Papers by Nurul Hidayanty

Makalah, 2021
Dilalah adalah petunjuk yang menunjukkan kepada yang di maksudkan atau memahami sesuatu atas sesu... more Dilalah adalah petunjuk yang menunjukkan kepada yang di maksudkan atau memahami sesuatu atas sesuatu. Kata sesuatu yang disebutkan pertama disebut Madlul املدلول()yang ditunjuk. Dalam hubungannya dengan hukum, yang disebut madlul adalah hukum itu sendiri. Kata sesuatu yang disebutkan kedua kalinya disebut dalil )دليل(-yang menjadi petunjuk. Dalam hubungannya dengan hukum dalil itu disebut dalil hukum. Di dalam Al Misbah Al Munir, dijelaskan bahwa "Dalalah adalah apa yang dikehendaki oleh lafal ketika lafal itu diucapkan secara mutlaq". 76 B. Pengertian Qath"I dan Zanni Al-Dalalah. Menurut Muhammad Hashim Kamali, Qath"I secara etimologi bermakna yang definitive (Pasti). Sedangkan Zhanni bermakna yang spekulatif. 77 Menurut Muhammad Hashim Kamali, Nash qath"I istilah adalah nash yang jelas dan tertentu yang hanya memiliki satu makna dan tidak terbuka untuk makna lain, atau hanya memiliki satu penafsiran dan tidak terbuka untuk penafsiran lain. Contohnya adalah nash tentang hak suami terhadap istrinya yang telah meninggal. Firman Allah Swt.
Uploads
Papers by Nurul Hidayanty