Academia.eduAcademia.edu

Urgensi dan Pendekatan dalam Dirast Isalamiyah

2022

Fenomena keberagamaan manusia tidak hanya dilihat dari sudut normativitas ajaran wahyu, tetapi juga harus mampu dilihat dari sudut historisitas pemahaman dan interpretasi orang-orang atau kelompok terhadap norma-norma ajaran agama yang dipeluknya serta model-model amalan dan praktek-praktek ajaran agama yang dilakukan