Mendengar kata " globalisasi " tentu sudah tidak asing lagi ditelinga kita. Karena kata ini merup... more Mendengar kata " globalisasi " tentu sudah tidak asing lagi ditelinga kita. Karena kata ini merupakan kata yang sering diperbincangkan baik di kehidupan sehari-hari atau dalam kegiatan bisnis. Adapun ciri-ciri globalisasi ditandai dengan adanya pergerakan barang, modal dan uang dengan bebas dan perlakuan terhadap pelaku ekonomi sendiri dan asing. Sehingga era globalisasi sering menjadi dilema bagi masyarakat, pemerintah dan dunia usaha. Di era globalisasi seperti sekarang ini terdapat banyak sekali kemudahan yang bisa kita dapatkan, namun sayangnya globalisasi tidak selalu memberikan dampak yang positif tetapi juga bisa berdampak negative pada diri kita. Oleh karenanya, kita dituntut untuk dapat menyikapi globalisasi secara bijak agar kita tidak diperbudak oleh jaman. Dampak globalisasi juga sangat terasa bagi dunia bisnis, tak terkecuali bagi koperasi. Keberadaan globalisasi ini menjadi salah satu tantangan tersendiri bagi koperasi, pasalnya dengan adanya globalisasi persaingan tak hanya terjadi diwilayah local saja, lebih luas kewilayah internasional. Ketika globalisasi ekonomi terjadi, batas-batas suatu Negara akan menjadi kabur dan keterkaitan antara ekonomi nasional disatu pihak akan Membuka peluang pasar produk dari dalam negeri kepasar internasional secara kompetitif, sebaliknya juga Membuka peluang masuknya produk-produk global kedalam pasar domestik. Peluang tersebut hendaknya membuat koperasi semakin giat dan aktif untuk mengembangkan usahanya. Tentu pengembangan usahanya tersebut tidak terlepas dari peranan seluruh anggota koperasi. Ketika seluruh anggota koperasi secara sadar memberikan konstribusi secara aktif, maka kesempatan untuk pengembangan usaha dan kesempatan untuk menembus pasar internasional akan terbuka lebar.
Mendengar kata " globalisasi " tentu sudah tidak asing lagi ditelinga kita. Karena kata ini merup... more Mendengar kata " globalisasi " tentu sudah tidak asing lagi ditelinga kita. Karena kata ini merupakan kata yang sering diperbincangkan baik di kehidupan sehari-hari atau dalam kegiatan bisnis. Adapun ciri-ciri globalisasi ditandai dengan adanya pergerakan barang, modal dan uang dengan bebas dan perlakuan terhadap pelaku ekonomi sendiri dan asing. Sehingga era globalisasi sering menjadi dilema bagi masyarakat, pemerintah dan dunia usaha. Di era globalisasi seperti sekarang ini terdapat banyak sekali kemudahan yang bisa kita dapatkan, namun sayangnya globalisasi tidak selalu memberikan dampak yang positif tetapi juga bisa berdampak negative pada diri kita. Oleh karenanya, kita dituntut untuk dapat menyikapi globalisasi secara bijak agar kita tidak diperbudak oleh jaman. Dampak globalisasi juga sangat terasa bagi dunia bisnis, tak terkecuali bagi koperasi. Keberadaan globalisasi ini menjadi salah satu tantangan tersendiri bagi koperasi, pasalnya dengan adanya globalisasi persaingan tak hanya terjadi diwilayah local saja, lebih luas kewilayah internasional. Ketika globalisasi ekonomi terjadi, batas-batas suatu Negara akan menjadi kabur dan keterkaitan antara ekonomi nasional disatu pihak akan Membuka peluang pasar produk dari dalam negeri kepasar internasional secara kompetitif, sebaliknya juga Membuka peluang masuknya produk-produk global kedalam pasar domestik. Peluang tersebut hendaknya membuat koperasi semakin giat dan aktif untuk mengembangkan usahanya. Tentu pengembangan usahanya tersebut tidak terlepas dari peranan seluruh anggota koperasi. Ketika seluruh anggota koperasi secara sadar memberikan konstribusi secara aktif, maka kesempatan untuk pengembangan usaha dan kesempatan untuk menembus pasar internasional akan terbuka lebar.
Uploads
Papers by LieYha SaesHan