Bab XII menguraikan tentang Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) dan Pembelajar... more Bab XII menguraikan tentang Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) dan Pembelajaran Berbasis Proyek pada Pembelajaran Geografi (Project Based Learning). Uraian materi meliputi penjelasan tentang PBL dan PjBL, langkah-langkah pembelajaran, ciri pembelajaran, kelebihan dan kelemahannya serta manfaatnya bagi peserta didik. Relevansi PBL dan PjBL merupakan dua model pembelajaran yang disarankan untuk digunakan dalam pembelajaran berdasarkan Kurikulum 2013. Dengan menguasai sintak atau langkah-langkah pembelajaran kedua model ini diharapkan dapat menjadi modal bagi mahasiswa calon guru untuk merancang pembelajaran yang lebih variatif.
Bab XII menguraikan tentang Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) dan Pembelajar... more Bab XII menguraikan tentang Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem Based Learning) dan Pembelajaran Berbasis Proyek pada Pembelajaran Geografi (Project Based Learning). Uraian materi meliputi penjelasan tentang PBL dan PjBL, langkah-langkah pembelajaran, ciri pembelajaran, kelebihan dan kelemahannya serta manfaatnya bagi peserta didik. Relevansi PBL dan PjBL merupakan dua model pembelajaran yang disarankan untuk digunakan dalam pembelajaran berdasarkan Kurikulum 2013. Dengan menguasai sintak atau langkah-langkah pembelajaran kedua model ini diharapkan dapat menjadi modal bagi mahasiswa calon guru untuk merancang pembelajaran yang lebih variatif.
Uploads
Papers by Hary Lopers