Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon guru PAUD sudah cukup banyak digemari oleh calon mah... more Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon guru PAUD sudah cukup banyak digemari oleh calon mahasiswa yang akan melanjutkan kuliah. Karena peluang kerja untuk menjadi guru PAUD sangatlah besar. Walaupun masih ada juga yang belum atau bahkan tidak berminat untuk menjadi guru PAUD. Mengingat akhir-akhir ini Pemerintah Indonesia sedang menerapkan sistem pendidikan yang baru yang mewajibkan seluruh anak di Indonesia harus menempuh pendidikan di Pendidikan Dasar Anak Usia Dini sebelum memasuki jenjang pendidikan berikutnya yaitu Sekolah Dasar tingkat rendah. Dengan adanya PAUD sangat penting karena PAUD merupakan pondasi awal bagi anak-anak untuk menjadi calon pemimpin masa depan Indonesia yang memiliki kemampuan untuk menjadikan Indonesia lebih baik ke depan. Karena pentingnya pendidikan pada menjelang akhir masa balita anak. Maka diperlukan juga tenaga pendidik yang profesional. Karena pada usia tersebut, anak berada dalam usia emasnya yaitu berada dalam puncaknya perkembangan kecerdasan anak. Kecerdasan tidak hanya dilihat dari segi intelektualnya, namun dari semua jenis kecerdasan yang lainnya yang dimiliki. Namun, dari kenyataan yang ada pada saat ini guru-guru PAUD masih banyak sekali permasalahan yang harus dihadapi dan guru-guru PAUD tersebut harus mengerti bagaimana upaya-upaya pengembangan kompetensi profesi yang harus dikembangkan guru PAUD tersebut dengan berbagai masalah yang ada. Untuk itu, pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai hal tersebut.
ABSTRAK Program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah program bimbingan yang ditujukan pada ana... more ABSTRAK Program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah program bimbingan yang ditujukan pada anak-anak sejak lahir (0 tahun) hingga 6 tahun (UU RI No. 20 Pasal I Paragraf 14 2003), dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan tubuh dan spiritual sehingga anak memiliki kesiapan masuk pendidikan lebih lanjut. maka perlu pendidik yang andal dalam pengembangan kurikulum karena persiapan kurikulum tidak bisa dilakukan sembarangan. Persiapan kurikulum yang tidak didasarkan pada fondasi yang kuat akan berakibat fatal bagi kegagalan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) konsep pengembangan kurikulum pembelajaran di PAUD Rahmah El Yunusiyyah Padang Panjang (2) Implementasi konsep Permen 137 tentang Standar PAUD dalam proses pembelajaran di PAUD Rahmah El Yunusiyyah Padang Panjang (3) evaluasi Penggunaan Permen 137 di beberapa PAUD di Padang Panjang. Banyak studi deskriptif kualitatif dari studi kasus tunggal. Peneliti sekaligus bertindak sebagai instrumen pengumpulan data, yang dibutuhkan di lapangan. Metode pengumpulan data dilakukan dengan tiga teknik, yaitu (1) wawancara mendalam (wawancara mendalam), (2) observasi, dan (3) dokumentasi. Proses pengumpulan dan analisis data penelitian ini dipandu oleh langkah-langkah analisis data penelitian kualitatif. Kesimpulan Penelitian ini menunjukkan hasil sebagai berikut: 1. Penggunaan kurikulum PAUD di PAUD Rahmah mengkombinasikan dengan kurikulum sendiri yaitu QUBA kurikulum, dan hasil dari evaluasi penggunaan permen 137 tentang standar PAUD sudah bagus dan sesuai dengan aturan UUD Pendidikan. Kata kunci : Kurikulum PAUD, Permen 137 Tentang Standar PAUD.
PGPAUD FIP Universitas Negeri Padang PENDAHULUAN Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon gur... more PGPAUD FIP Universitas Negeri Padang PENDAHULUAN Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon guru PAUD sudah cukup banyak digemari oleh calon mahasiswa yang akan melanjutkan kuliah. Karena peluang kerja untuk menjadi guru PAUD sangatlah besar. Walaupun masih ada juga yang belum atau bahkan tidak berminat untuk menjadi guru PAUD. Mengingat akhir-akhir ini Pemerintah Indonesia sedang menerapkan sistem pendidikan yang baru yang mewajibkan seluruh anak di Indonesia harus menempuh pendidikan di Pendidikan Dasar Anak Usia Dini sebelum memasuki jenjang pendidikan berikutnya yaitu Sekolah Dasar tingkat rendah. Dengan adanya PAUD sangat penting karena PAUD merupakan pondasi awal bagi anak-anak untuk menjadi calon pemimpin masa depan Indonesia yang memiliki kemampuan untuk menjadikan Indonesia lebih baik ke depan. Karena pentingnya pendidikan pada menjelang akhir masa balita anak. Maka diperlukan juga tenaga pendidik yang profesional. Karena pada usia tersebut, anak berada dalam usia emasnya yaitu berada dalam puncaknya perkembangan kecerdasan anak.
Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon guru PAUD sudah cukup banyak digemari oleh calon mah... more Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon guru PAUD sudah cukup banyak digemari oleh calon mahasiswa yang akan melanjutkan kuliah. Karena peluang kerja untuk menjadi guru PAUD sangatlah besar. Walaupun masih ada juga yang belum atau bahkan tidak berminat untuk menjadi guru PAUD. Mengingat akhir-akhir ini Pemerintah Indonesia sedang menerapkan sistem pendidikan yang baru yang mewajibkan seluruh anak di Indonesia harus menempuh pendidikan di Pendidikan Dasar Anak Usia Dini sebelum memasuki jenjang pendidikan berikutnya yaitu Sekolah Dasar tingkat rendah. Dengan adanya PAUD sangat penting karena PAUD merupakan pondasi awal bagi anak-anak untuk menjadi calon pemimpin masa depan Indonesia yang memiliki kemampuan untuk menjadikan Indonesia lebih baik ke depan. Karena pentingnya pendidikan pada menjelang akhir masa balita anak. Maka diperlukan juga tenaga pendidik yang profesional. Karena pada usia tersebut, anak berada dalam usia emasnya yaitu berada dalam puncaknya perkembangan kecerdasan anak. Kecerdasan tidak hanya dilihat dari segi intelektualnya, namun dari semua jenis kecerdasan yang lainnya yang dimiliki. Namun, dari kenyataan yang ada pada saat ini guru-guru PAUD masih banyak sekali permasalahan yang harus dihadapi dan guru-guru PAUD tersebut harus mengerti bagaimana upaya-upaya pengembangan kompetensi profesi yang harus dikembangkan guru PAUD tersebut dengan berbagai masalah yang ada. Untuk itu, pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai hal tersebut.
ABSTRAK Program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah program bimbingan yang ditujukan pada ana... more ABSTRAK Program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) adalah program bimbingan yang ditujukan pada anak-anak sejak lahir (0 tahun) hingga 6 tahun (UU RI No. 20 Pasal I Paragraf 14 2003), dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan tubuh dan spiritual sehingga anak memiliki kesiapan masuk pendidikan lebih lanjut. maka perlu pendidik yang andal dalam pengembangan kurikulum karena persiapan kurikulum tidak bisa dilakukan sembarangan. Persiapan kurikulum yang tidak didasarkan pada fondasi yang kuat akan berakibat fatal bagi kegagalan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) konsep pengembangan kurikulum pembelajaran di PAUD Rahmah El Yunusiyyah Padang Panjang (2) Implementasi konsep Permen 137 tentang Standar PAUD dalam proses pembelajaran di PAUD Rahmah El Yunusiyyah Padang Panjang (3) evaluasi Penggunaan Permen 137 di beberapa PAUD di Padang Panjang. Banyak studi deskriptif kualitatif dari studi kasus tunggal. Peneliti sekaligus bertindak sebagai instrumen pengumpulan data, yang dibutuhkan di lapangan. Metode pengumpulan data dilakukan dengan tiga teknik, yaitu (1) wawancara mendalam (wawancara mendalam), (2) observasi, dan (3) dokumentasi. Proses pengumpulan dan analisis data penelitian ini dipandu oleh langkah-langkah analisis data penelitian kualitatif. Kesimpulan Penelitian ini menunjukkan hasil sebagai berikut: 1. Penggunaan kurikulum PAUD di PAUD Rahmah mengkombinasikan dengan kurikulum sendiri yaitu QUBA kurikulum, dan hasil dari evaluasi penggunaan permen 137 tentang standar PAUD sudah bagus dan sesuai dengan aturan UUD Pendidikan. Kata kunci : Kurikulum PAUD, Permen 137 Tentang Standar PAUD.
PGPAUD FIP Universitas Negeri Padang PENDAHULUAN Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon gur... more PGPAUD FIP Universitas Negeri Padang PENDAHULUAN Pada era globalisasi saat ini, menjadi calon guru PAUD sudah cukup banyak digemari oleh calon mahasiswa yang akan melanjutkan kuliah. Karena peluang kerja untuk menjadi guru PAUD sangatlah besar. Walaupun masih ada juga yang belum atau bahkan tidak berminat untuk menjadi guru PAUD. Mengingat akhir-akhir ini Pemerintah Indonesia sedang menerapkan sistem pendidikan yang baru yang mewajibkan seluruh anak di Indonesia harus menempuh pendidikan di Pendidikan Dasar Anak Usia Dini sebelum memasuki jenjang pendidikan berikutnya yaitu Sekolah Dasar tingkat rendah. Dengan adanya PAUD sangat penting karena PAUD merupakan pondasi awal bagi anak-anak untuk menjadi calon pemimpin masa depan Indonesia yang memiliki kemampuan untuk menjadikan Indonesia lebih baik ke depan. Karena pentingnya pendidikan pada menjelang akhir masa balita anak. Maka diperlukan juga tenaga pendidik yang profesional. Karena pada usia tersebut, anak berada dalam usia emasnya yaitu berada dalam puncaknya perkembangan kecerdasan anak.
Uploads
Papers by mera cahaya
Mengingat akhir-akhir ini Pemerintah Indonesia sedang menerapkan sistem pendidikan yang baru yang mewajibkan seluruh anak di Indonesia harus menempuh pendidikan di Pendidikan Dasar Anak Usia Dini sebelum memasuki jenjang pendidikan berikutnya yaitu Sekolah Dasar tingkat rendah. Dengan adanya PAUD sangat penting karena PAUD merupakan pondasi awal bagi anak-anak untuk menjadi calon pemimpin masa depan Indonesia yang memiliki kemampuan untuk menjadikan Indonesia lebih baik ke depan. Karena pentingnya pendidikan pada menjelang akhir masa balita anak. Maka diperlukan juga tenaga pendidik yang profesional. Karena pada usia tersebut, anak berada dalam usia emasnya yaitu berada dalam puncaknya perkembangan kecerdasan anak.
Kecerdasan tidak hanya dilihat dari segi intelektualnya, namun dari semua jenis kecerdasan yang lainnya yang dimiliki. Namun, dari kenyataan yang ada pada saat ini guru-guru PAUD masih banyak sekali permasalahan yang harus dihadapi dan guru-guru PAUD tersebut harus mengerti bagaimana upaya-upaya pengembangan kompetensi profesi yang harus dikembangkan guru PAUD tersebut dengan berbagai masalah yang ada. Untuk itu, pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai hal tersebut.
Mengingat akhir-akhir ini Pemerintah Indonesia sedang menerapkan sistem pendidikan yang baru yang mewajibkan seluruh anak di Indonesia harus menempuh pendidikan di Pendidikan Dasar Anak Usia Dini sebelum memasuki jenjang pendidikan berikutnya yaitu Sekolah Dasar tingkat rendah. Dengan adanya PAUD sangat penting karena PAUD merupakan pondasi awal bagi anak-anak untuk menjadi calon pemimpin masa depan Indonesia yang memiliki kemampuan untuk menjadikan Indonesia lebih baik ke depan. Karena pentingnya pendidikan pada menjelang akhir masa balita anak. Maka diperlukan juga tenaga pendidik yang profesional. Karena pada usia tersebut, anak berada dalam usia emasnya yaitu berada dalam puncaknya perkembangan kecerdasan anak.
Kecerdasan tidak hanya dilihat dari segi intelektualnya, namun dari semua jenis kecerdasan yang lainnya yang dimiliki. Namun, dari kenyataan yang ada pada saat ini guru-guru PAUD masih banyak sekali permasalahan yang harus dihadapi dan guru-guru PAUD tersebut harus mengerti bagaimana upaya-upaya pengembangan kompetensi profesi yang harus dikembangkan guru PAUD tersebut dengan berbagai masalah yang ada. Untuk itu, pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai hal tersebut.