By : HMPS-EKSYAH FEBI IAIN Bengkulu PERAN ANAK MUDA UNTUK BANGSA Dalam sejarah kemerdekaan Indone... more By : HMPS-EKSYAH FEBI IAIN Bengkulu PERAN ANAK MUDA UNTUK BANGSA Dalam sejarah kemerdekaan Indonesia, anak muda memiliki posisi penting sebagai wadah terhadap emperio peradaban suatu negara. "Beri aku seribu orang tua, niscaya akan kucabut semeru dan akarnya. Beri aku 10 pemuda niscaya akan ku guncangkan dunia".-Soekarno. Anak muda punya peran penting terhadap kemerdekaan negara yang kita rasakan saat ini. 17 Agustus merupakan hari kemerdekaan, 74 tahun sudah Indonesia merdeka. Kemerdekaan yang dirasakan saat ini bukanlah semata-mata tanpa perjuangan dan pengorbanan. Banyak orang yang gugur dalam memperjuangkannya, merekalah yang kita sebut sebagai pahlawan pada hari ini dan mendatang. Peran pemuda tercatat dalam perjuangan kebangkitan nasional 1908, angkatan 1928 yang mempelopori persatuan nasional melalui sumpah pemuda, angkatan 1945 yang mempelopori perjuangan kemederkaan, angkatan 1966 yang berhasil mengakhiri Orde lama dan angkatan 1998 yang pada saat itu mampu menumbangkan orde baru. Dari hal tersebut dapat diketahui bahwa anak muda adalah tonggak negara, majunya suatu negara adalah karena anak mudanya. Walaupun sekarang negara Indonesia sudah merdeka, namun bukan berarti kita sebagai generasi muda tidak memiliki rasa tanggung jawab terhadap kemajuan negara. Justru sebagai anak muda yang sudah merdeka, kita harus mengisi banyak hal positif untuk dilakukan terhadap negara ini. Peran seperti apa yang harus di lakukan? Ya, salah satunya mengikuti unit kegiatatan ekstrakurikuler seperti pramuka, paskibra, PMR, dan lainnya. Dengan kegiatan yang kita ikuti dimasa muda, itu akan membentuk kepribadian kita di dunia sosial nantinya. Negara kita butuh generasi baik untuk pertumbuhan dan kemajuan negara. Maka dari itu perjuangkan masa muda untuk persiapan menjadi generasi bangsa yang berkualitas.
APRIALDO DWI ROHMAN TORI EGI ARSAL SULTAN WAHYU GIBRAN FITRIYANTO JENNY NOVIANTRI M NUR HADIANTO ... more APRIALDO DWI ROHMAN TORI EGI ARSAL SULTAN WAHYU GIBRAN FITRIYANTO JENNY NOVIANTRI M NUR HADIANTO FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU 2019/2020
By : HMPS-EKSYAH FEBI IAIN Bengkulu PERAN ANAK MUDA UNTUK BANGSA Dalam sejarah kemerdekaan Indone... more By : HMPS-EKSYAH FEBI IAIN Bengkulu PERAN ANAK MUDA UNTUK BANGSA Dalam sejarah kemerdekaan Indonesia, anak muda memiliki posisi penting sebagai wadah terhadap emperio peradaban suatu negara. "Beri aku seribu orang tua, niscaya akan kucabut semeru dan akarnya. Beri aku 10 pemuda niscaya akan ku guncangkan dunia".-Soekarno. Anak muda punya peran penting terhadap kemerdekaan negara yang kita rasakan saat ini. 17 Agustus merupakan hari kemerdekaan, 74 tahun sudah Indonesia merdeka. Kemerdekaan yang dirasakan saat ini bukanlah semata-mata tanpa perjuangan dan pengorbanan. Banyak orang yang gugur dalam memperjuangkannya, merekalah yang kita sebut sebagai pahlawan pada hari ini dan mendatang. Peran pemuda tercatat dalam perjuangan kebangkitan nasional 1908, angkatan 1928 yang mempelopori persatuan nasional melalui sumpah pemuda, angkatan 1945 yang mempelopori perjuangan kemederkaan, angkatan 1966 yang berhasil mengakhiri Orde lama dan angkatan 1998 yang pada saat itu mampu menumbangkan orde baru. Dari hal tersebut dapat diketahui bahwa anak muda adalah tonggak negara, majunya suatu negara adalah karena anak mudanya. Walaupun sekarang negara Indonesia sudah merdeka, namun bukan berarti kita sebagai generasi muda tidak memiliki rasa tanggung jawab terhadap kemajuan negara. Justru sebagai anak muda yang sudah merdeka, kita harus mengisi banyak hal positif untuk dilakukan terhadap negara ini. Peran seperti apa yang harus di lakukan? Ya, salah satunya mengikuti unit kegiatatan ekstrakurikuler seperti pramuka, paskibra, PMR, dan lainnya. Dengan kegiatan yang kita ikuti dimasa muda, itu akan membentuk kepribadian kita di dunia sosial nantinya. Negara kita butuh generasi baik untuk pertumbuhan dan kemajuan negara. Maka dari itu perjuangkan masa muda untuk persiapan menjadi generasi bangsa yang berkualitas.
APRIALDO DWI ROHMAN TORI EGI ARSAL SULTAN WAHYU GIBRAN FITRIYANTO JENNY NOVIANTRI M NUR HADIANTO ... more APRIALDO DWI ROHMAN TORI EGI ARSAL SULTAN WAHYU GIBRAN FITRIYANTO JENNY NOVIANTRI M NUR HADIANTO FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU 2019/2020
Uploads
Drafts by Eka Ningsih