Papers by Alfian Dwi Pangestu

MAKASSAR 2018 i KATA PENGANTAR Alhamdulillah puji syukur kami panjatkan kepada ALLAH SWT yang tel... more MAKASSAR 2018 i KATA PENGANTAR Alhamdulillah puji syukur kami panjatkan kepada ALLAH SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini. Makalah yang berjudul "Penyusunan Laporan Keuangan Pada Toko One Mart" ini kami susun dalam rangka memanuhi salah satu tugas Bahasa Indonesia kami yang diajarkan oleh Ibu Kami sebagai penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu kami dalam penulisan makalah ini sehingga makalah ini dapat selesai tepat pada waktunya. Tak lupa kami memohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang terdapat pada makalah yang kami buat. Maka dari itu, kami mengharap kritik ataupun saran dari para pembaca agar kedepannya makalah yang kami buat dapat lebih baik lagi. Demikian, semoga makalah ini dapat berguna bagi kita semua. Khususnya untuk pemilik toko One Mart Makassar, 10 Oktober 2018 Penulis ii DAFTAR ISI
Uploads
Papers by Alfian Dwi Pangestu