Pemahaman tentang beragam media dan kalsifikasinya sangat penting diketahui oleh orang yang memil... more Pemahaman tentang beragam media dan kalsifikasinya sangat penting diketahui oleh orang yang memiliki jabatan fungsinal Teknologi Pendidikan. Kegiatan belajar kedua dari mata diklat pemanfaatan media dan pengelolaan sumber belajar ini secara spesifik akan membahas tentang klasifikasi dan ragam media serta faktor-faktor yang perlu diperhatikan untuk dapat memanfaatkannya secara efektif dan efisien dalam aktivitas pembelajaran. Selain itu, dalam kegiatan belajar ini juga akan dibahas tentang media tradisional dan media digital serta dampaknya terhadap aktvitas belajar dan pembelajaran. Setelah mempelajari isi materi yang terdapat di dalam kegiatan belajar kedua ini Anda diharapkan mampu menjelaskan jenis dan klasifikasi media pembelajaran serta kontribusinya dalam aktivitas belajar dan pembelajaran.
Pemahaman tentang beragam media dan kalsifikasinya sangat penting diketahui oleh orang yang memil... more Pemahaman tentang beragam media dan kalsifikasinya sangat penting diketahui oleh orang yang memiliki jabatan fungsinal Teknologi Pendidikan. Kegiatan belajar kedua dari mata diklat pemanfaatan media dan pengelolaan sumber belajar ini secara spesifik akan membahas tentang klasifikasi dan ragam media serta faktor-faktor yang perlu diperhatikan untuk dapat memanfaatkannya secara efektif dan efisien dalam aktivitas pembelajaran. Selain itu, dalam kegiatan belajar ini juga akan dibahas tentang media tradisional dan media digital serta dampaknya terhadap aktvitas belajar dan pembelajaran. Setelah mempelajari isi materi yang terdapat di dalam kegiatan belajar kedua ini Anda diharapkan mampu menjelaskan jenis dan klasifikasi media pembelajaran serta kontribusinya dalam aktivitas belajar dan pembelajaran.
Uploads
Papers by Fatholla Fuad