Papers by Meilinda Tri Wulandari

Dalam sebuah komputer atau perangkat multimedia lainnya terasa tidak lengkap bila tidak terdapat ... more Dalam sebuah komputer atau perangkat multimedia lainnya terasa tidak lengkap bila tidak terdapat aplikasi pembelajaran. Pembuatan pembelajaran tersebut bisa dilakukan dengan berbagai macam cara. Dalam pembuatan aplikasi ini penulis membuat elemen-elemen yang di gunakan dalam Aplikasi Pembalajaran ini berupa karakter, backsound dan elemen lainnya dengan memanfaatkan tool yang ada pada software SwishMax4 serta penyimpanan musik dan efek suara dengan mengimport ke library dimana dalam library penulis mengorganisasi elemen-elemen tersebut. Elemen yang telah disiapkan dan dibuat kemudian penulis susun dalam scene, layer dan frame sesuai dengan apa yang penulis rancang. Penulis memanfaatkan actionscript dan motion dalam mengatur elemen-elemen pada Aplikasi Pembelajaran ini agar pembelajaran tersebut menjadi lebih menarik untuk diaplikasikan kepada siswa.Hasil akhir dari penelitian ini adalah dihasilkan program aplikasi berbasis Multimedia yang dapat memberikan gambaran jelas mengenai Aplikasi Pengenalan Anggota Tubuh Manusia Menggunakan SwishMax Pada TK Darul Falah 10 Samarinda yang dapat menampilkan informasi tentang bagianbagian anggota tubuh serta fungsinya.

International Journal of Entrepreneurial Knowledge, Dec 22, 2022
The Student Entrepreneurship Program (ESP) is a Jambi University program to facilitate students t... more The Student Entrepreneurship Program (ESP) is a Jambi University program to facilitate students to develop businesses as a means of education, training, and coaching to become young entrepreneurs. The attitude and competence of students towards entrepreneurship largely determine the success of student business. This study aims to examine the effect of entrepreneurial attitudes and entrepreneurial competence on the business success of Jambi University students. The population of this study was students participating in the Jambi University Student Entrepreneurial Program (ESP) in 2020-2021, as many as 104 business groups. Each business group consists of 3-5 students. One person (the group leader) was selected for each group as a respondent. Data were collected using a questionnaire distributed online and analyzed using multiple regression statistical techniques. The results of the study show that (1) There is an influence of entrepreneurial attitude on business success. (2) There is an influence of entrepreneurial competence on business success. (3) There is an influence of entrepreneurial attitude and entrepreneurial competence on business success. It is suggested that students participating in ESP be more committed to developing a business financed from program funds and improving their expertise in the field of business they are involved in. More intensive coaching is needed for business development run by students by ESP managers.
Uploads
Papers by Meilinda Tri Wulandari