Academia.eduAcademia.edu

Program Tahunan

Abstract

Listrik Statis 3.2 Menganalisis muatan listrik, gaya listrik, kuat medan listrik, fluks, potensial listrik, energi potensial listrik serta penerapannya pada berbagai kasus. 4.2 Melakukan percobaan berikut presentasi hasil percobaan kelistrikan (misalnya pengisian dan pengosongan kapasitor) dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari. 12 JP 3. Medan Magnet 3.3 Menganalisis medan magnetik, induksi magnetik, dan gaya magnetik pada berbagai produk teknologi. 4.3 Melakukan percobaan tentang induksi magnetik dan gaya magnetik di sekitar kawat yang berarus listrik berikut presentasi hasilnya. 12 JP 4. Induksi Elektromagnetik 3.4 Menganalisis fenomena induksi elektromagnetik dalam kehidupan sehari-hari. 4.4 Melakukan percobaan tentang induksi elektromagnetik berikut presentasi hasil percobaan dan pemanfaatannya dalam kehidupan sehari-hari. 12 JP 5. Listrik AC 3.5 Menganalisis rangkaian arus bolak-balik (AC) serta penerapannya. 4.5 Mempresentasikan prinsip kerja penerapan rangkaian arus bolak-balik (AC) dalam kehidupan sehari-hari. 12 JP 6. Gelombang Elektromagnetik 3.6 Menganalisis fenomena radiasi elektromagnetik, pemanfaatannya dalam teknologi, dan dampaknya pada kehidupan. 4.6 Mempresentasikan manfaat radiasi elektromagnetik dan dampaknya pada kehidupan sehari-hari. 8 JP Jumlah 68 JP 2 7. Relativitas 3.7 Menganalisis fenomena perubahan panjang, waktu, dan massa dikaitkan dengan kerangka acuan dan kesetaraan massa dengan energi dalam teori relativitas khusus. 4.7 Mempresentasikan konsep relativitas panjang, waktu, massa, dan kesetaraan massa dengan energi. 12 JP 8 Gejala Kuantum 3.8 Menganalisis secara kualitatif gejala kuantum yang mencakup sifat radiasi benda hitam, efek fotolistrik, efek Compton, dan sinar X dalam kehidupan sehari-hari. 4.8 Menyajikan laporan tertulis dari berbagai sumber tentang penerapan efek fotolistrik, efek Compton, dan sinar X dalam kehidupan sehari-hari. 12 JP 9. Penyimpanan dan Transmisi Data 3.9 Menjelaskan konsep penyimpanan dan transmisi data dalam bentuk analog dan digital serta penerapannya dalam teknologi informasi dan komunikasi yang nyata dalam kehidupan sehari-hari. 4.9 Menyajikan hasil penelusuran informasi dan penyimpan data dalam bentuk analog dan digital serta penerapannya dalam teknologi informasi dan komunikasi (misalnya poster banner).