Papers by Rahmawati Mulyaningtyas

Waskita: Jurnal Pendidikan Nilai dan Pembangunan Karakter
The Content of Character Values in the Folklore of Kiai Pacet and Rara Kembang Sore. The purposes... more The Content of Character Values in the Folklore of Kiai Pacet and Rara Kembang Sore. The purposes of this research are a) to describe the character values in the folklore of Kiai Pacet and Rara Kembang Sore and b) to describe the function of character values in the folklore. This research uses a qualitative approach with content analysis research methods. The source of data in this research is the text of the Tulungagung folklore (Kiai Pacet and Rara Kembang Sore) contained in the East Java Folklore anthology published by the East Java Language Center in 2011. The data for this research are narratives and dialogues from two folklore texts. The results show that the values contained in the folklore of Kiai Pacet and Rara Kembang Sore are religiousness, honesty, tolerance, creativity, curiousity, appreciation of achievement, love of peace, responsibility, and social care. The function of character values in the two folklores are the shaping and developing the potentials, improvements ...

Tabasa: Jurnal Bahasa, Sastra Indonesia, dan Pengajarannya
Cybersastra atau sastra siber adalah aktivitas sastra yang memanfaatkan media elektronik atau int... more Cybersastra atau sastra siber adalah aktivitas sastra yang memanfaatkan media elektronik atau internet. Sastra bergenre prosa sebagai salah satu sarana hiburan dan bahan pembelajaran saat ini dapat diakses melalui teknologi digital. Salah satu aplikasi daring yang dapat digunakan untuk mengakses prosa secara digital ialah NovelToon. Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan cara penggunaan NovelToon, menjelaskan keunggulan dan kelemahan NovelToon, serta pemanfaatan NovelToon sebagaimedia pembelajaran prosa di SMA.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Metode penelitian ini menggunakan analisis isi (content analysis). Teknik dokumentasi dan catat merupakan teknik pengumpulan data dalam penelitian ini.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan aplikasi NovelToon diawali dengan membuat akun pengguna, baik sebagai penulis maupun pembaca karya. Keunggulan NovelToon adalah fitur audio yang bisa ditambahkan pada setiap cerita sehingga pembaca dapat mendengarkan isi cerita s...

MARDIBASA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia
Learning Indonesian Language nowadays is a challenge for both teachers and students. This conditi... more Learning Indonesian Language nowadays is a challenge for both teachers and students. This condition certainly requires a media to be an intermediary between teachers and students in online and offline learning. Especially, the media that functions as a messanger or delivers the materials from the teacher to students in learning Indonesian language. This media is needed to support Indonesian language learning so that the target is achieved as planned. The objectives of this research include (1) the procedure for making PowerPoint-based Au-Vi media, (2) the factors that influence the making of PowerPoint-based Au-Vi media. This research uses a qualitative method. The process of data analysis of this research is expressed descriptively. The results show that the process of making PowerPoint-based Au-Vi media tends to be easy if the teacher is proficient in using Microsoft PowerPoint. Teachers can create templates, insert learning materials, insert voice explanations for material, add b...
Jurnal Ilmu Pendidikan, Dec 14, 2020
Jurnal Ilmu Pendidikan, Jul 4, 2021
Skripsi Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Sastra Um, Aug 25, 2011

Disertasi Dan Tesis Program Pascasarjana Um, Jul 22, 2014
ABSTRAK Mulyaningtyas, Rahmawati. 2014. Kepribadian Tokoh Utama dalam Novel Anak Menggapai Rembul... more ABSTRAK Mulyaningtyas, Rahmawati. 2014. Kepribadian Tokoh Utama dalam Novel Anak Menggapai Rembulan Karya Ridwan Abqary Berdasarkan Perspektif Adler. Tesis, Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia, Pascasarjana, Universitas Negeri Malang. Pembimbing: (I) Dr. Roekhan, M.Pd; (II) Dr. Martutik, M.Pd. Kata Kunci: kepribadian, tokoh utama, novel anak, perspektif Adler Kepribadian tokoh dalam karya sastra menjadi salah satu pembangun tokoh dalam suatu teks cerita. Keprbadian tokoh dalam karya sastra khususnya novel mendukung alur peristiwa yang dialami tokoh. Oleh karena itu, kepribadian tokoh menarik untuk dikaji secara ilmiah. Kepribadian tokoh utama dalam novel anak yang berjudul Menggapai Rembulan karya Ridwan Abqary ini menarik untuk dikaji. Novel inimenggambarkan keadaan psikologi seorang anak yang memiliki keterbatasan ekonomi dan secara tiba-tiba diharuskan bekerja membantu orangtuanya sehingga membuatnya harus berhenti sekolah. Novel anak ini dikaji dengan konsep teori Psikologi Individual Adler untuk melihat kejiwaan atau kepribadian dari tokoh utama anak. Penggunaan teori ini didasarkan pada persamaan konsep teori Psikologi Individu yang dipelopori oleh Adler dengan kisah yang diceritakan dalam novel anak Menggapai Rembulan. Pengajian kepribadian tokoh utama dalam novel ini dilandasi asumsi bahwa tokoh utama dianggap mampu mendominasi alur peristiwa yang ada dalam cerita, sehingga dapat diketahui hubungan yang jelas antara satu elemen kepribadian dengan elemen yang lain dalam membentuk kesatuan kepribadiannya. Fokus penelitian ini adalah dimensi kepribadian tokoh utama dalam novel anak Menggapai Rembulan karya Ridwan Abqary. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran perasaan inferior dan upaya dalam mengatasi perasaan inferior yang dialami tokoh utama dalam perjalanannya meraih tujuan ditinjau dari teori Psikologi Individu Alfred Adler. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan tekstual yang bersifat deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini adalah novel anak Menggapai Rembulan karya Ridwan Abqary. Sumber data pada penelitian ini adalah novel anak Menggapai Rembulan karya Ridwan Abqary yang diterbitkan oleh Penerbit Andi, cetakan pertama pada tahun 2013 dengan jumlah halaman 130. Untuk memperoleh data dalam penelitian digunakan teknik studi dokumentasi. Teknik ini digunakan karena sumber data penelitian ini berupa dokumen. Pengumpulan data dan analisis data dilakukan secara bersamaan. Setiap data yang terkumpul selanjutnya langsung dianalisis sesuai dengan konsep teori relevan. Hasil analisis menunjukkan bahwa tokoh utama dalam novel anak Menggapai Rembulan karya Ridwan Abqary memiliki dua hal utama terkait inferioritas yang dimilikinya. Pertama, perasaan inferior tokoh utama tergambar dari dua aspek yaitu gambaran perasaan inferior dan gambaran penerimaan terhadap perasaan inferior. Gambaran perasaan inferior yang dimiliki berupa perasaan rendah diri, lemah, dan kekurangan. Gambaran penerimaan terhadap perasaan inferior meliputi kesadaran terhadap inferioritas yang dimiliki dan menanggapi inferioritas dengan berpikir positif. Kedua, Upaya mengatasi perasaan inferior tokoh utama dalam novel anak Menggapai Rembulan karya Ridwan Abqary dipengaruhi oleh beberapa elemen yang meliputi prinsip perjuangan meraih keberhasilan, prinsip gaya hidup, prinsip minat sosial, prinsip daya kreatif, dan kecenderungan pengamanan. (1) Prinsip perjuangan meraih keberhasilan yang ditemukan meliputi dorongan terus-menerus untuk bergerak maju, perjuangan demi kepentingan pribadi, dan perjuangan demi kepentingan bersama yang dilandasi oleh rasa peduli terhadap orang lain. (2) Prinsip gaya hidup tokoh utama meliputi konsep diri (baik persepsi diri sendiri maupun orang lain), sikap pandangan terhadap dunia, dan kebiasaan. Selanjutnya, (3) prinsip minat sosial yang dimiliki tokoh utama meliputi minat sosial terhadap orangtua dan saudara, minat sosial terhadap tetangga, dan minat sosial terhadap orang lain.(4) Prinsip daya kreatif yang dimiliki oleh tokoh utama meliputi kreatif mengendalikan kehidupan diri, bebas memilih tujuan hidup, dan menentukan cara untuk mencapai tujuan. (5) Kecenderungan pengamanan yang dilakukan tokoh utama untuk mengompensasi inferioritasnya meliputi, membuat alasan, agresi, dan menarik diri: bergerak mundur, berdiam diri, keragu-raguan. Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin-top:0cm; mso-para-margin-right:0cm; mso-para-margin-bottom:10.0pt; mso-para-margin-left:0cm; line-height:115%; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:"Calibri","sans-serif"; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-fareast-font-family:"Times New Roman";…

Reading aloud is necessary for early childhood. Reading aloud can help developing language, growi... more Reading aloud is necessary for early childhood. Reading aloud can help developing language, growing literacy from an early age, increasing intellectual competence, controlling emotions, and bringing parents closer to their children. As technology growing fast, there are many reading materials that can be used in reading aloud. One of the media that can be used in reading aloud is the Let's Read application. Let's Read is a free of charge application in the form of digital books that can be accessed online and offline. This study uses descriptive qualitative method. This study aims to explain the use of the Let's Read application in reading aloud, reading materials that can be used in the Let's Read application to read aloud, and the advantages and disadvantages of the Let's Read application. The results of this study indicate that the Let's Read application can be used on parents' gadgets, such as smart phones or laptops. Reading materials that can be use...

GHANCARAN: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Imaginary story learning, that is taught for grade VII on one of the basic competencies 4.4, pres... more Imaginary story learning, that is taught for grade VII on one of the basic competencies 4.4, presents any ideas in the form of imaginary stories orally and literally with spesific attention to the structure, use of language, and oral aspects. Generally,the students often get difficulty in conveying their ideas, both in oral and written form. In addition, the students do not fully understand the material so that it has an impact on the low motivation of students in participating in learning. Therefore, there is a need for media innovation in learning imaginary stories to maximize the learning outcomes. Based on these problems, this article elaborates the development of the MisBook learning media (missions in the book) which is applied in learning imaginary stories. The method used in this research is research and development method. The objectives of this research include (1) developing MisBook media in learning imaginary stories for grade VII students; (2) describe the results of t...

Penelitian ini merupakan penelitian untuk mengembangkan buku ajar mata kuliah media pembelajaran ... more Penelitian ini merupakan penelitian untuk mengembangkan buku ajar mata kuliah media pembelajaran di jurusan Tadris Bahasa Indonesia, IAIN Tulungagung. Penelitian ini didasari oleh fakta bahwa hampir tidak ada buku ajar yang secara khusus membahas tentang media pembelajaran bahasa Indonesia. Pada umumnya para Dosen dan Mahasiswa Tadris Bahasa Indonesia IAIN Tulungagung menggunakan buku referensi media pembelajaran secara umum. Hal ini membuat subtansi mata kuliah media pembelajaran bahasa Indonesia kurang dapat dipahami dengan rinci. Metode yang digunakan dalam penelitian ini mengadaptasi model penelitian dan pengembangan Borg dan Gall. Hasil penelitian dan pengembangan ini berupa buku ajar mata kuliah media pembelajaran bahasa Indonesia. Buku ini diujicobakan kepada tim ahli, dosen, dan para mahasiswa. Terdapat dua ahli untuk menguji coba buku ini yaitu ahli media dan ahli materi bahasa Indonesia. Berdasarkan hasil uji coba diperoleh hasil bahwa buku ini efektif digunakan dalam perk...

Presiden Joko Widodo sebagai orang nomor satu di Republik Indonesia selalu mendapatkan banyak sor... more Presiden Joko Widodo sebagai orang nomor satu di Republik Indonesia selalu mendapatkan banyak sorotan publik, baik dalam kehidupan pribadi maupun profesinya. Dengan adanya UU Cipta Kerja dan kasus Covid-19 di Indonesia, Presiden mendapatkan banyak kritikan. Hal ini menyebabkan salah satu media mengadakan wawancara khusus dengan Presiden Joko Widodo. Selama wawancara berlangsung, terjadi senyapan saat beliau berbicara. Senyapan dilakukan Presiden Joko Widodo saat beberapa kali menjawab pertanyaan dari pewawancara. Senyapan dalam tuturan penting untuk diteliti karena dapat mengungkapkan proses mental penutur. Selain itu, senyapan membutuhkan pembahasan lebih dalam untuk menambah informasi tentang produksi ujaran pada bidang ilmu psikolinguistik. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang bentuk senyapan dan penyebabnya dalam wawancara. Penelitian ini menggunakan rancangan deskriptif kualitatif. Sumber data penelitian ini berupa produksi ujaran Presiden Joko Widodo yang diw...

Abstract: Reading aloud is a process to articulate written language symbols. That is the way how ... more Abstract: Reading aloud is a process to articulate written language symbols. That is the way how the reader articulates every words or sentences on the available text that is being read, in order to be listened by himself/ herself or by others. The reading aloud activity aimed to 0-2 years old child is carried out by the parent. The main goal of this activity is to provide language stimulus toward the child. Through reading aloud, the child will acquire the language system from what the parent reads for. Reading aloud activity has a great advantage to introduce the reading materials earlier toward the child and increase the interaction bond between parent and child in enhancing language skill. Key Words: reading skill, reading aloud, 0- 2 years old child Abstrak: Membaca nyaring merupakan proses membunyikan lambang bahasa tulis. Hal ini dilakukan oleh pembaca dengan cara membunyikan setiap kata atau kalimat yang dibaca dalam sebuah teks sehingga dapat didengar olehnya dan orang lain...

GHANCARAN: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
The younger generation possess problems in recognizing the national figures who have contributed ... more The younger generation possess problems in recognizing the national figures who have contributed greatly to the Indonesian nation. The Ministry of Education and Culture by its digital library releases the site budi.kemdikbud.go.id which provides the books that are very useful for children in recognizing Indonesian national figures. One of the books is entitled H.B Jassin: Perawat Sastra Indonesia which contains about the ins and outs of H.B Jassin that gives a great role model. This can be used as a role model for children in building their character development. In addition, the digital book H.B Jassin: Perawat Sastra Indonesia can be used as a teaching material for Indonesian language learning. The purpose of this research is to describe the noble attitude of H.B Jassin and the use of the digital book H.B Jassin: Perawat Sastra Indonesia as Indonesian language teaching material. Descriptive qualitative was chosen as the research method an digital book H.B Jassin: Perawat Sastra I...

MARDIBASA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia
Reading is one of the activities that are beneficial for people life. Reading has various benefit... more Reading is one of the activities that are beneficial for people life. Reading has various benefits in everyday life. By reading, people can find various information, insights, and knowledge. By reading, a person can solve the problems of his life. Therefore, the habit of reading must be grown and improved, especially in educational institutions such as Islamic boarding schools. This research aims to describe the reading habits of the Islamic boarding schools students and the factors that influence these reading habits. The method used in this research is qualitative method. The data collection technique used is distribute questionnaires onto research subjects. The subjects of this research are 10 female students of the Sirojut Tholibin Islamic Boarding School Tulungagung. The analysis technique used is descriptive analysis. Based on the results of the research and discussion, it can be concluded: (1) The reading habits of the students of the Sirojut Tholibin Islamic Boarding School ...

MARDIBASA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia
Learning of reading short stories currently requires media that are in accordance with technologi... more Learning of reading short stories currently requires media that are in accordance with technological developments. In addition with distance learning because of the Covid-19 pandemic, learning media is needed that supports the target of reading short stories learning. Therefore, this research develops a learning media called Virtual Class. This research aims to (1) develop a learning media called Virtual Class in learning of reading short stories; (2) describe the results of the effectiveness trial of using Virtual Class media in learning of reading short stories for IX grade. This research uses a development method that adapts the waterfall model. The development procedure begins with needs analysis, design, testing, and usage. Data collection techniques used in this research are observation and interview techniques. Data are analyzed using interactive techniques. The results of the research indicate that the Virtual Class media is an effective learning media in learning of reading...

MARDIBASA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia
Drama learning in grade VIII of Junior High School obtains several problems. These problems inclu... more Drama learning in grade VIII of Junior High School obtains several problems. These problems include students who are less active in participating in learning, intake of students in understanding drama material is low, and the learning media used are less varied. Therefore, teacher creativity is really needed, especially in presenting interesting and effective learning media. Based on that, this article is to study the media design for drama texts learning called "Cici Drama" (Laci Tujuh Kunci Drama). The method used in this research is descriptive qualitative method. The objectives of this study include describing the media, the criteria for selecting media, how to make media, how to use them in the classroom, and their strengths and weaknesses. The results showed that the appearance of "Cici Drama Media" had the right visuals and contents to achieve the goals of drama text learning in grade VIII. The way to make the media is relatively easy and does not require ...

WASKITA: Jurnal Pendidikan Nilai dan Pembangunan Karakter
The salvation ritual or it is so called metri in Ringinpitu Village still exists and goes on. The... more The salvation ritual or it is so called metri in Ringinpitu Village still exists and goes on. The values contained in the ritual of metri can be used as a means to build the worthy character of the youth generation. This study uses descriptive qualitative method. Data were obtained from the results of interviews and literature review. Interviews were conducted with the elders of Ringinagung Subvillage, Ringinpitu Village, , Tulungagung Regency. The results of this study reveal that there are philosophical and religious values in ritual of metri in Ringinpitu Village. These values are contained in the ijab (speech / prayer of the leader of metri ritual) and the special dishes prepared. Worthy characters that can be built from metri rituals are mutual cooperation, cooperation, harmony, always remembering God, and always remembering the merits of the predecessors or ancestors.

Martabat: Jurnal Perempuan dan Anak
Aktivitas berbahasa anak usia dini menjadi hal yang menarik untuk dikaji. Seorang anak mengembang... more Aktivitas berbahasa anak usia dini menjadi hal yang menarik untuk dikaji. Seorang anak mengembangkan kompetensi berbahasanya dari penggunaan bahasa orang-orang di lingkungan sekitarnya. Lingkungan menjadi salah satu faktor yang menentukan anak dalam memperoleh bahasa. Stimulasi dari luar diri anak dapat memengaruhi anak dalam mengembangkan keterampilan berbahasa. Pembahasan artikel ini akan berfokus pada stimulasi yang dapat diberikan kepada anak usia dini dalam mendukung aktivitas berbahasanya. Artikel ini berdasarkan studi kasus pada anak usia 1-4 tahun. Teknik yang digunakan yaitu observasi terhadap subjek penelitian. Terdapat tiga macam sudut pandang terkait stimulasi yang dapat mendukung kemampuan berbahasa anak usia dini antara lain (1) stimulasi bahasa ditinjau dari asal atau sumber bahasa, (2) stimulasi bahasa ditinjau dari wujud medianya, (3) stimulasi bahasa dari bentuk-bentuk aktivitas berbahasa.
Uploads
Papers by Rahmawati Mulyaningtyas