Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya kinerja tinggi terhadap kepuasan kerja ... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya kinerja tinggi terhadap kepuasan kerja karyawan PT Semen Indonesia. Data yang digunakan merupakan data primer dan sekunder. Data primer diperoleh melalui kuesioner yang disebar di PT Semen Indonesia, sedangkan data sekunder bersumber dari buku teks dan jurnal-jurnal yang memuat hasil-hasil riset serta teori yang masih relevan mengenai budaya kinerja tinggi dan kepuasan kerja. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan metode stepwise regression dan arithmetic mean.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya kinerja tinggi terhadap kepuasan kerja ... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya kinerja tinggi terhadap kepuasan kerja karyawan PT Semen Indonesia. Data yang digunakan merupakan data primer dan sekunder. Data primer diperoleh melalui kuesioner yang disebar di PT Semen Indonesia, sedangkan data sekunder bersumber dari buku teks dan jurnal-jurnal yang memuat hasil-hasil riset serta teori yang masih relevan mengenai budaya kinerja tinggi dan kepuasan kerja. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan metode stepwise regression dan arithmetic mean.
Uploads
Papers by randi pantella