Papers by Fahrizal Zulkarnain, S.T.,M.Sc.,Ph.D UMSU

ABDI SABHA (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat)
Mencuci tangan merupakan hal sederhana, namun memiliki peranan yang sangat penting dalam kehidupa... more Mencuci tangan merupakan hal sederhana, namun memiliki peranan yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Sistem Pencuci Tangan Otomatis dirancang untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Sistem Pencuci Tangan Otomatis terdiri dari sebuah tong,Kran,Sensor Jarak, dan arduino uno. Sistem Pencuci Tangan Otomatis mulai banyak digunakan di kantor lurah , di sekolah, kampus, kantor, industri, dan tempat-tempat lainnya. Pengabdian ini bertujuan merancang dan membuat Alat pencuci Tangan otomatis sehingga diharapkan dapat membantu kegiatan mencuci tangan lebih mudah dan praktis. Pengguna tidak perlu lagi memutar kran air, hanya dengan menempatkan tangan pada posisi tertentu, air akan keluar secara otomatis. Hasil pelaksanaan kegiatannya adalah proses perakitan, pemasangan sampai pada tahapan penyerahan. Sosialisasi penggunaan alat juga dilakukan oleh tim KKN-M Universitas Muhammadiyah Sumatra Utara kepada pengguna yaitu pihak Kantor Kelurah Damai, Kota Binjai Sumatra Utara . Pelaporan dan pu...
ADVANCES IN INTELLIGENT APPLICATIONS AND INNOVATIVE APPROACH

Journal of Physics: Conference Series, 2018
composition of concrete mix, concrete strength, concrete strength test, earthquake-resistant hous... more composition of concrete mix, concrete strength, concrete strength test, earthquake-resistant housing. In determining the strength of K-300 concrete mix that is suitable for earthquake-resistant housing infrastructure, it is necessary to research the materials to be used for proper quality and quantity so that the mixture can be directly applied to the resident's housing, in the quake zone. In the first stage, the examination/sieve analysis of the fine aggregate or sand, and the sieve analysis of the coarse aggregate or gravel will be carried out on the provided sample weighing approximately 40 kilograms. Furthermore, the specific gravity and absorbance of aggregates, the examination of the sludge content of aggregates passing the sieve no. 200, and finally, examination of the weight of the aggregate content. In the second stage, the planned concrete mix by means of the Mix Design K-300 is suitable for use in Indonesia, with implementation steps: Planning of the cement water factor (CWF), Planning of concrete free water (Liters / m 3), Planning of cement quantity, Planning of minimum cement content, Planning of adjusted cement water factor, Planning of estimated aggregate composition, Planning of estimated weight of concrete content, Calculation of composition of concrete mixture, Calculation of mixed correction for various water content. Implementation of the above tests also estimates the correction of moisture content and the need for materials of mixture in kilograms for the K-300 mixture, so that the slump inspection result will be achieved in planned 8-12 cm. In the final stage, a compressive strength test of the K-300 experimental mixture is carried out, and subsequently the composition of the K-300 concrete mixture suitable for one sack of cement of 50 kg is obtained for the foundation of the proper dwelling. The composition is consists of use of Cement, Sand, Gravel, and Water. At the end of the study, the paper will be published in the International Journal of Advanced Research (IJAR) (TS) and the International Journal of Advanced Research (IJAR) (TS + 1). The draft paper has already been submitted in the National Science Meeting (TS), and this has already been done in the National Science Meeting (TS + 1). Prepare a draft development of the K-300 concrete mixed model in the first year of research (TS) and produce a new K-300 concrete mix product for earthquake-resistant housing infrastructure at (TS + 1).

Bracing eccentric frame structure has a high ductility and rigidity so that it can become an alte... more Bracing eccentric frame structure has a high ductility and rigidity so that it can become an alternative design of earthquake-resistant buildings in Indonesia. This is supported by the existence of a link element which is able to dissipate seismic energy through bracing plastifikasi links as well as elements that can improve the rigidity of the structure against earthquakes. Link contained structure relative to its length. The longer the link, then the nature of the building will resemble the framework of bearers moment, and if the shorter link it will resemble concentric bracing system. So that the long election bracing eccentric link in the system is very influential in ductility and rigidity.In both the planned link-dimensional structure using pure shear link with a length of 500 mm and dimensions of the steel link IWF 180.100.6.9. Percentage distribution of stiffness and strength bracing and links in the X direction, model 1 = 61.36%, model 2 = 58.75%, and the direction of the Y...
INTERNATIONAL JOURNAL OF CIVIL ENGINEERING AND TECHNOLOGY (IJCIET), 2021
The purpose of this study was to increase the split tensile strength of concrete with palm fiber ... more The purpose of this study was to increase the split tensile strength of concrete with palm fiber mixed with 3115N viscocrete. Where palm fibers and viscocrete 3115N are used as additives to the concrete mixture. Examination using a cylinder with a size of 30 x 15 cm at the age of 28 da ys, with a slump value of 60 -180 mm.

JATI EMAS (Jurnal Aplikasi Teknik dan Pengabdian Masyarakat), 2017
The use of infiltration well as a flood controller can also be useful in anticipation of the decr... more The use of infiltration well as a flood controller can also be useful in anticipation of the decrease in the watertable in the dry season. Infiltration well also serves to maintain the ground water level, decrease groundwatercontamination, reduce groundwater degradation, help to overcome the lack of clean water, maintain water balance in thesoil, reduce the stagnant residential areas due to poorly functioning drainage system, and reduce soil erosion in someplaces due to lack of water infiltration into the soil. The water from the infiltration well will lead to a deep soil layer sothat the decrease of the ground water surface will not occur in a short time due to its existence. Community participationin implementing infiltration wells is very functional and will significantly reduce the impact of floods. In general, infiltration wells that can help reduce surface water are those that have a well dimension of 2 x 2 x 2 meters, thusaccommodating the water volume of 8 m3 expected to be...

Durability can be defined as the ability of material to withstand the effects of its environment.... more Durability can be defined as the ability of material to withstand the effects of its environment. In the building material its may be interpreted as chemical attack, water absorption and carbonation. Chemical attack usually encountered as aggressive groundwater, particularly sulphate, polluted air and spillage of reactive liquids. A chemical aspect of durability is the stability of the material itself, particularly in the presence of moisture. Concrete made with lightweight aggregate exhibit a higher moisture movement than is the case with normal weight concrete. Based on the a 24 hr absorption test, lightweight aggregate generally absorbs from 5 to 20 percent by weight of dry aggregate, depending on the pore structure of the aggregate. The important difference is that the moisture content in lightweight aggregates is largely absorbed into the interior of the particles whereas in normal weight aggregates it is largely surface moisture. Rate of absorption in lightweight aggregates is a factor which also has a bearing on mix proportioning, handling, and control of concrete, and depends on the aggregate particle surface pore characteristics plus other factors.
Foamed concrete is either cement paste classified as lightweight concrete, where air-voids are en... more Foamed concrete is either cement paste classified as lightweight concrete, where air-voids are entrapped in mortar by a suitable foaming agent. It possesses high-flow ability, low self-weight, minimal consumption of aggregate, controlled low strength, and excellent thermal insulation properties. A wide range of densities of the foam concrete between (1600-400 kg/m3), with proper control in the dosage of the foam, can be obtained for the structural, partition, insulation application and the filling grades. In this research, foam concrete uses fine aggregate passing a 5 mm or 3/16 inch sieve, and 10% of Norizal Hardener Powder Code: 4 (NHP4) based on the weight of cement, for increasing the strength and durability of lightweight foamed concrete
Journal of Civil Engineering Research, 2014
This paper discusses the use of oil palm shell (OPS) as lightweight aggregate in lightweight conc... more This paper discusses the use of oil palm shell (OPS) as lightweight aggregate in lightweight concrete especially in the structure application has been proven by previous researches. As industrial waste material, OPS can be the alternative material to be used in the construction industry. With its advantage as heat resistant material, this study will discuss the potential of OPS as lightweight aggregate with regard to the optimum content of OPS. A total of 15 mix design with 3 different cement/sand ratio (1.7, 1.8, 1.9) and 5 cement content in mix design (300, 350, 400, 450, 500 kg/m³) has been tested. The result showed mechanical and thermal properties for all mix.

In Indonesia, there are many industrial wood processing factories that have a lot of waste or saw... more In Indonesia, there are many industrial wood processing factories that have a lot of waste or sawdust that has not been utilized. One solution to the utilization of sawdust waste is to use it as a construction material. Wood sawdust is waste obtained from the results of wood craftsmen who use machines or manually. Utilization of wood waste is now used as material for making cabinets and gardening. One solution to the utilization of sawdust waste is to use it as a construction building material. Food industry waste can cause problems in handling because it contains carbohydrates, proteins, fats, mineral salts and also chemical residues used in processing and cleaning. Waste that is increasing and piling up will smell and become a source of microbial development which in the end will also cause various kinds of diseases, so that food industry waste needs good handling. Coffee grounds are also food industry waste produced from processing coffee beans. As with other food industry waste,...
Beton merupakan hasil campuran dari semen, pasir, dan air pada komposisi tertentu. Komposisi tert... more Beton merupakan hasil campuran dari semen, pasir, dan air pada komposisi tertentu. Komposisi tertentu pada campuran pada campuran beton kadangkala tidak menghasilkan kekuatan dan ketahanan yang didapat tersebut tidak hanya terletak pada komposisi yang ada, tetapi juga dari material pendukung lainnnya. Dengan menggunakan material pendukung serbuk silika diharapkan dapat meningkatkan kekuatan dan ketahanan pada setiap sampel yang diuji dengan pebedaan waktu pengujian. Selanjutnya juga dilihat kesesuaian bahan dasar sebelum digunakan penambahan serbuk silika dan pengaruh lainnya sehingga perlu dilakukan penambahan serbuk silika dalam setiap silika atau tidak dalam setiap mix design dengan rentan waktu yang berbeda.

Arsitektur islam telah muncul sekitar tahun 1400 yaitu pada era keemasan Islam ( Islamic Golden A... more Arsitektur islam telah muncul sekitar tahun 1400 yaitu pada era keemasan Islam ( Islamic Golden Age ). Keberadaan arsitektur islam dapat dilihat pada saat ini di beberapa negara seperti Iran, Maroko, Pakistan dan Indonesia. Keberadaan arsitektur Islam di Indonesia dapat dilihat dari peninggalan sejarah kerajaan-kerajaan Islam, seperti Istana, masjid, tempat tinggal, dll. Pada dasarnya aristektur Islam dalam aplikasinya senantiasa menekankan pada nilai dan budaya Islam. Sehingga bangunan arsitektur memiliki sinkronisasi pada lingkungan. Keberadaan bangunan ramah lingkungan adalah salah satu entry point dari nilai Islam. Memperhatikan teknik konstruksi dan penggunaan material dapat mencerminkan kualitas dan nilai seni dari suatu bangunan. Pada saat ini orientasi bangunan dengan memperhatikan kualitas material yang digunakan tentu memberikan dampak terhadap kualitas dari bangunan. Namun kualitas bangunan yang baik dapat dikolaborasikan dengan nilai dan budaya Islam, sehingga bangunan y...

Penelitian pembelajaran dengan model Conceptual Understanding Procedures (CUPs) dapat merubah dan... more Penelitian pembelajaran dengan model Conceptual Understanding Procedures (CUPs) dapat merubah dan meningkatkan partisipasi serta keaktifan mahasiswa dalam kelas. Keaktifan mahasiswa dapat bertambah dengan adanya materi yang lebih menekankan aplikasi pada struktur bangunan secara umum. Potensi mahasiswa diberdayakan dengan dihadapkan pada permasalahan yang mengakibatkan rasa ingin tahu, menyelidiki masalah, dan menentukan jawabannya. Proses mencari, menemukan dan memecahkan masalah, akan lebih didorong kepada mahasiswa sehingga berfikir mencari bagaimana hal itu dapat terselesaikan. Dosen sebagai fasilisator, mengarahkan, dan membantu mahasiswa dengan harapan memahami konsep tersebut dengan baik. Penelitian tindakan kelas (PTK) diartikan sebagai suatu penelitian yang dilakukan secara sistematis yang secara sistematis reflektif terhadap berbagai tindakan yang dilakukan oleh dosen sekaligus sebagai peneliti, sehingga dapat memperbaiki kondisi pembelajaran yang dilakukannya. Pengaruh y...
Dengan penambahan abu gunung berapi sinabung, maka diharapkan dapat membantu meningkatkan kekuata... more Dengan penambahan abu gunung berapi sinabung, maka diharapkan dapat membantu meningkatkan kekuatan material yang dihasilkan untuk struktur beton pada perumahan. Penambahan abu vulkanik gunung berapi akan menjadi pemamfaatan sumber bahan yang tidak terpakai menjadi bahan yang bernilai tinggi. Hal ini juga akan menambah umur bangunan secara umum dan juga tidak ada limbah yang terbuang. Hasil pengujian juga mendukung penelitian yang telah dilakukan peneliti sebelumya baik dari dalam maupun luar negeri. Dibiayai oleh : APB Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Nomor: 482/II.3-AU/UMSU-P3M/C/2015 Maret 2016
This paper Discusses The Durability Study of Polymer-Modified Ferrocement In Comparison With Conv... more This paper Discusses The Durability Study of Polymer-Modified Ferrocement In Comparison With Conventional Ferrorcement Particularly When Exposed To Severe Environmental Conditions. The Development Of Strength, Deformability And Fracture Properties Were Slightly Different From Conventional Ferrocement. Prepeak Load Region. Fracture Toughness And Deformability Increased Significantly. However, The Post Peak Behaviour Was Quite Similar To Conventional Ferrocement.
This paper discusses the performance and durability study of polymer-modified ferrocement in comp... more This paper discusses the performance and durability study of polymer-modified ferrocement in comparison with conventional ferrocement particularly when exposed to severe environmental conditions. The development of strength, deformability and fracture properties were slightly different from conventional ferrocement. Test result indicates a significant improvement in reducing and bridging micro cracks, especially in the prepeak load region. Fracture toughness and deformability increased significantly. However, the post peak behaviour was quite similar to conventional ferrocement,

Dalam penelitian dengan campuran beton K-250 ini ditujukan untuk struktur dermaga secara umum yan... more Dalam penelitian dengan campuran beton K-250 ini ditujukan untuk struktur dermaga secara umum yang berkaitan dengan ancaman air laut pada keadaan normal. Campuran ini akan menahan sifat asin air laut dan bahan kimia lain di sekitar dermaga yang dapat merusak struktur secara perlahan dan struktur pendukung lainnya. Pada tahap pertama, pemeriksaan/analisa ayak agregat halus atau pasir dan analisa ayak agregat kasar atau kerikil akan dilakukan pada sampel yang telah disediakan dengan berat masing-masing lebih kurang 40 kilogram, selanjutnya pemeriksaan berat jenis dan daya serap agregat, pemeriksaan kadar lumpur agregat yang lolos ayakan No. 200 dan terakhir pemeriksaan bobot isi agregat. Pada tahap kedua, perencanaan campuran beton dengan cara Mix Design K-250 sesuai utuk dermaga laut Indonesia dan ADT (3 in 1 Concentrated Cement Toner 1%), dengan langkah-langkah pelaksanaan: Perencanaan Faktor Air Semen (FAS), Perencanaan Air Bebas (Liter/m 3 ) Beton, Perencanaan Jumlah Semen, Perenc...

Bangunan adalah struktur yang berkaitan dengan rencana dan pelaksanaan sekaligus pembuatan, hingg... more Bangunan adalah struktur yang berkaitan dengan rencana dan pelaksanaan sekaligus pembuatan, hingga perbaikan setelah bangunan selesai apabila diperlukan. Seluruh rangkaian tersebut haruslah berdasarkan ketentuan yang berlaku, sehingga struktur menjadi aman, nyaman dan ekonomis dalam pembiayaan. Dalam arsitektur Islami, nilai-nilai Islam lebih diutamakan berdasarkan kepada Al Qur'an dan Al Hadist pada setiap bentuk bangunan yang dihasilkan. Bangunan yang dihasilkan secara fisik dapat mencerminkan budaya yang ada disekitar banguna tersebut berdasarkan kepada Al Qur'an dan Al Hadist, sehingga pola pikir, perilaku dan semangat dalam bentuk bangunan berlandaskan ajaran Islam. Pada akhirnya prinsip Islami dikembangkan pada rencana awal dan pelaksanaan bangunan yang ada, sehingga keterbukaan dan pemahaman mengenai ajaran Islam tidak bertolak belakang dengan kulutur dan budaya yang berkembang seiring dengan perkembangan zaman.

Abstract: In determining the strength of K-300 concrete mix that is suitable for earthquake-resis... more Abstract: In determining the strength of K-300 concrete mix that is suitable for earthquake-resistant housing infrastructure, it is necessary to research the materials to be used for proper quality and quantity so that the mixture can be directly applied to the resident\\\'s housing, in the quake zone. In the first stage, the examination/sieve analysis of the fine aggregate or sand, and the sieve analysis of the coarse aggregate or gravel will be carried out on the provided sample weighing approximately 40 kilograms. Furthermore, the specific gravity and absorbance of aggregates, the examination of the sludge content of aggregates passing the sieve no. 200, and finally, examination of the weight of the aggregate content. In the second stage, the planned concrete mix by means of the Mix Design K-300 is suitable for use in Indonesia, with implementation steps: Planning of the cement water factor, Planning of concrete free water (liters/m3), Planning of cement quantity, Planning of...

Tujuan dari pembuatan saluran drainase adalah untuk menjadikan masyarakat Dusun II sebagai mitra ... more Tujuan dari pembuatan saluran drainase adalah untuk menjadikan masyarakat Dusun II sebagai mitra yang mandiri dalam membuat saluran drainase pada masa yang akan datang. Sehingga membantu menciptakan ketentraman, dan kenyamanan dalam kehidupan bermasyarakat yang ditandai dengan teratasinya banjir yang sering melanda Dusun II pada saat musim penghujan. Mengatasi banjir adalah dengan membuat kemiringan tertentu, volume air yang banyak dapat dialirkan dengan kecepatan aliran yang baik. Air hujan, air limpahan, atau air rumah tangga menjadi dasar yang harus dipertimbangkan agar saluran drainase dapat menampung limpahan air tersebut. Cara yang dapat dilakukan adalah dengan mengetahui tinggi permukaan tanah awal sebagai dasar aliran tertinggi untuk mengalirkan air dengan cepat pada musim penghujan. Tinggi muka tanah pada bagian-bagian tertentu juga dibuat lubang agar air dapat cepat masuk ke dalam drainase dan terus mengalir tanpa menyebabkan banjir. Kecepatan air mengalir juga ditentukan ...
Uploads
Papers by Fahrizal Zulkarnain, S.T.,M.Sc.,Ph.D UMSU