Papers by Rinesti Witasari

Indonesian Journal of Elementary Education and Teaching Innovation
Dunia pendidikan saat ini tentu tidak terlepas dari pemikiran tokoh pendidikan yaitu Ki Hajar Dew... more Dunia pendidikan saat ini tentu tidak terlepas dari pemikiran tokoh pendidikan yaitu Ki Hajar Dewantara. Tokoh yang memiliki peran besar dalam pembangunan pendidikan di Indonesia. Baginya pendidikan merupakan media untuk mencapai tujuan perjuangan yaitu mewujudkan manusia Indonesia yang merdeka lahir dan batin. Merdeka secara lahir artinya tidak dijajah secara fisik, politik, ekonomi dan lain-lain, sedangkan merdeka secara batiniah artinya mampu mengendalikan diri dan mandiri dengan tanpa melanggar kemerdekaan golongan ataupun orang lain. Seiring dengan kemajuan teknologi, ilmu pengetahuan dan kemajuan masyarakat telah mempengaruhi perubahan kebijakan yang diterapkan. Perubahan kebijakan tentu selalu mengarah pada perbaikan sistem pendidikan. Pada saat ini salah satu perubahan kebijakan tersebut tertuang dalam program “Merdeka Belajar”. Kebijakan program “Merdeka Belajar” meliputi empat pokok kebijakan yaitu Penilaian USBN Komprehensif, UN diganti dengan assessment penilaian, RPP di...

Dawuh Guru, Aug 26, 2022
This research is motivated by the importance of learning the Base Approve Environment in Sciences... more This research is motivated by the importance of learning the Base Approve Environment in Sciences which are oriented to providing direct experience. The research method used is a qualitative research with a descriptive type of field research. The research subjects were teachers and students of grade 4 MI Tarbiyatul Islam Coper. Data was collected through observation, documentation, and interviews. Research data analysis through data reduction, data presentation, and data verification. The results showed that the implementation of 4th grade science learning at MI Tarbiyatul Islam Coper during the covid-19 pandemic through mixed learning (online and offline) went quite well. Offline learning with a Base Approve Environment is carried out in schools by means of the teacher introducing the plant object to be studied, then the students are asked by the teacher to present the results of their study to their friends. Meanwhile, the online base approving environment learning using whatsapp group where the teacher gave the material followed by giving assignments in the form of student presentation videos related to the shape and function of the plant body. The results of the application of the learning Base Approve Environment in the 4th grade science subjects at MI Tarbiyatul Islam Coper showed an increase in student learning outcomes both in the realm of knowledge, activity, cooperation, and responsibility in groups.

BASICA: Journal of Arts and Science in Primary Education, 2021
: Proses pembelajaran kelas V di MI Sabilil Muttaqin Kapuran masih berpusat pada fasilitator/guru... more : Proses pembelajaran kelas V di MI Sabilil Muttaqin Kapuran masih berpusat pada fasilitator/guru. Pesera didik hanya diam mendengarkan apa yang disampaikan oleh guru, membaca buku materi kemudian menghafal materi-materi yang tertulis dalam buku pelajaran. Menghafalkan materi pembelajaran tanpa mengajaknya mengalami secara langsung, mempelajari bayang-bayang tanpa mengetahui wujud asli yang dipelajari hal ini sering kali membuat peserta didik merasa bosan di sekolah. Memilih strategi pembelajaran perlu dilakukan berdasarkan pada kesesuaian materi yang akan disampaikan. Hal ini dapat membantu meningkatkan keaktifan dan kreatifitas belajar siswa selama proses belajar mengajar berlangsung dan mencapai tujuan yang telah dirancang. metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa: (1) Proses pembelajaran IPA kelas V di MI Sabilil Muttaqin Kapuran lebih dominan menggunakan metode ceramah, demostrasi, dan belajar di luar kelas. (2) Proses penerapan strategi pembelajaran scaffolding ini dengan mengorganisasi isi materi, mengorganisasi cara penyampaian materi dan mengorganisasi peserta didik. (3) Bentuk kemandirian belajar siswa kelas V mata pelajaran IPA materi gaya, gerak dan energi ini adalah mereka diberikan otonomi dan tanggung jawab untuk berinisiatif dan berperan aktif dalam mengatur sendiri berbagai aspek kegiatan belajar sesuai dengan kebutuhan dan kemampuannya tanpa selalu bergantung kepada orang lain.

Background of study, the result of observation at ma’arif islamic elementary school, sidomulyo am... more Background of study, the result of observation at ma’arif islamic elementary school, sidomulyo ambal kebumen, as the only islmic elementary school in kebumen regency wich has been organized an inclusive madrasah program, the researchers noticed there are a number of children with special reeded that obtained a same education service with another normal children. Which is given islamic education learning. The purpose of this reasearch is to know: 1) the planner of islamic education learning strategy for the mentally disabled child. 2) the implementation of islamic education learning strategy for the mentally disabled child. 3) the succes of islamic education learning strategy for the mentally disabled child. 4) the abstracle factor of islamic education learning strategy for the mentally disabled child at ma’arif islamic elementary school sidomulyo ambal. This research method is qualitative research, and this type research is descriptive feld research with case study approach. The rea...

MAGISTRA: Media Pengembangan Ilmu Pendidikan Dasar dan Keislaman
Abstrak Penelitian ini membahas tentang perkembangan kognitif siswa usia sekolah dasar, salah sat... more Abstrak Penelitian ini membahas tentang perkembangan kognitif siswa usia sekolah dasar, salah satu siswa kelas VI MI Ma’arif Krakal yang tercapai. Perkembangan merupakan proses berkesinambungan yang dimulai sejak dalam kandungan hingga mencapai dewasa. Dalam proses perkembangan inilah, individu akan melewati tiap tahap perkembangan untuk mencapai dewasa. Penelitian ini termasuk dalam penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Pendekatan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan induktif, karena sebelum melakukan penelitian, peneliti berangkat ke lapangan untuk mengumpulkan berbagai bukti melalui penelaahan terhadap fenomena, dan berdasarkan hasil penelaahan itu peneliti merumuskan teori dan fokus penelitian. Data diperoleh dari hasil wawancara observasi dan dokumentasi lapangan. Hasil penelitian menunjukkan adanya siswa telah mencapai perkembangan kognitif, hal tersebut dapat dilihat melalui prestasi raport yang telah diraih. Salah satu hal yang mendukung perkembangan kogniti...
Uploads
Papers by Rinesti Witasari