Academia.edu no longer supports Internet Explorer.
To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to upgrade your browser.
…
13 pages
1 file
1. Defisini Persepsi 2. Proses Persepsi 3. Macam Persepsi 4. Sifat Persepsi 5. Kegagalan Persepsi 6. Hubungan Persepsi dalam Komunikasi
Persepsi adalah seperangkat proses mengenali, mengorganisasikan dan memahami cerapancerapan indrawi yang kita terima dari stimulus lingkungan.
Yayasan Cendekia Mulia Mandiri, 2025
Komunikasi adalah salah satu aspek fundamental dalam interaksi manusia. Melalui komunikasi, kita dapat menyampaikan pikiran, perasaan, dan ide-ide kita kepada orang lain. Namun, tidak hanya sekadar menyampaikan informasi, komunikasi juga memiliki kekuatan untuk membentuk cara pandang dan perilaku seseorang. Dalam konteks ini, buku ini berusaha untuk menjelaskan berbagai teori dan konsep yang berkaitan dengan pengaruh komunikasi, serta memberikan contoh-contoh nyata yang dapat membantu pembaca memahami betapa pentingnya komunikasi dalam membentuk sikap dan perilaku.
Komunikasi adalah sebuah kegiatan mentransfer sebuah informasi baik secara lisan maupun tulisan. Namun, tidak semua orang mampu melakukan komunikasi dengan baik(efektif). Terkadang ada orang yang mampu menyampaikan semua informasi secara lisan tetapi tidak secara tulisan ataupun sebaliknya.
Di susun oleh : SHINTA HARITA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK UNIVERSITAS PERSADA BUNDA 2016 [communication] Page 2 KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan makalah yang berjudul " DIRI KOMUNIKASI , GANGGUAN DAN RINTANGAN KOMUNIKASI" ini dengan lancar tanpa halangan suatu apapun. Pada kesempatan ini, kami mengucapkan terima kasih kepada : 1. Tuhan Yang Maha Esa 2. Ibu Tekwana Perloly S.ilkom,M.ikom. selaku dosen mata kuliah ilmu Komunikasi Selanjutnya kami berharap semoga makalah ini dapat dimanfaatkan oleh semua pihak dan dapat menambah pengetahuan bagi pembaca. Kami menyadari dalam penyusunan makalah ini, masih terdapat banyak kesalahan dan kekurangan. Maka dari itu, kami mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak yang sifatnya membangun demi kesempurnaan dan kebaikan makalah ini. Penyusun Shinta Harita [communication]
Pengertian Komunikasi verbal adalah komunikasi yang menggunakan simbol-simbol verbal, baik secara lisan maupun tertulis. Simbol atau pesan verbal adalah semua jenis simbol yang menggunakan satu kata atau lebih. Hampir semua rangsangan bicara yang kita sadari termasuk kedalam kategori pesan verbal disengaja, yaitu usaha-usaha yang dilakukan secara sadar untuk berhubungan dengan orang lain secara verbal. Komunikasi verbal ditandai dengan ciri-ciri sebagai berikut: • Disampaikan secara lisan/bicara atau tulisan • Proses komunikasi eksplisit dan cenderung dua arah • Kualitas proses komunikasi seringkali ditentukan oleh komunikasi non verbal Fungsi Bahasa sebagai Bentuk Komunikasi Verbal Bahasa dapat dianggap sebagai suatu sistem kode verbal. Bahasa didefinisikan sebagai seperangkat simbol, dengan aturan untuk mengkombinasikan simbol-simbol tersebut, yang digunakan dan dipahami suatu komunitas. Bahasa verbal adalah sarana utama untuk menyatakan pikiran, perasaan, dan maksud kita. Bahasa verbal menggunakan kata-kata yang merepresentasikan berbagai aspek realitas individual kita. Karena sepanjang hidup kita menggunakan bahasa, maka seringkali kita tidak menyadari lagi fungsi bahasa. Kita baru menyadarinya saat kita menemui jalan buntu dalam menggunakan bahasa, misalnya saat kita harus berkomunikasi dengan seseorang yang sama sekali tidak memahami bahasa kita dan kita tidak memahami bahasanya. Menurut Larry L. Barker (Mulyana, 243), bahasa memiliki 3 fungsi sebagai berikut: 1. Penamaan (naming/labeling) Penamaan merupakan fungsi bahasa yang mendasar. Penamaan atau penjulukan merujuk pada usaha mengidentifikasi objek, tindakan, atau orang dengan menyebut namanya sehingga dapat dirujuk dalam berkomunikasi. 2. Interaksi Fungsi interaksi menunjuk pada berbagi gagasan dan emosi yang dapat mengundang simpati dan pengertian ataupun kemarahan dan kebingungan. 3. Transmisi informasi. Yang dimaksud dengan fungsi transmisi informasi adalah bahwa bahasa merupakan media untuk menyampaikan informasi kepada orang lain. Bahasa merupakan media transmisi informasi yang bersifat lintas waktu, artinya melalui bahasa dapat disampaikan informasi yang menghubungkan masa lalu, masa kini, dan masa depan, sehingga memungkinkan adanya kesinambungan budaya dan tradisi.
Manusia merupakan makhluk sosial. Secara naluriah, makhluk sosial membutuhkan berkomunikasi dengan sesama. Tidak ada manusia yang dapat hidup tanpa terjadinya komunikasi. Seiring dengan perkembangan teknologi, bentuk komunikasi juga ikut berubah.
Loading Preview
Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.
Joice C. Siagian ,Kuswa Budiono
MAKALAH PERSPEKTIF KOMUNIKASI, 2020
YUSRINA MUTIARA ADIENDA, 2024