Papers by Tantri Mayasari

Kappa Journal
Student worksheets (LKPD) is the most significant aspect on the learning activities because it co... more Student worksheets (LKPD) is the most significant aspect on the learning activities because it consists of the student’s learning process of gaining knowledge, primarily growing the critical thinking ability. The aim of the study is giving information about the development of critical thinking with LKPD process in physics subject. The method is Research and Development (RnD)-ADDIE which is limited on the development stage. Based on the evaluation result through validity which involve expert validity from the lecturer and the teacher, Content Validity Index (CVI) is 0,95 that means very suitable. The CVI result indicates that the LKPD process could be used to grow the physics critical thinking. The LKPD process has not arrived at implementation yet, hopefully the reseacher on the same field could apply till the implementation stage so that we could say LKPD process could grow the physics critical thinking.

Jurnal Inovasi dan Pembelajaran Fisika
Tujuan pelaksanan penelitian ini untuk menguji kelayakan instrumen Rotational Dynamic Conceptual ... more Tujuan pelaksanan penelitian ini untuk menguji kelayakan instrumen Rotational Dynamic Conceptual Survey melalui kegiatan penguji cobaan terhadap siswa. Instrumen Rotational Dynamic Conceptual Survey merupakan instrumen tes diagnostik berbentuk four-tier yang telah dikembangkan oleh peneliti untuk mengkaji perubahan konseptual siswa pada konsep dinamika rotasi. Metode penalitian ini adalah kuantitatif. Analisis hasil data penelitian menggunakan Microsoft Excel. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan tes. Hasil penguji cobaan instrumen terhadap validitas dan reabilitas, tingkat daya pembeda soal, dan tingkat kesukaran soal menunjukkan bahwa instrumen ini layak untuk digunakan. Uji validitas menghasilkan nilai r hitung > r tabel (0.632). Uji reabilitas menghasilkan r 11 sebesar 0.954 sehingga tergolong kategori sangat tinggi. Uji daya pembeda menunjukkan persentase 31% soal berkriteria sangat baik, 38% baik, dan 31% cukup. Uji tingkat kesukaran soal menunjukkan 75% soal berkategori sedang dan 25% soal berkategori mudah.

Jurnal Pendidikan dan Pengajaran
Student Worksheet (LKS) is a learning media for experimental activities which as a source of stud... more Student Worksheet (LKS) is a learning media for experimental activities which as a source of student learning which can provide experiences for students, develop skills, and influence their attitudes. The purpose of this study is to produce a Worksheet Discovery-Character Experiment to hone the scientific attitudes and character of students that are suitable to be used in learning. This research is a 4D development study but only reached the development stage. Data collected in the form of LKS feasibility data from experts (lecturers and teachers). Based on the results of the analysis, it was concluded that the Discovery-Character Experiment worksheet (discovery learning integrated character education) is very feasible to use with an average percentage of 93%. This worksheet is equipped with 3 Temperature and Heat experiment worksheets, concept maps, discussion material, practice questions, and self-evaluation related to students' scientific attitudes and characters. Based on th...

JIPF (Jurnal Ilmu Pendidikan Fisika)
The Habits of Mind of SMK students must be classified as high, therefore researchers conducted re... more The Habits of Mind of SMK students must be classified as high, therefore researchers conducted research on investigating the thinking habits of SMK students by using the help of learning models based on problem solving in their own way (Discovery Learning). The method used is descriptive qualitative with a sample size of 33 students of class X in SMK Madiun. Data collection uses initial and final tests. The results of the study said that students' thinking habits improved after being given questions in the form of test training, and assisted with discovery learning models. Judging from the average number of pretest and posttest worth 80.8 and 115 the n-gain value is 0.6 with the medium category, the value is obtained from each indicator of habits of mind thinking about thinking 1 with high category, thinking flexibly 0.9 with high category, applying past knowledge to new situation 0.7 with high category, questioning and posing problem 0.6 with medium category, creating, imaginin...

Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Penelitian ini memaparkan pengembangan modul elektronik berbasis real life learning dengan tujuan... more Penelitian ini memaparkan pengembangan modul elektronik berbasis real life learning dengan tujuan untuk mengetahui tingkat efektivitas modul elektronik berbasis real life learning untuk meningkatkan kemampuan analisis dan untuk mengetahui seberapa besar pendapat siswa terhadap penerapan modul elektronik berbasis real life learning. Metode penelitian mengunakan research dan development dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Modul diujicobakan pada 25 siswa untuk mengetahui efektifitas modul dalam meningkatkan kemampuan analisis siswa. Instrumen yang digunakan diantaranya lembar validasi ahli, tes tulis kemampuan analisis, dan angket respon siswa. Analisis data berupa uji beda N-gain untuk mengetahui peningkatan kemampuan berpikir analisis siswa, CVR dan CVI untuk mengetahui hasil validasi ahli, dan hasil respon siswa mengunakan rumus persentase. Hasil CVI pada validasi ahli sebesar 1 dengan kategori layak dan N-gain tes soal kemampuan berp...

Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Kreativitas perlu dimiliki oleh siswa SMK, khususnya dalam menghadapi berbagai tantangan di dunia... more Kreativitas perlu dimiliki oleh siswa SMK, khususnya dalam menghadapi berbagai tantangan di dunia kerja. Oleh karena itu, perlu dikembangkan e-Modul Project Based Learning berintegrasi STEM yang mampu meningkatkan kreativitas siswa SMK. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan efektivitas e-modul Project Based Learning berintegrasi STEM terhadap kreativitas siswa dalam materi fisika suhu dan kalor. Penelitian dilaksanakan di kelas X Multimedia 1 SMKN Wonoasri, dengan sampel penelitian yang digunakan sebanyak 20 orang siswa yang dipilih secara random. Instrumen yang digunakan adalah tes hasil belajar yang berjumlah 5 buah soal essay. Data dianalisis menggunakan uji N-gain. Indikator kreativitas adalah berpikir lancar, berpikir luwes, elaborasi, dan berpikir orisinil. Dari analisis data, diperoleh hasil kemampuan berpikir lancar siswa memperoleh nilai n-gain sebesar 0,11, berpikir luwes n-gain sebesar 0,49, elaborasi memperoleh n-gain sebesar 0,21 dan berpikir orsinil memperoleh...

Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan modul fisika STEM terintegrasi kearifan lok... more Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan modul fisika STEM terintegrasi kearifan lokal “Beduk” untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa SMP. Desain penelitian yang digunakan yaitu Research and Development (R&D) dengan model ADDIE. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 2 Kecamatan Balong dengan melibatkan 38 siswa kelas VIII. Data kemampuan berpikir kreatif diukur melalui tes dan observasi. Kuesioner digunakan untuk mengetahui kelayakan modul berdasarkan validasi ahli dan respon siswa. Hasil menunjukkan modul layak digunakan berdasarkan validasi ahli dengan kategori sangat layak dan didukung respon siswa dengan kategori baik. Kemampuan berpikir kreatif siswa meningkat dengan N-gain sebesar 0,92 dengan kategori tinggi. Modul Fisika STEM terintegrasi kearifan lokal “beduk” untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif ini layak digunakan sebagai pendamping buku paket di sekolah. : This study aims to develop a STEM physics module integrated with "Beduk&quo...

Bioeksperimen: Jurnal Penelitian Biologi
Kabupaten pacitan memiliki komoditas flora laut yang potensial. Salah satunya adalah E. acoroides... more Kabupaten pacitan memiliki komoditas flora laut yang potensial. Salah satunya adalah E. acoroides. Pemanfaatan E. acoroides sebagai sumber bahan kimia dan obat-obatan membutuhkan pengolahan yang tepat sehingga mampu tahan dalam waktu yang lama. Salah satu proses yang biasa diberikan adalah proses pemanasan untuk memperlambat proses kimia dan biologi pada bahan, sehingga bahan menjadi tahan lama. Metode penelitian ini menggunakan metode eksperimen.Tahapan penelitian meliputi pengambilan dan preparasi E. acoroides, pembuatan serbuk seresah E. acoroides, analisa kualitas serbuk seresah E. acoroides yang meliputi analisa kadar air, kadar abu, kadar lemak, dan kadar pati. Hasil dari penelitian ini adalah proses pengeringan dilakukan dengan 2 cara yaitu menggunakan oven dan sinar matahari. Proses pengeringan menggunakan oven yang berlangsung pada suhu yang tinggi menyebabkan terjadinya case hardening, yaitu bagian permukaan bahan pangan sudah kering sekali bahkan mengeras sedangkan bagia...
Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika
Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh model open-ended learningdan problem pos... more Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh model open-ended learningdan problem posing learning terhadap kemampuan berpikir kritis siswa SMK Negeri 1 Wonoasri. Berpikir kritis merupakan kemampuan berpikir yang benar dalam mencari pengetahuan yang relevan, masuk akal, reflektif, bertanggung jawab, dan terampil fokus ketika memutuskan apa yang harus dipercaya untuk dilakukan. Penelitian dilakukan terhadap dua kelas yang berbeda yaitu kelas X AV 1 dan X IL 2 dengan diberi perlakuan yang berbeda. Metode penelitian yang digunakan oleh penelitian adalah quasi eksperimen dengan membandingkan nilai gain yang didapatkan dari hasil analisis n-gain dan didapatkan selisih sebesar 11,22 dimana lebih efektif penerapan model open-ended learning dibandingkan dengan model problem posing learning.

Jurnal Pendidikan Fisika
This research was conducted to: (1) develop hybrid learning website media based on digital litera... more This research was conducted to: (1) develop hybrid learning website media based on digital literacy skills in physics learning, (2) describe the characteristics of products developed, (3) describe students' responses to the developed media. The device developed in the form of hybrid learning website media based on digital literacy skills in physics learning with the development procedure used is the ADDIE model which consists of five stages: analysis, design, development, implementation and evaluation. Media characteristics of hybrid learning websites based on digital literacy capability, namely the website media developed has been based on the concept of hybrid learning and integrated with the dimensions of digital literacy capabilities. Student responses to hybrid learning website media based on digital literacy ability are still in good condition with a percentage of 79.85%.

Jurnal Pendidikan Fisika
This study aims to describe in detail the results of the development of a problem-solving STEM mo... more This study aims to describe in detail the results of the development of a problem-solving STEM module with the theme of the dome house, and explain the results of the improvement after the use of the module. STEM is an approach that combines science, technology, engineering, and mathematics into a single discipline that is able to realize learning by presenting real problems in everyday life. The STEM module based on the problem-solving ability developed raised the theme of the dome house, which has a function as an earthquake-resistant house which was used as a reconstruction of post-earthquake housing and is permanent, economical, and efficient. Solving problems is one part of high-level thinking, as well as a form of action in solving problems that utilize the knowledge they have. Indicator of achievement of problem solving is analyzing the problem, making a plan for its completion, carrying out planning, and checking again. The development method applied is Research and Developm...
JURNAL PENDIDIKAN FISIKA DAN KEILMUAN (JPFK)

Jurnal Pengajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2014
Persediaan energi yang berasal dari fosil dunia termasuk Indonesia semakin berkurang, maka perlu ... more Persediaan energi yang berasal dari fosil dunia termasuk Indonesia semakin berkurang, maka perlu dikembangkan produk kreatif energi baru dan terbarukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi kreatifitas dalam pengembangan produk kreatif energi baru dan terbarukan. Penelitian ini menggunakan metoda deskriptif tanpa perlakuan terhadap responden. Total responden yang terlibat sebayak 30 peserta didik program studi pendidikan fisika pada salah satu LPTK di Madiun, Indonesia. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini terdiri atas kuesioner, wawancara, dan desain produk kreatif. Data yang diperoleh diolah dengan analisis regresi dan korelasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara produk kreatif yang dihasilkan dengan dimensi person, process, dan press, dengan nilai korelasi dari urutan tertinggi person (r = 0.787), press (r = 0.613), dan process (r = 0.543). Indikator dari dimensi person yang mempunyai pengaruh paling besar adalah rasa ingin tahu, keterbukaan terhadap pengalaman, dan rasa percaya diri yang tinggi. Indikator dari dimesi process yang perlu ditingkatkan adalah originalitas dan elaborasi.
Science, technology, engineering, mathematics (STEM) as mathematics learning approach in 21 st ce... more Science, technology, engineering, mathematics (STEM) as mathematics learning approach in 21 st century
Uploads
Papers by Tantri Mayasari