Papers by Muhammad Riszky

Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan pemberian media pembelajaran kartu kuartet mempengaruh... more Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan pemberian media pembelajaran kartu kuartet mempengaruhi memori semantik siswa sekolah dasar (SD) dengan menggunakan dua variabel, variabel bebas yaitu media pembelajaran kartu kuartet dan variabel terikat yaitu memori semantik. Isi dari materinya yaitu berisi mengenai budaya yang ada di Sulawesi Selatan yang dibagi menjadi delapan aspek terdiri dari pahlawan, tempat wisata, kuliner, pakaian adat, alat musik, rumah adat, permainan, dan seni tari. Rancangan penelitian ini merupakan eksperimen dengan menggunakan rancangan randomized two group design. Partisipan dalam penelitian ini terdiri dari 24 siswa kelas 4 SD yang dibagi menjadi dua kelompok yang terdiri dari kelompok eksperimen yang menggunakan media pembelajaran kartu kuartet dan kelompok kontrol yang menggunakan metode ceramah. Penggunaan media pembelajaran kartu kuartet memiliki pengaruh lebih besar dalam memori semantik dibandingkan dengan memori ceramah. Berdasarkan uji statistic me...
Tari gambyong merupakan salah satu bentuk tari tradisional Jawa. Tari gambyong ini merupakan hasi... more Tari gambyong merupakan salah satu bentuk tari tradisional Jawa. Tari gambyong ini merupakan hasil perpaduan tari rakyat dengan tari keraton. "Gambyong" semula merupakan nama seorang warangganawanita terpilih atau wanita penghiburyang pandai membawakan tarian yang sangat indah dan lincah. Nama lengkap waranggana tersebut adalah Mas Ajeng Gambyong. Awal mulanya, tari gambyong sebagai bagian dari tari tayub atau tari taledhek. Istilah taledhek tersebut juga digunakan untuk menyebut penari tayub, penari taledhek, dan penari gambyong. Sejarah Tari Gambyong Jawa Tengah juga dapat diartikan sebagai tarian tunggal yang dilakukan oleh seorang wanita atau tari yang dipertunjukkan untuk permulaan penampilan tari atau pesta tari. Gambyongan mempunyai arti golekan "boneka yang terbuat dari kayu" yang menggambarkan wanita menari di dalam pertunjukan wayang kulit sebagai penutup.
Books by Muhammad Riszky
Highlight 2023 Jaring Nusa, 2023
Highlight 2023 ini merupakan gambaran dari dinamika, situasi dan pengurusan wilayah pesisir, laut... more Highlight 2023 ini merupakan gambaran dari dinamika, situasi dan pengurusan wilayah pesisir, laut pulau kecil yang dirangkum dari berbagai dokumentasi kegiatan Jaring Nusa dalam kurun satu tahun. Tahun 2023 merupakan tahun yang penuh tantangan serta syarat dengan persoalan tata kelola dan dinamika kehidupan masyarakat pesisir pulau kecil. Jaring Nusa melihat bahwa di tahun ini wilayah pesisir dan pulau kecil di Indonesia telah menghadapi berbagai krisis dan ketidakpastian dalam arah penyelesaiannya.
Uploads
Papers by Muhammad Riszky
Books by Muhammad Riszky