Papers by TEKNOLOGI PENDIDIKAN

ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui bagaimanak... more ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah efektivitas pendidikan pemustaka terhadap peningkatan pengetahuan dalam pemanfaatan perpustakaan. Pendidikan pemustaka merupakan suatu layanan yang diberikan oleh perpustakaan. Penelitian ini dilakukan di Perpustakaan SMAN 6 Bandung di jalan pasir kaliki Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kuasi eksperimen dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X, dan sampel yang digunakan adalah untuk kelas eksperimen yaitu X-MIA 5 dan kelas kontrol X-MIA 3 dengan menggunakan teknik cluster random sampling. Secara umum, hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pendidikan pemustaka efektif dalam peningkatan pengetahuan dalam pemanfaatan perpustakaan bagi peserta didik dengan cukup signifikan. Sedangkan secara khusus, hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) pelaksanaan pendidikan pemustaka efektif terhadap peningkatan pengetahuan dalam pemanfaatan la...
Uploads
Papers by TEKNOLOGI PENDIDIKAN