Papers by jesica ravenska

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis Pengaruh Penanganan Keluhan, Pemulihan Layanan, dan Nila... more Tujuan penelitian ini untuk menganalisis Pengaruh Penanganan Keluhan, Pemulihan Layanan, dan Nilai Jasa Terhadap Kepuasan Pelanggan. Penanganan Keluhan, Pemulihan Layanan, dan Nilai Jasa dapat menjadi faktor pendukung bagi konsumen untuk meningkatkan kepuasan konsumen. Tujuan Penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Penanganan Keluhan terhadap Kepuasan Pelanggan, (2) Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Pemulihan Layanan terhadap Kepuasan Pelanggan, (3) Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Nilai Jasa terhadap Kepuasan Pelanggan, (4) Untuk mengetahui secara bersama-sama pengaruh Penanganan Keluhan, Pemulihan Layanan, dan Nilai Jasa terhadap Kepuasan Pelanggan, jumlah responden adalah 100 responden yang diambil dari pengguna aktif yang menggunakan jasa GO-JEK, penelitian ini mencakup daerah JABODETABEK. Penelitian diolah dengan SPSS versi 22, dengan hasil Analisis Regresi Berganda Hasil Penelitian ini adalah (1) Penanganan Keluhan memiliki pengaruh po...
Uploads
Papers by jesica ravenska