Penyakit menular Severe Acute Respiratory Syndrome Corona virus 2 (SARS-CoV-2) merupaka... more Penyakit menular Severe Acute Respiratory Syndrome Corona virus 2 (SARS-CoV-2) merupakan ancaman global di seluruh dunia, di Indonesia pada desember 2020 terdapat kasus 617.820 positif, 505.836 sembuh, 18.819 meninggal, 63.698 suspek. Infeksi SARS-CoV-2 pada kasus yang parah akan menyebabkan kerusakan jaringan dan mengaktifkan serta merangsang respon imun. Protein RNA dan SARS-CoV-2, berinteraksi dan mengaktifkan reseptor sistem kekebalan secara berlebihan termasuk makrofag, granulosit termasuk produksi sitokin pro-inflamasi, aktivasi sel CD4 + T dan sel CD8 + T dengan tujuan mengendalikan replikasi virus, membatasi penyebaran virus, peradangan dan pembersihan. Namun respon imun yang terlalu aktif / berlebihan akan menyebabkan kerusakan jaringan dan peradangan yang dikenal dengan Badai sitokin. Lebih lanjut, jika sitokin proinflamasi terus diproduksi, hal itu akan memperburuk perjalanan penyakit dan prognosis serta kematian pada pasien dengan in...
As-Sunnah dalam istilah mempunyai beberapa makna (lihat : Mawaqif Ibnu Taimiyah Minal Asy&#39... more As-Sunnah dalam istilah mempunyai beberapa makna (lihat : Mawaqif Ibnu Taimiyah Minal Asy'ariyah I : 3804 oleh Syaikh Abdur-Rahman Al-Mahmud dan Mafhum Ahlis Sunnah Wal Jama'ah Inda Ahlis Sunnah Wal Jama'ah oleh Syaikh Nasyir Al-Aql). Dalam tulisan ringkas ini tidak hendak dibahas makna-makna itu. Tetapi hendak menjelaskan istilah "As-Sunnah" atau "Ahlus Sunnah" menurut petunjuk yang sesuai dengan i'tiqad Al-Imam Ibnu Rajab rahimahullah mengatakan : "..... Dari Abu Sufyan Ats-Tsauri ia berkata : "Berbuat baiklah terhadap ahlus-sunnah karena mereka itu ghuraba" (Diriwayatkan oleh Al-Lalika'i dalam "Syarhus-Sunnah" No. 49) Yang dimaksud "As-Sunnah" menurut para Imam yaitu : "Thariqah (jalan hidup) Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam dimana beliau shallallahu 'alaihi wa sallam dan para shahabat berada di atasnya. Yang selamat dari syubhat dan syahwat", oleh karena itu Al-Fudhail bin Iyadh mengatakan : "Ahlus Sunnah itu orang yang mengetahui apa yang masuk ke dalam perutnya dari (makanan) yang halal". (lihat : Al-Lalika'i Syarhus Sunnah No. 51 dan Abu Nu'aim dalam Al-Hilyah 8:1034). Karena tanpa memakan yang haram termasuk salah satu perkara sunnah yang besar yang pernah dilakukan oleh Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam dan para shahabat radhiyallahu 'anhum. Kemudian dalam pemahaman kebanyakan Ulama Muta'akhirin dari kalangan Ahli Hadits dan lainnya. As-Sunnah itu ungkapan tentang apa yang selamat dari syubhat-syubhat dalam i'tiqad khususnya dalam masalah-masalah iman kepada Allah, para Malaikat-Nya, Kitab-kitab-Nya, para Rasul-Nya, Hari Akhir, begitu juga dalam masalah-masalah Qadar dan Fadhailush-Shahabah (keutamaan shahabat). Para Ulama itu menyusun beberapa kitab dalam masalah ini dan mereka menamakan karya-karya mereka itu sebagai "As-Sunnah". Menamakan masalah ini dengan "As-Sunnah" karena pentingnya masalah ini dan orang yang menyalahi dalam hal ini berada di tepi kehancuran. Adapun Sunnah yang sempurna adalah thariqah yang selamat dari syubhat dan syahwat. (Kasyful Karriyyah 19-20). Ahlus Sunnah adalah mereka yang mengikuti sunnah Nabi shallallahu 'alahi wa sallam dan sunnah shahabatnya radhiyallahu 'anhum. Al-Imam Ibnul Jauzi mengatakan : "..... Tidak diragukan bahwa Ahli Naqli dan Atsar pengikut atsar Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam dan atsar para shahabatnya, mereka itu Ahlus Sunnah". (Talbisul Iblis oleh Ibnul Jauzi hal.16 dan lihat Al-Fashlu oleh Ibnu Hazm 2:107). Kata "Ahlus-Sunnah" mempunyai dua makna : 1. Mengikuti sunnah-sunnah dan atsar-atsar yang datangnya dari Rasulullah shallallu 'alaihi wa sallam dan para shahabat radhiyallahu 'anhum, menekuninya, memisahkan yang shahih dari yang cacat dan melaksanakan apa yang diwajibkan dari perkataan dan perbuatan dalam masalah aqidah dan ahkam. 2. Lebih khusus dari makna pertama, yaitu yang dijelaskan oleh sebagian ulama dimana mereka menamakan kitab mereka dengan nama As-Sunnah, seperti Abu Ashim, Al-Imam Ahmad bin Hanbal, Al-Imam Abdullah bin Ahmad bin Hanbal, Al-Khalal dan lain-lain. Mereka maksudkan (As-Sunnah) itu i'tiqad shahih yang ditetapkan dengan nash dan ijma'. Kedua makna itu menjelaskan kepada kita bahwa madzhab Ahlus Sunnah itu kelanjutan dari apa yang pernah dilakukan Rasulullah shallallahu 'alaih wa sallam dan para shahabat radhiyallahu 'anhum. Adapun penamaan Ahlus Sunnah adalah sesudah terjadinya fitnah ketika awal munculnya firqah-firqah. Ibnu Sirin rahimahullah mengatakan : "Mereka (pada mulanya) tidak pernah menanyakan tentang sanad. Ketika terjadi fitnah (para ulama) mengatakan : Tunjukkan (nama-nama) perawimu kepada kami. Kemudian ia melihat kepada Ahlus Sunnah sehingga hadits mereka diambil. Dan melihat kepada Ahlul Bi'dah dan hadits mereka tidak diambil". (Diriwayatkan oleh Muslim dalam Muqaddimah kitab shahihnya hal.15). Al-Imam Malik rahimahullah pernah ditanya : "Siapakah Ahlus Sunnah itu ? Ia menjawab : Ahlus Sunnah itu mereka yang tidak mempunyai laqab (julukan) yang sudah terkenal yakni bukan Jahmi, Qadari, dan bukan pula Rafidli". (Al-Intiqa fi Fadlailits Tsalatsatil Aimmatil Fuqaha. hal.35 oleh Ibnu Abdil Barr). Kemudian ketika Jahmiyah mempunyai kekuasaan dan negara, mereka menjadi sumber bencana bagi manusia, mereka mengajak untuk masuk ke aliran Jahmiyah dengan anjuran dan paksaan. Mereka menggangu, menyiksa dan bahkan membunuh orang yang tidak sependapat dengan mereka. Kemudian Allah Subhanahu wa Ta'ala menciptakan Al-Imam Ahmad bin Hanbal untuk membela Ahlus Sunnah. Dimana beliau bersabar atas ujian dan bencana yang ditimpakan mereka. Beliau membantah dan patahkan hujjah-hujjah mereka, kemudian beliau umumkan serta munculkan As
Alur kerja yang disusun untuk membantu mitra bestari melalukan proses review pada sistem Open Jou... more Alur kerja yang disusun untuk membantu mitra bestari melalukan proses review pada sistem Open Journal System (OJS) versi 3.1
Berikut merupakan panduan bagaimana penulis bekerja pada sistem OJS versi 3.1. Panduan berikut da... more Berikut merupakan panduan bagaimana penulis bekerja pada sistem OJS versi 3.1. Panduan berikut dalam tahap penyempurnaan, namun sebab kebutuhan akan panduan yang mendesak sehingga kami merilis edisi pengembangan ini.
The purpose of this study was to develop a model of acceptance of the Mother and Child Health Inf... more The purpose of this study was to develop a model of acceptance of the Mother and Child Health Information System in the Ngawi Regency Health Office, Indonesia based on the technology acceptance model, by integrating organizational support and personal characteristics as external variables and enjoyment as an intervening variable. Methods: The design of this study was cross-sectional. The subjects of this study were 217 village midwives who had operated the Maternal and Child Health Information System in the Ngawi Regency Health Office, Indonesia. The variables studied were perceived organizational support, personal characteristics, perceived ease of use, perceived usefulness, perceived enjoyment, behavioral intention, and actual system use. Data were collected through questionnaires, and then analyzed using structural equation modeling. Results: In terms of the total effect, the most meaningful factor affecting actual system use was perceived organizational support (0.766), followed in descending order by behavioral intention to use (0.344), perceived enjoyment (0.238), personal characteristics (0.118), perceived usefulness (0.054), and perceived ease of use (0.048). Conclusions: In the acceptance model of the Mother and Child Health Information System in Ngawi Regency, perceived organizational support was the main determinant of actual system use, while enjoyment was the main intermediate determinant of the indirect effects of perceived organizational support and personal characteristics on actual system use.
Dimension of spiritual nursing demands the role of nurse in order to give holistic treatment, com... more Dimension of spiritual nursing demands the role of nurse in order to give holistic treatment, combine physical, psychological, social, and spiritual dimension. The psychospiritual intervention: SQEFT is intervention of psychospiritual combination that combines between spiritual Qur’anic therapy and psychological therapy of EFT, as additional spiritual intervention for patient with schizophrenia by not reducing any medical treatment program that the patient does. The objective of this research, in order to examine the influence of SQEFT Intervence Against The Change of BPRS on Patient with Schizophrenia. There were 7 mental patients skizoprenia participate of this research, who were diagnosed schizophrenia with psychiatry of DSM-IV-TR by psychiatric doctor with preliminary BPRS value scale in less than 60. The result test of Bonferroni showed that three groups had significant difference. There was a significant difference between non SQFET and SQEFT1, SQEFT2 with pvalue of 0.000. Thi...
Buku yang berjudul Memahami Gangguan Depresi Mayor (Mayor Depressive Disorder): Pendekatan Psikon... more Buku yang berjudul Memahami Gangguan Depresi Mayor (Mayor Depressive Disorder): Pendekatan Psikoneuroimunologi, Kajian Sitokin, Trypthopan dan HPA-Aksis diharapkan dapat membawa manfaat, khususnya dalam lingkup bidang ilmu medis dan keperawatan, semua masyarakat, keluarga dan pasien dengan gangguan depresi.
Nur Sri Afrianti (P00320013058). “Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita Di Lembaga Pe... more Nur Sri Afrianti (P00320013058). “Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita Di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari”. Di bimbing oleh Ibu Lilin Rosyanti dan Bapak Muhaimin Saranani, (xiv + 6 BAB + 50 Halaman + 7 tabel + 8 lampiran). Tujuan penelitian ini adalah untuk Mengetahui Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kendari Tahun 2016. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Bagaimana Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kendari Tahun 2016 ?”. Sampel dalam penelitian ini adalah semua narapidana wanita yang berada di Lapas sebanyak 30 responden. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif yang dilaksanakan pada tanggal 06 Juni 2016. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 03-09 Juni 2016, Hasil penelitian di dapatkan Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kendari yang mengalami tingkat kecemasan ringan sebanyak 5 re...
Mardin, Nim P00320013087 dengan judul “Karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan K... more Mardin, Nim P00320013087 dengan judul “Karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari”. Dibimbing Oleh ibu Fitri Wijayati dan ibu Lilin Rosyanti (VII + 47 halaman + 4 tabel + 7 lampiran). Narapidana adalah orang yang telah mengalami pidana tidak peduli apakah itu pidana penjara, pidana denda atau pidana percobaan namun pada umumnya orang yang hanya menyebut Narapidana bagi mereka yang sedang menjalani pidana penjara. Rumusan masalah bagaimanakah karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari. Tujuan mengetahui karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari, dengan tehnik pengambilan sampel dengan total sampling. Populasi berjuimlah 142 orang Narapidana NAPZA. Hasil penelitian berdasarkan kelompok umur frekuensi tertinggi adalah 21-40 tahun berjumlah sebanyak 114 orang (80,3%) dan kelompok umur dengan frekuensi terendah terendah adalah umur 11-20 tahun berjumlah sebanyak 6 orang (4,2...
Muhammad Irawan (P00320013055) “STUDI PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN RAWAT INAP ... more Muhammad Irawan (P00320013055) “STUDI PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN RAWAT INAP DI RUANG MAWAR RSUD KOTA KENDARI TAHUN 2016” (Di Bimbing Oleh Bapak Indriono Hadi, S.Kep.,Ns.,M.Kes Dan Ibu Lilin Rosyanti, S.Kep.,Ns.,M.Kep). (terdiri dari 6 Bab,79 halaan,8 Tabel,8 Lampiran). Masaalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pendokumentasian pada pasien rawat inap di Ruang Mawar RSUD Kota Kendari Tahun 2016? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pendokumentasian asuhan keperawatan pada pasien rawat inap di Ruang Mawar RSUD Kota Kendari tahun 2016. Variabel yang diteliti adalah pendokumentasian tentang Pengkajian, Diagnosa, Intervensi, Implementasi, dan Evaluasi keperawatan pada pasien rawat inap. Penelitian ini di lakukan pada tanggal 14 juni sampai 21 juni 2016, dengan jenis penelitian survey dekriptif. Populasi dalam penelitian ini di tentukan berdasarkan jumlah pasien rawat inap pada bulan Januari sampai April 2016 yang menjalani proses perawatan di Ruang Ma...
Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena atas karunia-Nya buku ini dapat terselesaik... more Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena atas karunia-Nya buku ini dapat terselesaikan dengan lancar. Buku yang berjudul eksplorasi makna dan pengalaman seksualitas ini diharapkan dapat membawa manfaat, khususnya dalam lingkup bidang ilmu keperawatan, bagi keluarga dan pasien dengan gagal ginjal kronik yang menjalani cuci darah Dalam penulisan buku ilmiah ini penulis telah mendapatkan bantuan dariberbagai pihak, oleh karena itu disampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan saran bagi tersusunnya buku ini.Penulis menyadari bahwa buku ini masih banyak mengandung kekurangan, oleh karena itu masukan yang bersifat membangun sangat diharapkan guna penyempurnaan buku ini pada masa yang akan datang. Semoga keberadaan buku ini dapat menambah referensi bagi para mahasiswa, dosen maupun praktisi, khusus dalam bidang kesehatan dan keperawatan pasien gagal ginjal kronik.
Bekam basah (Alhijamah) adalah pendekatan terapeutik yang dapat menyembuhkan penyakit dan meningk... more Bekam basah (Alhijamah) adalah pendekatan terapeutik yang dapat menyembuhkan penyakit dan meningkatkan kesejahteraan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi bekam sambil mendengarkan ayat Alquran terhadap perubahan tekanan darah, kolesterol, glukosa dan asam urat. Desain yang digunakan adalah pra-eksperimental dengan desain one group pretest-posttest design. Penelitian ini bertempat di Klinik Bekam As-syifa Kota Kendari. Jumlah responden penelitian adalah 30 sampel subjek laki-laki dan perempuan sehat berusia 30-60 tahun. Tekanan darah sebelum terapi bekam rata-rata 10 ± 13,4 setelah 1 minggu terapi, menjadi 4,33 ± 10,72. Kemudian kadar kolesterol sebelum terapi 1,53 ± 507 dan setelah 1 minggu terapi 1,03 ± 18, kadar glukosa sebelum terapi 2,30 ± 535 dan setelah terapi 2,00 ± 263, kadar asam urat sebelum terapi 1,63 ± 556 dan setelah terapi 1,03 ± 182. Hasil uji statistik pada tekanan darah, kolesterol, glukosa dan asam urat menggunakan metode paired sample t-...
Stres dan kecemasan adalah reaksi terhadap situasi yang mengancam dan tak terduga seperti dalam w... more Stres dan kecemasan adalah reaksi terhadap situasi yang mengancam dan tak terduga seperti dalam wabah pandemi koronavirus. Petugas kesehatan adalah yang paling rentan terhadap hal tersebut. Reaksi terkait stres meliputi perubahan konsentrasi, lekas marah, cemas, susah tidur, berkurangnya produktivitas, dan konflik antarpribadi, dalam kasus selanjutnya, mereka akan mengalami kondisi kejiwaan yang lebih parah, pemisahan dari keluarga, situasi abnormal, peningkatan paparan, ketakutan akan penularan COVID-19, perasaan gagal dalam menangani prognosis yang buruk, fasilitas teknis yang tidak memadai, APD, alat dan peralatan, untuk membantu merawat pasien. Petugas kesehatan mengalami kesulitan mempertahankan kondisi kesehatan fisik dan mental yang berisiko mengalami gangguan psikologis seperti depresi, kecemasan, stres berat, dan kelelahan. Faktor risiko lain yang diidentifikasi adalah perasaan tidak didukung, kekhawatiran tentang kesehatan pribadi, takut membawa infeksi dan menularkannya k...
Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, Sep 23, 2017
Penyakit Gagal Ginjal Terminal (GGT)) merupakan penyakit kronis dan terminal yang membutuhkan pen... more Penyakit Gagal Ginjal Terminal (GGT)) merupakan penyakit kronis dan terminal yang membutuhkan pengobatan Terapi Penggantian Ginjal (TPG). Salah satu jenis TPG adalah tindakan hemodialisis yang memengaruhi kehidupan seksual dan kualitas hidup pasien. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan mengeksplorasi ekspresi dan hasrat seksualitas pasien GGT yang menjalani hemodialisis di Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung. Jumlah peserta adalah 10 orang dengan pasangan mereka, dengan usia 39-60 tahun. Analisis data yang digunakan adalah content analysis. Hasil penelitian ditemukan ada 3 kategori tema, yaitu: 1) perubahan dan keluhan fisik, tidak dapat ereksi lagi, maskulinitas tidak ada lagi. 2) Perubahan hasrat seksual, hasrat seksual tinggi tetapi kemampuan fisik menurun sehingga hasrat seksual menurun. 3) Perubahan ekspresi seksual dalam bentuk pelukan, ciuman, menyentuh, tetapi tidak dapat dapat menikmati lagi.
Penyakit menular Severe Acute Respiratory Syndrome Corona virus 2 (SARS-CoV-2) merupaka... more Penyakit menular Severe Acute Respiratory Syndrome Corona virus 2 (SARS-CoV-2) merupakan ancaman global di seluruh dunia, di Indonesia pada desember 2020 terdapat kasus 617.820 positif, 505.836 sembuh, 18.819 meninggal, 63.698 suspek. Infeksi SARS-CoV-2 pada kasus yang parah akan menyebabkan kerusakan jaringan dan mengaktifkan serta merangsang respon imun. Protein RNA dan SARS-CoV-2, berinteraksi dan mengaktifkan reseptor sistem kekebalan secara berlebihan termasuk makrofag, granulosit termasuk produksi sitokin pro-inflamasi, aktivasi sel CD4 + T dan sel CD8 + T dengan tujuan mengendalikan replikasi virus, membatasi penyebaran virus, peradangan dan pembersihan. Namun respon imun yang terlalu aktif / berlebihan akan menyebabkan kerusakan jaringan dan peradangan yang dikenal dengan Badai sitokin. Lebih lanjut, jika sitokin proinflamasi terus diproduksi, hal itu akan memperburuk perjalanan penyakit dan prognosis serta kematian pada pasien dengan in...
As-Sunnah dalam istilah mempunyai beberapa makna (lihat : Mawaqif Ibnu Taimiyah Minal Asy&#39... more As-Sunnah dalam istilah mempunyai beberapa makna (lihat : Mawaqif Ibnu Taimiyah Minal Asy'ariyah I : 3804 oleh Syaikh Abdur-Rahman Al-Mahmud dan Mafhum Ahlis Sunnah Wal Jama'ah Inda Ahlis Sunnah Wal Jama'ah oleh Syaikh Nasyir Al-Aql). Dalam tulisan ringkas ini tidak hendak dibahas makna-makna itu. Tetapi hendak menjelaskan istilah "As-Sunnah" atau "Ahlus Sunnah" menurut petunjuk yang sesuai dengan i'tiqad Al-Imam Ibnu Rajab rahimahullah mengatakan : "..... Dari Abu Sufyan Ats-Tsauri ia berkata : "Berbuat baiklah terhadap ahlus-sunnah karena mereka itu ghuraba" (Diriwayatkan oleh Al-Lalika'i dalam "Syarhus-Sunnah" No. 49) Yang dimaksud "As-Sunnah" menurut para Imam yaitu : "Thariqah (jalan hidup) Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam dimana beliau shallallahu 'alaihi wa sallam dan para shahabat berada di atasnya. Yang selamat dari syubhat dan syahwat", oleh karena itu Al-Fudhail bin Iyadh mengatakan : "Ahlus Sunnah itu orang yang mengetahui apa yang masuk ke dalam perutnya dari (makanan) yang halal". (lihat : Al-Lalika'i Syarhus Sunnah No. 51 dan Abu Nu'aim dalam Al-Hilyah 8:1034). Karena tanpa memakan yang haram termasuk salah satu perkara sunnah yang besar yang pernah dilakukan oleh Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam dan para shahabat radhiyallahu 'anhum. Kemudian dalam pemahaman kebanyakan Ulama Muta'akhirin dari kalangan Ahli Hadits dan lainnya. As-Sunnah itu ungkapan tentang apa yang selamat dari syubhat-syubhat dalam i'tiqad khususnya dalam masalah-masalah iman kepada Allah, para Malaikat-Nya, Kitab-kitab-Nya, para Rasul-Nya, Hari Akhir, begitu juga dalam masalah-masalah Qadar dan Fadhailush-Shahabah (keutamaan shahabat). Para Ulama itu menyusun beberapa kitab dalam masalah ini dan mereka menamakan karya-karya mereka itu sebagai "As-Sunnah". Menamakan masalah ini dengan "As-Sunnah" karena pentingnya masalah ini dan orang yang menyalahi dalam hal ini berada di tepi kehancuran. Adapun Sunnah yang sempurna adalah thariqah yang selamat dari syubhat dan syahwat. (Kasyful Karriyyah 19-20). Ahlus Sunnah adalah mereka yang mengikuti sunnah Nabi shallallahu 'alahi wa sallam dan sunnah shahabatnya radhiyallahu 'anhum. Al-Imam Ibnul Jauzi mengatakan : "..... Tidak diragukan bahwa Ahli Naqli dan Atsar pengikut atsar Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam dan atsar para shahabatnya, mereka itu Ahlus Sunnah". (Talbisul Iblis oleh Ibnul Jauzi hal.16 dan lihat Al-Fashlu oleh Ibnu Hazm 2:107). Kata "Ahlus-Sunnah" mempunyai dua makna : 1. Mengikuti sunnah-sunnah dan atsar-atsar yang datangnya dari Rasulullah shallallu 'alaihi wa sallam dan para shahabat radhiyallahu 'anhum, menekuninya, memisahkan yang shahih dari yang cacat dan melaksanakan apa yang diwajibkan dari perkataan dan perbuatan dalam masalah aqidah dan ahkam. 2. Lebih khusus dari makna pertama, yaitu yang dijelaskan oleh sebagian ulama dimana mereka menamakan kitab mereka dengan nama As-Sunnah, seperti Abu Ashim, Al-Imam Ahmad bin Hanbal, Al-Imam Abdullah bin Ahmad bin Hanbal, Al-Khalal dan lain-lain. Mereka maksudkan (As-Sunnah) itu i'tiqad shahih yang ditetapkan dengan nash dan ijma'. Kedua makna itu menjelaskan kepada kita bahwa madzhab Ahlus Sunnah itu kelanjutan dari apa yang pernah dilakukan Rasulullah shallallahu 'alaih wa sallam dan para shahabat radhiyallahu 'anhum. Adapun penamaan Ahlus Sunnah adalah sesudah terjadinya fitnah ketika awal munculnya firqah-firqah. Ibnu Sirin rahimahullah mengatakan : "Mereka (pada mulanya) tidak pernah menanyakan tentang sanad. Ketika terjadi fitnah (para ulama) mengatakan : Tunjukkan (nama-nama) perawimu kepada kami. Kemudian ia melihat kepada Ahlus Sunnah sehingga hadits mereka diambil. Dan melihat kepada Ahlul Bi'dah dan hadits mereka tidak diambil". (Diriwayatkan oleh Muslim dalam Muqaddimah kitab shahihnya hal.15). Al-Imam Malik rahimahullah pernah ditanya : "Siapakah Ahlus Sunnah itu ? Ia menjawab : Ahlus Sunnah itu mereka yang tidak mempunyai laqab (julukan) yang sudah terkenal yakni bukan Jahmi, Qadari, dan bukan pula Rafidli". (Al-Intiqa fi Fadlailits Tsalatsatil Aimmatil Fuqaha. hal.35 oleh Ibnu Abdil Barr). Kemudian ketika Jahmiyah mempunyai kekuasaan dan negara, mereka menjadi sumber bencana bagi manusia, mereka mengajak untuk masuk ke aliran Jahmiyah dengan anjuran dan paksaan. Mereka menggangu, menyiksa dan bahkan membunuh orang yang tidak sependapat dengan mereka. Kemudian Allah Subhanahu wa Ta'ala menciptakan Al-Imam Ahmad bin Hanbal untuk membela Ahlus Sunnah. Dimana beliau bersabar atas ujian dan bencana yang ditimpakan mereka. Beliau membantah dan patahkan hujjah-hujjah mereka, kemudian beliau umumkan serta munculkan As
Alur kerja yang disusun untuk membantu mitra bestari melalukan proses review pada sistem Open Jou... more Alur kerja yang disusun untuk membantu mitra bestari melalukan proses review pada sistem Open Journal System (OJS) versi 3.1
Berikut merupakan panduan bagaimana penulis bekerja pada sistem OJS versi 3.1. Panduan berikut da... more Berikut merupakan panduan bagaimana penulis bekerja pada sistem OJS versi 3.1. Panduan berikut dalam tahap penyempurnaan, namun sebab kebutuhan akan panduan yang mendesak sehingga kami merilis edisi pengembangan ini.
The purpose of this study was to develop a model of acceptance of the Mother and Child Health Inf... more The purpose of this study was to develop a model of acceptance of the Mother and Child Health Information System in the Ngawi Regency Health Office, Indonesia based on the technology acceptance model, by integrating organizational support and personal characteristics as external variables and enjoyment as an intervening variable. Methods: The design of this study was cross-sectional. The subjects of this study were 217 village midwives who had operated the Maternal and Child Health Information System in the Ngawi Regency Health Office, Indonesia. The variables studied were perceived organizational support, personal characteristics, perceived ease of use, perceived usefulness, perceived enjoyment, behavioral intention, and actual system use. Data were collected through questionnaires, and then analyzed using structural equation modeling. Results: In terms of the total effect, the most meaningful factor affecting actual system use was perceived organizational support (0.766), followed in descending order by behavioral intention to use (0.344), perceived enjoyment (0.238), personal characteristics (0.118), perceived usefulness (0.054), and perceived ease of use (0.048). Conclusions: In the acceptance model of the Mother and Child Health Information System in Ngawi Regency, perceived organizational support was the main determinant of actual system use, while enjoyment was the main intermediate determinant of the indirect effects of perceived organizational support and personal characteristics on actual system use.
Dimension of spiritual nursing demands the role of nurse in order to give holistic treatment, com... more Dimension of spiritual nursing demands the role of nurse in order to give holistic treatment, combine physical, psychological, social, and spiritual dimension. The psychospiritual intervention: SQEFT is intervention of psychospiritual combination that combines between spiritual Qur’anic therapy and psychological therapy of EFT, as additional spiritual intervention for patient with schizophrenia by not reducing any medical treatment program that the patient does. The objective of this research, in order to examine the influence of SQEFT Intervence Against The Change of BPRS on Patient with Schizophrenia. There were 7 mental patients skizoprenia participate of this research, who were diagnosed schizophrenia with psychiatry of DSM-IV-TR by psychiatric doctor with preliminary BPRS value scale in less than 60. The result test of Bonferroni showed that three groups had significant difference. There was a significant difference between non SQFET and SQEFT1, SQEFT2 with pvalue of 0.000. Thi...
Buku yang berjudul Memahami Gangguan Depresi Mayor (Mayor Depressive Disorder): Pendekatan Psikon... more Buku yang berjudul Memahami Gangguan Depresi Mayor (Mayor Depressive Disorder): Pendekatan Psikoneuroimunologi, Kajian Sitokin, Trypthopan dan HPA-Aksis diharapkan dapat membawa manfaat, khususnya dalam lingkup bidang ilmu medis dan keperawatan, semua masyarakat, keluarga dan pasien dengan gangguan depresi.
Nur Sri Afrianti (P00320013058). “Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita Di Lembaga Pe... more Nur Sri Afrianti (P00320013058). “Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita Di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari”. Di bimbing oleh Ibu Lilin Rosyanti dan Bapak Muhaimin Saranani, (xiv + 6 BAB + 50 Halaman + 7 tabel + 8 lampiran). Tujuan penelitian ini adalah untuk Mengetahui Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kendari Tahun 2016. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Bagaimana Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kendari Tahun 2016 ?”. Sampel dalam penelitian ini adalah semua narapidana wanita yang berada di Lapas sebanyak 30 responden. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif yang dilaksanakan pada tanggal 06 Juni 2016. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 03-09 Juni 2016, Hasil penelitian di dapatkan Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Narapidana Wanita di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kendari yang mengalami tingkat kecemasan ringan sebanyak 5 re...
Mardin, Nim P00320013087 dengan judul “Karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan K... more Mardin, Nim P00320013087 dengan judul “Karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari”. Dibimbing Oleh ibu Fitri Wijayati dan ibu Lilin Rosyanti (VII + 47 halaman + 4 tabel + 7 lampiran). Narapidana adalah orang yang telah mengalami pidana tidak peduli apakah itu pidana penjara, pidana denda atau pidana percobaan namun pada umumnya orang yang hanya menyebut Narapidana bagi mereka yang sedang menjalani pidana penjara. Rumusan masalah bagaimanakah karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari. Tujuan mengetahui karakteristik Narapidana NAPZA di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II.A Kota Kendari, dengan tehnik pengambilan sampel dengan total sampling. Populasi berjuimlah 142 orang Narapidana NAPZA. Hasil penelitian berdasarkan kelompok umur frekuensi tertinggi adalah 21-40 tahun berjumlah sebanyak 114 orang (80,3%) dan kelompok umur dengan frekuensi terendah terendah adalah umur 11-20 tahun berjumlah sebanyak 6 orang (4,2...
Muhammad Irawan (P00320013055) “STUDI PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN RAWAT INAP ... more Muhammad Irawan (P00320013055) “STUDI PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN RAWAT INAP DI RUANG MAWAR RSUD KOTA KENDARI TAHUN 2016” (Di Bimbing Oleh Bapak Indriono Hadi, S.Kep.,Ns.,M.Kes Dan Ibu Lilin Rosyanti, S.Kep.,Ns.,M.Kep). (terdiri dari 6 Bab,79 halaan,8 Tabel,8 Lampiran). Masaalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pendokumentasian pada pasien rawat inap di Ruang Mawar RSUD Kota Kendari Tahun 2016? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pendokumentasian asuhan keperawatan pada pasien rawat inap di Ruang Mawar RSUD Kota Kendari tahun 2016. Variabel yang diteliti adalah pendokumentasian tentang Pengkajian, Diagnosa, Intervensi, Implementasi, dan Evaluasi keperawatan pada pasien rawat inap. Penelitian ini di lakukan pada tanggal 14 juni sampai 21 juni 2016, dengan jenis penelitian survey dekriptif. Populasi dalam penelitian ini di tentukan berdasarkan jumlah pasien rawat inap pada bulan Januari sampai April 2016 yang menjalani proses perawatan di Ruang Ma...
Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena atas karunia-Nya buku ini dapat terselesaik... more Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena atas karunia-Nya buku ini dapat terselesaikan dengan lancar. Buku yang berjudul eksplorasi makna dan pengalaman seksualitas ini diharapkan dapat membawa manfaat, khususnya dalam lingkup bidang ilmu keperawatan, bagi keluarga dan pasien dengan gagal ginjal kronik yang menjalani cuci darah Dalam penulisan buku ilmiah ini penulis telah mendapatkan bantuan dariberbagai pihak, oleh karena itu disampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan saran bagi tersusunnya buku ini.Penulis menyadari bahwa buku ini masih banyak mengandung kekurangan, oleh karena itu masukan yang bersifat membangun sangat diharapkan guna penyempurnaan buku ini pada masa yang akan datang. Semoga keberadaan buku ini dapat menambah referensi bagi para mahasiswa, dosen maupun praktisi, khusus dalam bidang kesehatan dan keperawatan pasien gagal ginjal kronik.
Bekam basah (Alhijamah) adalah pendekatan terapeutik yang dapat menyembuhkan penyakit dan meningk... more Bekam basah (Alhijamah) adalah pendekatan terapeutik yang dapat menyembuhkan penyakit dan meningkatkan kesejahteraan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi bekam sambil mendengarkan ayat Alquran terhadap perubahan tekanan darah, kolesterol, glukosa dan asam urat. Desain yang digunakan adalah pra-eksperimental dengan desain one group pretest-posttest design. Penelitian ini bertempat di Klinik Bekam As-syifa Kota Kendari. Jumlah responden penelitian adalah 30 sampel subjek laki-laki dan perempuan sehat berusia 30-60 tahun. Tekanan darah sebelum terapi bekam rata-rata 10 ± 13,4 setelah 1 minggu terapi, menjadi 4,33 ± 10,72. Kemudian kadar kolesterol sebelum terapi 1,53 ± 507 dan setelah 1 minggu terapi 1,03 ± 18, kadar glukosa sebelum terapi 2,30 ± 535 dan setelah terapi 2,00 ± 263, kadar asam urat sebelum terapi 1,63 ± 556 dan setelah terapi 1,03 ± 182. Hasil uji statistik pada tekanan darah, kolesterol, glukosa dan asam urat menggunakan metode paired sample t-...
Stres dan kecemasan adalah reaksi terhadap situasi yang mengancam dan tak terduga seperti dalam w... more Stres dan kecemasan adalah reaksi terhadap situasi yang mengancam dan tak terduga seperti dalam wabah pandemi koronavirus. Petugas kesehatan adalah yang paling rentan terhadap hal tersebut. Reaksi terkait stres meliputi perubahan konsentrasi, lekas marah, cemas, susah tidur, berkurangnya produktivitas, dan konflik antarpribadi, dalam kasus selanjutnya, mereka akan mengalami kondisi kejiwaan yang lebih parah, pemisahan dari keluarga, situasi abnormal, peningkatan paparan, ketakutan akan penularan COVID-19, perasaan gagal dalam menangani prognosis yang buruk, fasilitas teknis yang tidak memadai, APD, alat dan peralatan, untuk membantu merawat pasien. Petugas kesehatan mengalami kesulitan mempertahankan kondisi kesehatan fisik dan mental yang berisiko mengalami gangguan psikologis seperti depresi, kecemasan, stres berat, dan kelelahan. Faktor risiko lain yang diidentifikasi adalah perasaan tidak didukung, kekhawatiran tentang kesehatan pribadi, takut membawa infeksi dan menularkannya k...
Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, Sep 23, 2017
Penyakit Gagal Ginjal Terminal (GGT)) merupakan penyakit kronis dan terminal yang membutuhkan pen... more Penyakit Gagal Ginjal Terminal (GGT)) merupakan penyakit kronis dan terminal yang membutuhkan pengobatan Terapi Penggantian Ginjal (TPG). Salah satu jenis TPG adalah tindakan hemodialisis yang memengaruhi kehidupan seksual dan kualitas hidup pasien. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan mengeksplorasi ekspresi dan hasrat seksualitas pasien GGT yang menjalani hemodialisis di Rumah Sakit Hasan Sadikin Bandung. Jumlah peserta adalah 10 orang dengan pasangan mereka, dengan usia 39-60 tahun. Analisis data yang digunakan adalah content analysis. Hasil penelitian ditemukan ada 3 kategori tema, yaitu: 1) perubahan dan keluhan fisik, tidak dapat ereksi lagi, maskulinitas tidak ada lagi. 2) Perubahan hasrat seksual, hasrat seksual tinggi tetapi kemampuan fisik menurun sehingga hasrat seksual menurun. 3) Perubahan ekspresi seksual dalam bentuk pelukan, ciuman, menyentuh, tetapi tidak dapat dapat menikmati lagi.
Uploads
Papers by lilin rosyanti