Papers by Ardinda Avicenna

Telah dilakukan pembuatan biodiesel berbahan dasar minyak jarak menggunakan metode esterifikasi d... more Telah dilakukan pembuatan biodiesel berbahan dasar minyak jarak menggunakan metode esterifikasi dengan H-zeolit dan transesterifikasi dengan katalis CaSiO3. Penelitian ini terdiri dari beberapa tahapan diantaranya preparasi, pembuatan, dan karakterisasi katalis serta pembuatan dan karakterisasi biodiesel. Aktivasi zeolit dilakukan dengan perendaman dalam larutan H2SO4 1M, katalis CaSiO3 diperoleh dari hasil impregnasi prekursor CaO yang berasal dari hasil kalsinasi cangkang telur ayam pada suhu 1000 °C serta prekursor SiO2 yang berasal dari hasil pengabuan sekam padi pada suhu 700 °C. Penentuan kristanilitas dilakukan dengan difraksi sinar X. Reaksi esterifikasi dilakukan pada suhu 65 °C/6jam/1500rpm dengan perbandingan minyak : metanol : H-Zeolit ( 1:20:10% b/b) dan reaksi transesterifikasi dilakukan pada suhu 65 °C/6jam/1500rpm dengan perbandingan minyak : metanol : katalis CaSiO3 (1:35:10% b/b) dalam sistem refluks. Biodiesel yang diperoleh dianalisis kandungannya menggunakan GC-...
Kata kunci: biodiesel, esterifikasi, transesterifikasi, H-zeolit, katalis CaSiO3, asam lemak meti... more Kata kunci: biodiesel, esterifikasi, transesterifikasi, H-zeolit, katalis CaSiO3, asam lemak metil ester, kristanilitas, impregnasi SINTESIS BIODIESEL DARI MINYAK JARAK (CASTOR OIL) DENGAN METANOL TERKATALISIS H-ZEOLIT DAN CaSiO3 YANG BERASAL DARI LIMBAH CANGKANG TELUR AYAM DAN ABU SEKAM PADI
Lapisan Ozon merupakan lapisan yang melindungi makhluk hidup yang ada di bumi dari sinar ultravio... more Lapisan Ozon merupakan lapisan yang melindungi makhluk hidup yang ada di bumi dari sinar ultraviolet selain itu juga memberikan efek pada suhu atmosfir yang meentukan suhu dunia. Lapisan ozon dapat menipis bahkan rusak dengan kehadirannya bahan-bahan berbahaya yang merupakan pemicu utama kerusakan lapisan ozo, diantararanya Gas chlofluorocarbons (CFC), hydrochlorofluorocarbons (HCFC), halons, methyl bromide, carbon tetra chloride, dan methylchloform.
Book Reviews by Ardinda Avicenna
Conference Presentations by Ardinda Avicenna
Uploads
Papers by Ardinda Avicenna
Book Reviews by Ardinda Avicenna
Conference Presentations by Ardinda Avicenna