telp. +62 81 237 370 455 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana (Unud), Bali, Indonesi... more telp. +62 81 237 370 455 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana (Unud), Bali, Indonesia ABSTRAK Biji kakao merupakan salah satu komoditi ekspor unggulan Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kekuatan daya saing dan pangsa pasar ekspor biji kakao Indonesia di kawasan ASEAN. Alat analisis yang digunakan yaitu Revealed Comparative Advantage (RCA) dan Constant Market Share Analysis (CMSA). Negara pembanding yang digunakan adalah negara Malaysia dan Singapura. Nilai RCA rata-rata Indonesia periode 2003-2012 sebesar 6,86 dapat diartikan bahwa biji kakao Indonesia memiliki daya saing yang kuat di kawasan ASEAN. Malaysia dan Singapura memiliki nilai RCA rata-rata sebesar 0,28 dan 0,02 yang menyatakan bahwa kedua negara tersebut masih belum memiliki daya saing yang kuat di kawasan ASEAN. CMSA menyatakan efek daya saing Indonesia memiliki pengaruh yang kuat terhadap pertumbuhan ekspor biji kakao Indonesia, Malaysia dan Singapura. Namun rendahnya kualitas biji kakao Indonesia yang diekspor dapat menjadi ancaman bagi Indonesia, untuk itu pemerintah perlu meningkatkan kualitas biji kakao Indonesia. ABSTRACT Cacao beans are one of Indonesia's main export commodity. This study aimed to analyze the strength of competitiveness and market share of Indonesian cocoa exports in the ASEAN region.. The analytical tool used is the Revealed Comparative Advantage (RCA) and Constant Market Share Analysis (CMSA). State comparison used is state of Malaysia and Singapore. RCA value of the average Indonesia 2003-2012 period amounted to 6.86 can be interpreted that the Indonesian cocoa beans have strong competitiveness in the ASEAN region. Malaysia and Singapore have RCA average value of 0.28 and 0.02 which states that the two countries still has strong competitiveness in the ASEAN region. CMSA claimed effect of Indonesia's competitiveness has a strong influence on the growth of Indonesian cocoa exports, Malaysia and Singapore. However, the low quality of Indonesian cocoa beans exported can be a threat to Indonesia, to the government's need to improve the quality of Indonesian cocoa beans.
telp. +62 81 237 370 455 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana (Unud), Bali, Indonesi... more telp. +62 81 237 370 455 2 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana (Unud), Bali, Indonesia ABSTRAK Biji kakao merupakan salah satu komoditi ekspor unggulan Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kekuatan daya saing dan pangsa pasar ekspor biji kakao Indonesia di kawasan ASEAN. Alat analisis yang digunakan yaitu Revealed Comparative Advantage (RCA) dan Constant Market Share Analysis (CMSA). Negara pembanding yang digunakan adalah negara Malaysia dan Singapura. Nilai RCA rata-rata Indonesia periode 2003-2012 sebesar 6,86 dapat diartikan bahwa biji kakao Indonesia memiliki daya saing yang kuat di kawasan ASEAN. Malaysia dan Singapura memiliki nilai RCA rata-rata sebesar 0,28 dan 0,02 yang menyatakan bahwa kedua negara tersebut masih belum memiliki daya saing yang kuat di kawasan ASEAN. CMSA menyatakan efek daya saing Indonesia memiliki pengaruh yang kuat terhadap pertumbuhan ekspor biji kakao Indonesia, Malaysia dan Singapura. Namun rendahnya kualitas biji kakao Indonesia yang diekspor dapat menjadi ancaman bagi Indonesia, untuk itu pemerintah perlu meningkatkan kualitas biji kakao Indonesia. ABSTRACT Cacao beans are one of Indonesia's main export commodity. This study aimed to analyze the strength of competitiveness and market share of Indonesian cocoa exports in the ASEAN region.. The analytical tool used is the Revealed Comparative Advantage (RCA) and Constant Market Share Analysis (CMSA). State comparison used is state of Malaysia and Singapore. RCA value of the average Indonesia 2003-2012 period amounted to 6.86 can be interpreted that the Indonesian cocoa beans have strong competitiveness in the ASEAN region. Malaysia and Singapore have RCA average value of 0.28 and 0.02 which states that the two countries still has strong competitiveness in the ASEAN region. CMSA claimed effect of Indonesia's competitiveness has a strong influence on the growth of Indonesian cocoa exports, Malaysia and Singapore. However, the low quality of Indonesian cocoa beans exported can be a threat to Indonesia, to the government's need to improve the quality of Indonesian cocoa beans.
Uploads
Papers by meyditya alfa