikir, dan merasa dalam menghadapi obyek, ide, situasi, nilai. Sikap bukan perilaku, tetapi kecenderungan untuk berperilaku dengan cara-cara tertentu terhadap obyek sikap.