Papers by Indah Sukma Dewi

Idea Nursing Journal, 2018
Peningkatan populasi lansia memberikan dampak terhadap kehidupan, salah satu dampak yang terjadi ... more Peningkatan populasi lansia memberikan dampak terhadap kehidupan, salah satu dampak yang terjadi di kalangan masyarakat adalah pengabaian. Pengabaian merupakan suatu proses pemberian perawatan secara tidak benar bahkan kelalaian dalam pelayanan yang dibutuhkan lansia baik fisik, psikologis, atau finansial. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengabaian lansia di wilayah kerja Puskesmas Krueng Barona Jaya Aceh Besar. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Jumlah populasi pada penelitian ini adalah 1844 lansia di wilayah kerja Puskesmas Krueng Barona JayaKabupaten Aceh Besar. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan menggunakan metode purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 104 responden. Pengumpulan data dilakukan pada tanggal 22-30 Juni 2018 menggunakan kuesioner yang berjumlah 22 pertanyaan. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan analisis univariat didapatkan bahwa gambaran pengabaian lansia secara umum di wilayah kerja Puskesmas Krueng Barona Jaya adalah rendah yaitu sebanyak 55 responden (52,9%) dari 104 responden. Direkomendasikan kepada petugas puskesmas untuk mempertahankan keadaan ini dengan memberikan penyuluhan kepada lansia pada saat posbindu dan melakukan kunjungan rumah secara rutin. Bagi peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian lanjutan dengan memperhatikan faktor budaya yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Jurnal Ekonomi Regional Unimal, 2019
This study aimed to determine the effect of the money supply and population on economic growth in... more This study aimed to determine the effect of the money supply and population on economic growth in indonesia in the short and long term. This study used time series data from 1994 to 2017. The data analysis method used is the Auto Regressive Distributed Lagged (ARDL) approach. The results showed that all variables are stationary at the co-integrated in the long run. The model stability test results showed that the model used was stable. The results show that all variables were stationary at the co-integrated level in the long run. The model stability test results showed that the model used is stable. Partially, in the analysis of short-term money supply had a negative and significant effect on the economic growth in Indonesia, and the population had a positive and significant effect on the value of economic growth in Indonesia. In the long-term analysis, the money supply had a negative and significant effect on the economic growth in Indonesia, and the population had a positive and s...

Berbagai peraturan perundangan mengenai hutan lindung telah diterbitkan oleh pemerintah cq. Kemen... more Berbagai peraturan perundangan mengenai hutan lindung telah diterbitkan oleh pemerintah cq. Kementerian Kehutanan, namun pada prakteknya sebagian dari peraturan tersebut tidak mudah dilaksanakan di lapangan. Salah satu hambatan dari pelaksanaan peraturan perundangan tersebut adalah belum jelasnya pihak yang terlibat dan peran yang dijalankannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pihak yang harus dilibatkan dalam pelaksanaan peraturan perundang-undangan mengenai hutan lindung, agar pelaksanaannya berjalan dengan baik dan sesuai dengan maksud dan tujuan peraturan perundangundangan tersebut. Penelitian ini dilaksanakan dengan membagi para pihak berdasarkan kekuatan, kepentingan dan legitimasinya, wawancara dan diskusi para pihak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa selama ini tidak banyak pihak yang terlibat dalam pelaksanaan peraturan perundangan mengenai hutan lindung. Perlu keterlibatan lebih banyak pihak terkait dengan satu leader atau koordinator. Leader yang direkomendasikan...
Jurnal Agrotek Tropika, 2015
Salah satu penyebab rendahnya produksi kedelai nasional adalah adanya serangan penyebab penyakit ... more Salah satu penyebab rendahnya produksi kedelai nasional adalah adanya serangan penyebab penyakit rebah kecambah. Pengendalian yang dapat dilakukan adalah dengan menggunakan agen antagonis. Penelitian ini bertujuan mengetahui kemampuan Trichoderma sp. dan filtratnya dalam menekan pertumbuhan Sclerotium rolfsii secara in vitro. Pengujian terdiri atas uji antagonisme dengan metode kultur ganda dan uji filtrat Trichoderma sp. terhadap pertumbuhan S. rolfsii. Percobaan disusun dalam Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan lima ulangan. Data yang diperoleh dianalisis dengan sidik ragam dan dilanjutkan dengan uji BNT pada taraf nyata 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Trichoderma sp. dan filtratnya mampu menekan pertumbuhan S. rolfsii secara in vitro. Isolat Trichoderma sp. yang kemampuan penghambatannya paling tinggi adalah isolat Trichoderma harzianum.

Jurnal Penelitian Sosial dan Ekonomi Kehutanan, 2007
Agropolitan program, leads by increasing maize production, has been promoted in Gorontalo. Such e... more Agropolitan program, leads by increasing maize production, has been promoted in Gorontalo. Such effort requires, among others, study on spatial land suitability. The objectives of this study were to determine land suitability for maize in Limboto Basin and to spatially present the quality of land units to the plant (maize) requirements. Farmer perception on maize cultivation is also generated. Standard field and laboratory procedures have been performed to characterize land suitability for maize. Besides, geographical information system has been employed to delineated the spatial availability. Among 35,594 ha evaluated area in Limboto Basin Gorontalo, 21,233 ha is categorized as fairly suitable for maize while 14,361 ha is classified as marginally suitable for maize. Majority of the observed farmers were in favor to cultivate maize on their farmland.

EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 2019
Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan langkah-langakah strategi menulis terbimbing, meni... more Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan langkah-langakah strategi menulis terbimbing, meningkatkan keterampilan menulis karangan siswa, dan mendiskripsikan kendala serta solusi penerapan strategi menulis terbimbing pada siswa kelas III SD Negeri Sidorejo Kebumen tahun ajaran 2018/2019. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas III SD Negeri Sidorejo yang berjumlah 21 siswa. Teknik pengumpulan data melalui teknik tes, observasi dan wawancara, sedangkan validias data yang digunakan adalah triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasil penelitian yaitu: (1) langkah-langah strategi menulis terbimbing adalah persiapan, penyusunan draf kasar, perbaikan, penyuntingan, dan publikasi; (2) keterampilan menulis karangan siswa meningkat dari siklus I sampai siklus III yaitu pada siklus I persentase ketuntasan 63,95%, siklus II 84,96%, dan siklus III 95,24 %; (3) kendalanya tidak semua siswa berpartisipasi saat berdiskusi, solusin...
Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan, 2010
Forest in Indonesia has been managed based the existing regulations. The fact, forest management ... more Forest in Indonesia has been managed based the existing regulations. The fact, forest management that has been practiced for years resulting severe forest degradation. To improve forest governance, it is important to study on related rules and regulations. The objective of this research is to study the implementation of protection forest rules and regulations. The research was done by studying rules and regulations document, interview and stakeholders discussion.

Jurnal Analisis Kebijakan Kehutanan, 2011
In the concept of KPH (Kesatuan Pengelolaan Hutan or Forest Management Unit = FMU), forest area i... more In the concept of KPH (Kesatuan Pengelolaan Hutan or Forest Management Unit = FMU), forest area is divided into several management units which can be efficiently and sustainably managed (PP 6/2007 jo PP3/2008). It was initiated by establishing KPH Model or Model of FMU, for example in Tana Toraja Regency in 2005. So far, the concept of KPH can not be implemented yet. The aim of this research is to formulate the implementation strategy of KPH development in South Sulawesi through case study in Tana Toraja Regency. The data was collected by applying several methods, consist of: desk study, survey, interview, and FGD (Focus Group Discussion) and then analysed by applying qualitative and quantitative descriptive methods. Force Field Analysis (FFA) was applied in formulating the implementation strategy. The result showed that there are some driving factors and some restraining factors in KPH development internally and externally. The concept of KPH and its related regulation should be socialized more intensively by involving the primary stakeholders. The development of KPH in Tana Toraja Regency is in "growthstability" category. The recommended alternative strategy is concentration through horizontal integrated. This strategy is part of the growth strategy and can be done by expanding the activities with the community and developing information and communication networking with other regency that have KPH program.

INDAH MUSI INDRIA DEWI. The Develop Fuzzy Inference System, written in MATLAB 7.1 for running on ... more INDAH MUSI INDRIA DEWI. The Develop Fuzzy Inference System, written in MATLAB 7.1 for running on personal computers, to assist petroleum engineers in screening candidate processes for enhanced oil recovery (EOR) has been developed. Rather than having to glean information and data from graphs or table in technical papers, the user and the system work interactively to obtain the needed information. The system automatically selects the optimal EOR method based on the input oil and reservoir properties data and is easily updated as new data of reservoirs become available. The Mamdani fuzzy interference system has been implemented in the system and has been tested through evaluation of five oil fields consist of forty three reservoirs. Both accuracy and efficiency have been confirmed favorably. High accuracy of the system was observed through comparison between the proposed EOR method for various set data by a human expert and the developed system.
Jurnal Mahasiswa Matematika, May 28, 2013
Abstrak. Penjadualan dapat di jadikan konsep kunci dalam proses produksi di bidang industri. Penj... more Abstrak. Penjadualan dapat di jadikan konsep kunci dalam proses produksi di bidang industri. Penjadualan flow shop ada sejumlah pekerjaan dan mesin dengan setiap pekerjaan yang penentuan urutan pengerjaannya dilakukan dengan lintasan produk yang sama, hal ini dapat diselesaikan dengan algoritma semut (ant colony algorithm). Pada penelitian kali ini yang dilaksanakan di PT. Indo Bali, penulis menggunakan pengembangan algoritma Ant Colony menjadi Modified Ant Colony. Penelitian ini mengacu pada Mathiyalagan (2010) dimana adanya perbedaan antara algoritma Ant Colony dan Modified Ant Colony yang terletak pada update pheromone yang ditinggalkan oleh koloni semut dalam pencarian jalur terpendek.

Pharmaciana, 2014
Telah dilakukan pengukuran kepuasan mahasiwa ini dilakukan dengan observasi populatif dan pengump... more Telah dilakukan pengukuran kepuasan mahasiwa ini dilakukan dengan observasi populatif dan pengumpulan data secara prospektif pada mahasiswa tingkat ke empat Fakultas Farmasi Universitas Ahmad Dahlan. Tujuan pengukuran ini untuk mengetahui gambaran kepuasan mahasiswa serta mengetahui peringkat gap yang muncul dari pengukuran dimensi servqual. Diperoleh hasil secara umum bahwa elemen pelayanan di Fakultas Farmasi yaitu karyawan belum memberikan kinerja sesuai dengan harapan mahasiwa yang ditandai dengan rentang nilai masing-masing gap tidak ada yang mendekati ideal yaitu nol (0). Nilai gap dari karyawan pada pelayanan pendidikan pada dimensi Berwujud (tangibles) dengan nilai gap-0,90, Keandalan (reliability) dengan nilai gap-0,90 , Jaminan (assurance) nilai gap-0,90, Empati (empathy) dengan nilai gap-1,10 dan Daya Tanggap (responsiveness) dengan nilai gap-1,10. Sehingga disimpulkan bahwa pelayanan yang diberikan karyawan kepada mahasiswa belum memenuhi harapan mahasiswa.
Penulisan Ilmiah Jenjang Setara Sarjana Muda Ilmu Komputer, Jul 25, 2003
Peranan komputer sangat berpengaruh pada perkembangan teknologi. Fasilitas internet merupakan sal... more Peranan komputer sangat berpengaruh pada perkembangan teknologi. Fasilitas internet merupakan salah satu perkembangan dari teknologi. Kemudahan dan cepat mendapatkan informasi merupakan fasilitas yang dapat diperoleh dari internet. Website merupakan suatu media alternatif yang dapat digunakan untuk memberi informasi pada anak-anak. Pembuatan Website Ensiklopedia Anak mengenai Tempat Terkenal ini, penulis menggunakan software Macromedia Dreamweaver MX. Selain karena mudah dan cepat menggunakannya, tampilannya juga sangat menarik.

Penelitian ini merupakan penelitian komparatif pada perusahaan rokok yang tercatat di BEJ (Bursa ... more Penelitian ini merupakan penelitian komparatif pada perusahaan rokok yang tercatat di BEJ (Bursa Efek Jakarta) dengan judul Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan ROI (Return On Investment) Pada Perusahaan Rokok Yang Tercatat di BEJ (Bursa Efek Jakarta). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kinerja keuangan perusahaan rokok yang tecatat di BEJ (Bursa Efek Jakarta) selama tiga tahun periode akuntansi. Alat analisis yang digunakan untuk mengetahui bagaimana kinerja keuangan perusahaan rokok yang tercatat di BEJ dengan menggunakan metode analisis dari perhitungan ROI (Return On Investment) serta mencari nilai rata-rata industri ketiga perusahaan rokok, kemudian melakukan penilaian kinerja perusahaan berdasarkan atandart kinerja keuangan. Hasil analisis perhitungan dengan menggunakan ROI dapat diketahui bahwa selama tahun 2001-2003 PT. H.M. Sampoerna, Tbk dan PT. BAT Indonesia, Tbk mengalami fluktuatif, sedangkan PT. Gudang Garam, Tbk mengalami penurunan ROI secara terus-menerus selama kurun waktu tersebut. Dari hasil analisis rata-rata ROI masing-masing perusahaan selama kurun waktu 2001-2003 semua perusahaan memiliki kinerja keuangan yang baik sekali sesuai dengn standart penilaian kinerja, namun PT. H.M. Sampoerna, Tbk memiliki rata-rata ROI yang paling tinggi disbanding perusahaan rokok yang lainnya.

Akuntabilitas, Mar 28, 2012
Few researches on financial distress give different results of predicting a company’s financial d... more Few researches on financial distress give different results of predicting a company’s financial distress. Financial distress is an early warning of bankruptcy, that a company has a financial failure, so that if it is not quickly well handled and getting worse, it goes to bankruptcy. This research is intended to identify financial distress discriminating factors among companies. Financial ratios from 35 non financial distress companies and 35 financial distress companies listed in Indonesia Stock Exchange during 2004-2007 are analyzed by discriminant analysis.The results show that discriminant function of financial distress is statistically significant. Current Ratio, Current Asset/Total Asset, Debt Ratio and Cash Flow/Total Liabilities are discriminant factors. But Current Liabilities/Total Asset and Net Fixed Asset/Total Asset are not discriminant factors. The results also show that Cash Flow/Total Liabilities distributed the biggest contribution in creating discriminant function of financial distress. Keywords: financial distress, bankruptcy, discriminant analysis

Dalam laporan ini, penulis ingin melihat metode sales promotion dan personal selling yang telah d... more Dalam laporan ini, penulis ingin melihat metode sales promotion dan personal selling yang telah diterapkan oleh CV. Dua Ikan Engineering and Chem selama ini. Tujuannya adalah untuk menganalisa seberapa efektif metode tersebut sehingga dapat lebih memaksimalkan metode sales promotion dan personal selling yang telah ada selama ini serta memberikan metode-metode baru yang berkaitan dengan sales promotion dan personal selling yang tepat untuk CV. Dua Ikan Engineering and Chem. Dari hasil pengamatan yang dilakukan, penulis memperoleh beberapa kesimpulan. CV. Dua Ikan Engineering and Chem kurang efektif dalam melaksanakan sales promotion. Hal ini diketahui dari upaya CV. Dua Ikan Engineering and Chem yang hanya sebatas memasang iklan kecil di yellow pages sehingga tidak banyak konsumen yang menyadarinya. Selain itu kegiatan personal selling yang dilakukan oleh sales manager selama ini hanya telesales sehingga kurang aktif dalam mengunjungi para pelanggan, baik itu pelanggan lama yang mengalami keluhan maupun pelanggan-pelanggan baru. Dengan metode-metode yang baru tersebut, CV. Dua Ikan Engineering and Chem dapat mengatasi tingkat penjualan yang fluktuatif setiap bulannya. Selain itu metode tersebut juga dapat meningkatkan omzet penjualan CV. Dua Ikan Engineering and Chem yang selama ini belum mencapai titik impas.
Uploads
Papers by Indah Sukma Dewi