Papers by Vina Panca Margaretha Siringoringo

Indonesian Journal of Multidisciplinary Science
Indonesia is the world's largest clove producer and consumer. In addition, Indonesia is also ... more Indonesia is the world's largest clove producer and consumer. In addition, Indonesia is also a world exporter and importer of cloves, with the largest harvest area in the world. This study aims to analyze the supply and demand responses of Indonesian cloves in the international market. The study used time series data for the period 1985–2019. The research used an econometric design by building a simultaneous equation model. Data analysis using the two-stage Least Square method. The results showed that the factors that are responsive in the short term are the exchange rate of the rupiah against the US dollar, demand for Indonesian cloves, Comoros and Tanzania clove production, world clove prices t-1, and United Arab Emirates GDP per capita, while in the long term are Indonesian and Madagascar clove harvest area, the rupiah exchange rate against the US dollar, Indonesian clove demand, Comoros, Madagascar and Tanzania clove production, world clove prices t-1, and United Arab Emira...

IJAE ( Jurnal Ilmu Ekonomi Pertanian Indonesia ), Jun 1, 2020
This research aimed to know the income and distribution of rubber farming income in Singingi Dist... more This research aimed to know the income and distribution of rubber farming income in Singingi District Kuantan Singingi Regency. The method used in this research is survey method. Sampling in this research taken by purposive sampling counted 60 farmers. Data analysis used in this research is income analysis and income distribution analysis. The results showed that the total income from rubber farming amounting to Rp 75,108,947 per month with an average of Rp 1,251,816 per month. Rubber farming income distribution as seen from the value of the Gini ratio index and the Lorenz curve. Gini ratio index of rubber farming 0,131 (< 0,40) to mean the income distribution on rubber farming is at a low level of inequality. The total income of the 40% lowest received Rp 20,146,439 per month, 40% intermediate received Rp 29,985,627 per month and in the highest 20% received Rp 24,976,881. Lorenz curves is a visual of the Gini ratio. The Lorenz curve of rubber farm income approaching the diagonal line or the Equalization lines perfect which means that the income of rubber farming is evenly distributed. Rubber farmers income from farming the rubber on the 40% lowest received 26.82% of total income, 40% intermediate received 39.92% of the total income and the highest 20% received 33.25% of total revenue.

Perubahan masyarakat pada prinsipnya merupakan suatu proses yang terus-menerus, artinya bahwa pad... more Perubahan masyarakat pada prinsipnya merupakan suatu proses yang terus-menerus, artinya bahwa pada setiap masyarakat pada kenyataannya akan mengalami perubahan itu, akan tetapi perubahan antara masyarakat yang satu dengan masyarakat yang lain tidak selalu sama . Menurut Betrand (1980) dalam Lumintang (2015) menyatakan bahwa perubahan sosial pada dasarnya tidak dapat diterangkan oleh dan berpegang pada faktor yang tunggal. Pendapat dari paham diterminisme monofaktor kini sudah ditinggalkan zaman, dan ilmu sosiologi modern tidak akan menggunakan interpretasi sepihak yang menyatakan bahwa perubahan itu hanya disebabkan oleh suatu macam rangkaian faktor saja. Perubahan sosial sebagai perubahan-perubahan sosial yang terjadi dalam struktur dan fungsi masyarakat. Pandangan serupa dikemukakan oleh Wilbert Moore yang memandang perubahan sosial sebagai perubahan struktur sosial, pola perilaku dan interakasi sosial. Sedangkan Menurut Mac Iver dalam Lumintang (2015) perubahan sosial merupakan perubahan yang terjadi dalam hubungan sosial atau sebagai perubahan terhadap keseimbangan. Setiap manusia selama hidup pasti mengalami perubahan-perubahan. Perubahan dapat berupa pengaruhnya terbatas maupun luas, perubahan yang lambat dan ada perubahan yang berjalan dengan cepat. Perubahan dapat mengenai nilai dan norma sosial, pola-pola perilaku organisasi, susunan lembaga kemasyarakatan, lapisan-lapisan dalam masyarakat, kekuasaan dan wewenang, interaksi sosial dan sebagainya. Perubahan-perubahan yang terjadi pada masyarakat merupakan gejala yang normal. Pengaruhnya bisa menjalar dengan cepat ke bagian-bagian dunia lain berkat adanya komunikasi modern. Definisi perubahan sosial menurut beberapa ahli sosiologi: a. Kingsley Davis Mengartikan "perubahan sosial sebagai perubahan-perubahan yang terjadi dalam struktur dan fungsi masyarakat". b. MacIver Mengatakan "perubahan-perubahan sosial merupakan sebagai perubahanperubahan dalam hubungan sosial (social relationships) atau sebagai perubahan terhadap keseimbangan (equilibrium) hubungan sosial". c. JL.Gillin dan JP.Gillin Mengatakan "perubahan-perubahan sosial sebagai suatu variasi dari caracara hidup yang telah diterima, baik karena perubahan-perubahan kondisi geografis, kebudayaan material, komposisi penduduk, idiologi maupun karena adanya difusi ataupun penemuan-penemuan baru dalam masyarakat". d. Selo Soemardjan. Rumusannya adalah "segala perubahanperubahan pada lembaga-lembaga kemasyarakatan di dalam suatu masyarakat, yang mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk di dalamnya nilai-nilai, sikap dan pola perilaku di antara kelompokkelompok dalam masyarakat. Dari definisi di atas dapat disimpulkan perubahan sosial adalah perubahan yang terjadi dalam struktur masyarakat yang dapat mempengaruhi pola interaksi sosial di dalam suatu yang dapat bersifat membangun karakter manusia menuju proses yang lebih baik atau malah sebaliknya.
Uploads
Papers by Vina Panca Margaretha Siringoringo