Papers by Mohammad Farid Hendianto
FISIKA, 2020
Tujuan : Menentukan Konstanta Pegas dari Karet Gelang (karet gelang boleh diganti benda elastis l... more Tujuan : Menentukan Konstanta Pegas dari Karet Gelang (karet gelang boleh diganti benda elastis lain) Alat dan Bahan : Botol plastik, karet gelang, gelas ukur, penggaris, air. Tugas 1. Rancanglah prosedur, tabel pengamatan, dan grafik untuk mendapatkan nilai konstanta dari karet! Berikut diberikan referensi untuk tabel dan grafik. No Massa (kg) F (N) Panjang karet (cm) 2. Percobaan dilakukan minimal 5 kali 3. Jika Anda ingin mengetahui konstanta karet gabungan, dalam hal ini seri atau paralel, lakukan pengamatan untuk memprediksi nilai konstanta pegas gabungan! 4. Buatlah prosedur eksperimen dan tabel data pengamatan yang diperlukan! 5. Tuliskan kesimpulan dari praktikum yang anda buat. Note Praktikum dan Laporan dibuat per orang dan dikumpulkan maksimal tanggal 18 Oktober 2020. Laporan harus disertai gambar/ video pendukung
Fisika, 2020
Suhu adalah ukuran yang menyatakan energi panas tersimpan dalam suatu benda. Benda bersuhu tinggi... more Suhu adalah ukuran yang menyatakan energi panas tersimpan dalam suatu benda. Benda bersuhu tinggi berarti memiliki energi panas yang tinggi, begitu juga sebaliknya. Kalor adalah perpindahan energi panas yang terjadi dari benda bersuhu yang lebih tinggi ke benda bersuhu lebih rendah.
Perhatikan gambar di bawah ini! Amatilah setiap hewan yang ada pada gambar di atas! Hewan-hewan t... more Perhatikan gambar di bawah ini! Amatilah setiap hewan yang ada pada gambar di atas! Hewan-hewan tersebut termasuk ke dalam Filum (1) Arthropoda Berdasarkan jawabanmu pada no. (1), filum tersebut memiliki ciri-ciri yaitu (2) Kosmopolitan dalam distribusi ditemukan dalam bentuk akuatik, terestrial dan udara.
Matematika, 2020
Abstrak: Kunci jawaban ini dikerjakan oleh Mohammad Farid Hendianto dari siswa Sekolah Menengah A... more Abstrak: Kunci jawaban ini dikerjakan oleh Mohammad Farid Hendianto dari siswa Sekolah Menengah Atas Cahaya Madani Boarding School. Kunci jawaban ini membahas tentang soal tes formatif 5 yang berisi tentang bab Trigonometri.
Bahasa Indonesia, 2020
Musik Puisi adalah genre seni dalam seni pertunjukan yang merupakan hasil kolaborasi antara penya... more Musik Puisi adalah genre seni dalam seni pertunjukan yang merupakan hasil kolaborasi antara penyajian puisi dan musik. Belum ada kesepakatan atau konvensi resmi mengenai definisi musik puisi, meskipun begitu, musik puisi telah cukup lama eksis di dunia sastra dan seni Indonesia.
Sejarah, 2020
Pusat-pusat integrasi Nusantara berlangsung melalui penguasaan laut. Pada masa itu, Selat Malaka ... more Pusat-pusat integrasi Nusantara berlangsung melalui penguasaan laut. Pada masa itu, Selat Malaka merupakan jalur penting dalam pelayaran dan perdagangan bagi pedagang yang melintasi bandar-bandar penting di sekitar Samudra Indonesia dan Teluk Persia.

Sejarah, 2020
Abstrak: Perkembangan Islam di Nusantara tidak pernah terlepas dari dinamika Islam di kawasan-kaw... more Abstrak: Perkembangan Islam di Nusantara tidak pernah terlepas dari dinamika Islam di kawasan-kawasan lain.Karena itu adalah keliru pandangan yang menganggap seolah-olah Islam Nusantara berkembang secara tersendiri serta terisolasi dari perkembangan dan dinamika Islam di tempat-tempat lain. Peradaban Islam Nusantara juga menampilkan ciri-ciri dan karakter yang khas,relatif berbeda dengan peradaban Islam di wilayah-wilayah peradaban Muslim lainnya,misalnya Arab,Turki,Persia,Afrika Hitam,dan Dunia Barat. Islam yang datang pertama kali adalah Islam yang umumnya dibawa para guru pengembara Sufi,yang mengembara dari satu tempat ke tempat lain untuk menyebarkan Islam.Islam sufistik yang dibawa para guru pengembara ini jelas memiliki kecenderungan kuat untuk lebih menerima terhadap tradisi dan praktik keagamaan lokal.Bagi guru-guru Sufi pengembara ini,yang paling penting adalah pengucapan dua kalimah syahadat setelah itu barulah menperkenalkan ketentuan-ketentuan hukum Islam.
Itikaf, 2020
I'tikaf berasal dari bahasa Arab akafa yang berarti menetap, mengurung diri atau terhalangi. Peng... more I'tikaf berasal dari bahasa Arab akafa yang berarti menetap, mengurung diri atau terhalangi. Pengertiannya dalam konteks ibadah dalam Islam adalah berdiam diri di dalam masjid dalam rangka untuk mencari keridhaan Allah dan bermuhasabah atas perbuatan-perbuatannya. Orang yang sedang beriktikaf disebut juga mu'takif.
Hubungan Antara Penjas dengan Al-Qur'an Tafsiran Haji Ndik, 2020
Abstrak: Al-Qur'an adalah sebuah perisai untuk umat manusia. Ia sendiri bahkan memiliki julukan a... more Abstrak: Al-Qur'an adalah sebuah perisai untuk umat manusia. Ia sendiri bahkan memiliki julukan al-Furqan, al-Bayan, serta berbagai julukan lain dalam ayat-ayat lain. Al-Qur'an bukanlah wahyu yang diturunkan dalam masyarakat yang nir-sejarah dan kosong budaya. Ia diwahyukan dalam konteks historisitas dan kebudayaan tertentu, sehingga pantas apabila di setiap dekade muncul studi al-Qur'an dalam variasi kecenderungan dan substansinya.
Drafts by Mohammad Farid Hendianto
Sejarah pramuka di Indonesia tidak terlepas dari Gagasan Baden PowelI yang merupakan Bapak Pandu ... more Sejarah pramuka di Indonesia tidak terlepas dari Gagasan Baden PowelI yang merupakan Bapak Pandu sedunia. Lord Robert Baden-Powell Of Gilwell menuliskan pengalaman dalam pembinaan remaja di negara lnggris, yang kemudian tumbuh berkembang menjadi gerakan kepanduan (kepramukaan).Kata Kunci: Scouting at home, pramuka, scouting, kepanduan, WOSM,
AD/ART merupakan ketentuan dasar dan ketentuan operasional bagi suatu organisasi yg mencerminkan ... more AD/ART merupakan ketentuan dasar dan ketentuan operasional bagi suatu organisasi yg mencerminkan aspirasi, visi dan misi Gerakan Pramuka Indonesia. AD/ART merupakan pengikat persatuan dan kesatuan Gerakan Pramuka dalam prinsip, idealisme, tindaklaku, baik organisatoris, sosial, maupun budaya. AD/ART salah satu Suluh & landasan gerak organisasi Gerakan Pramuka dalam mencapai tujuannya juga Landasan manajemen & pemberdayaan sumberdaya Gerakan Pramuka. AD/ART merupakan landasan kerja dan landasan gerak Gerakan Pramuka dalam mewujudkan visi dan misinya.
Dalam dunia internasional, Pramuka disebut dengan istrilah Kepanduan (Boy Scout). Pramuka sendiri... more Dalam dunia internasional, Pramuka disebut dengan istrilah Kepanduan (Boy Scout). Pramuka sendiri merupakan sebutan bagi para anggota gerakan pramuka yang meliputi pramuka siaga, penggalang, penega dan pandega.
Uploads
Papers by Mohammad Farid Hendianto
Drafts by Mohammad Farid Hendianto