Papers by Dewi Rosa Indah

Penelitian ini bertujuan (1) mengetahui tingkat perkembangan ekonomi wilayah untuk merumuskan str... more Penelitian ini bertujuan (1) mengetahui tingkat perkembangan ekonomi wilayah untuk merumuskan strategi pembangunan yang efektif, (2) mengetahui sektor ekonomi unggulan, (3) merumuskan arahan wilayah pembangunan dan sektor ekonomi di Kota Langsa. Metode analisis data yang digunakan adalah Analisis Entropi, Analisys Shift Share, Analisis Location Quotiont, Analisis Skalogram dan Analisis TOPSIS. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa nilai entropy tertinggi terdapat pada Kecamatan Langsa Kota sebesar 0,135, dan nilai entropy terendah terdapat pada Kecamatan Langsa Lama sebesar 0,057. Kemudian berdasarkan hasil Analisys Shift Share diketahui setiap sektor perekonomian Kota Langsa mengalami pertumbuhan yang lambat dan berdasakan analisis LQ, sektor yang memiliki keunggulan komparatif adalah sektor perdagangan besar dan eceran, reparasi mobil dan sepeda motor. Selanjutnya, analisis skalogram terhadap sarana prasarana kecamatan menunju...

The purpose of this study is to analyze the production costs at UD. Blessed Jaya Mandiri Simpang ... more The purpose of this study is to analyze the production costs at UD. Blessed Jaya Mandiri Simpang Jernih Village, Simpang Jernih Subdistrict. The data used in this study are production cost data for 2014-2016. The data analysis method shows that the total production costs in 2014 amounted to IDR 507,200,000 with a total production of 268 units and a cost per unit of IDR 1,892,537. In 2015, the highest total production costs reached IDR 535,900,000 with a total production of 283 units and a cost of goods per unit IDR 508,100,000 with a total production of 254 units and a cost of goods per unit of IDR 2,000,393. in 2015, which amounted to IDR 1,893,639 due to an increase in the total production cost to IDR 535,900,000 and a total production of 283 units.Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis biaya produksi pada UD.Berkat Jaya Mandiri Desa Simpang Jernih Kecamatan Simpang Jernih.Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa data biaya produksi tahun 2014-2016. Metode analisis ...

Global Science Society: Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 2022
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan di Gampong Meurandeh Aceh, Kecamatan Langs... more Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan di Gampong Meurandeh Aceh, Kecamatan Langsa Lama, Kota Langsa yang bertujuan untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi mitra Pemerintah Gampong Meurandeh Aceh, terkait dengan data kependudukan. Permasalahan umum yang terjadi pada mitra adalah sebagian besar penduduk gampong Meurandeh Aceh merupakan penduduk miskin yang termasuk dalam kategori penerima bantuan bantuan Langsung Tunai atau penerima Zakat, yang sering bermasalah dalam pencairannya karena data kependudukan tidak valid. Untuk mengatasi permasalahan tersebut tim pengabdi menawarkan solusi untuk merancang sebuah produk aplikasi Sistem Informasi Kependudukan berbasis web, yang fungsinya memabntu manajemen data kependudukan di Gampong Meurandeh Aceh. Pelaksanaan pengaddian ini selama 4 bulan, dengan metode memberikan pelatihan kepada staf Kantor Geuchik Meurandeh Aceh dalam penggunaka aplikasi ini.

Jurnal Samudra Ekonomika, 2021
Perencanaan produksi dilakukan dengan maksud memenuhi permintaan pada tingkat biaya yang minimum.... more Perencanaan produksi dilakukan dengan maksud memenuhi permintaan pada tingkat biaya yang minimum. Kegiatan produksi sangat ditentukan oleh ketersediaan bahan baku dan jumlah permintaan. Dengan peramalan produksi maka perusahaan dapat merencanakan produksi baik dalam kualitas maupun kuantitas. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis peramalan produksi menggunakan trend moment pada Kilang Padi Do’a Ibu di Kecamatan Peureulak. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Trend Moment dengan menggunakan data historis dari satu variabel, dan juga menggunakan indeks musim. Jumlah produksi terendah pada kilang padi Doa Ibu yaitu terjadi pada tahun 2018 yaitu pada bulan Maret sebesar 14.220 kg dan pada tahun 2019 yaitu pada bulan Mei dengan jumlah produksi beras 16.396 kg. Produksi tertinggi pada tahun 2018 yaitu pada bulan Mei, dimana produksi beras mencapai 27.188 kg dan produksi beras tertinggi pada tahun 2019 yaitu pada bulan April yang mencapai 28.394 kg. Hasil...

Untuk mengetahui pengaruh e-banking dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah pada PT. Ba... more Untuk mengetahui pengaruh e-banking dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah pada PT. Bank BNI’46 Cabang Langsa. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda dengan loyalitas nasabah menjadi variabel dependen dan dua variabel independen, yaitu e-banking dan kualitas pelayanan. Hasil pengolahan data telah diperoleh model LN = 2,670 + 0,275 EB + 0,155 KP. Pada koefisien regresi KP menunjukkan bahwa jika setiap kenaikan kualitas pelayanan (KP) sebesar satu satuan maka diprediksi akan meningkatkan loyalitas nasabah sebesar 0,155 satuan dan begitu juga sebaliknya. Nilai koefisien determinasi (R2) adalah 0,222, hal ini menunjukkan bahwa variabel e-banking dan kualitas pelayanan memberikan kontribusi atau pengaruh sebesar 22,2% terhadap variabel loyalitas nasabah pada PT. Bank BNI’46 Cabang Langsa. Secara parsial, hasil uji t menunjukkan bahwa secara masing-masing variabel e-banking dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap lo...

The role of the wholesale and retail trade sector, car reparation and motorcycle repair ranks fir... more The role of the wholesale and retail trade sector, car reparation and motorcycle repair ranks first among other sectors and has a direct effect in accelerating economic activity to produce goods and services. The role of this sector during the 2015-2019 period fluctuated to reach the level of 30.60 percent in 2019. Gampong Karang Anyar has 3 Cassava chip industries that are still underdeveloped. It is due to the lack of innovation in products, traditional marketing strategy and low information technology marketing utilization. Based on these problems, business actors need deeper knowledge of business management concept for product commercialization, especially related to packaging design and marketing that utilize information technology. The method of implementing this community service activities was counseling or socialization for improving packaging and marketing designs as well as training and mentoring for digital marketing by using Google My Business platform. By having this a...

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, harga dan lo... more Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, harga dan lokasi terhadap keputusan penggunaan pada PT. Citra Van Titipan Kilat Langsa.Penelitian menggunakan responden sebanyak 96 responden.Metode analisis data menggunakan persamaan regresi linier berganda, uji hipotesis (uji t dan uji F) serta koefisien determinasi (R2). Hasil penelitian diperoleh persamaan Y = 1,048 + 0,194X1 + 0,223X2 + 0,309X3, Konstanta sebesar 1,048 merupakan nilai keputusan penggunaan sebelum dipengaruhi oleh kualitas pelayanan, harga dan lokasi, Koefisien regresi kualitas pelayanan sebesar 0,194 menunjukkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh positif terhadap keputusan penggunaan, Koefisien regresi harga sebesar 0,223 menunjukkan bahwa harga yang berpengaruh positif terhadap keputusan penggunaan dan koefisien regresi lokasi sebesar 0,309 menunjukkan bahwa lokasi yang berpengaruh positif terhadap keputusan penggunaan. Hasil uji t diperoleh pada variabel kualitas pelayanan...

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efisiensi Pengendalian Persediaan Bahan Baku Ta... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efisiensi Pengendalian Persediaan Bahan Baku Tahu pada UD. Berkah di Kota Langsa .Penelitian ini di lakukan dengan menggunakan metode studi deskriptif. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kuantitatif, dengan menggunakan metode EOQ, stok pengaman dan titik pemesanan kembali. Berkah tidak menerapkan adanya titik pemesanan kembali sedangkan titik pemesanan kembali menurut EOQ pada tahun 2014 adalah 151 kg , pada tahun 2015 adalah 275 kg dan pada 2016 saat persediaan digudang tinggal sebesar 343 kg. Dari hasil analisis di ketahui total biaya persediaan bahan baku kedelai menurut kebijakan perusahaan tahun 2014 adalah Rp 905.600, pada tahun 2015 adalah Rp 1.010.000 dan pada tahun 2016 adalah Rp 1.105.000. Sedangkan berdasarkan analisis metode EOQ besarnya total biaya persediaan bahan baku kedelai pada tahun 2014 adalah Rp 182.888, pada tahun 2015 adalah Rp 205.067, dan pada tahun 2016 adalah sebesar Rp...

This study aimed to assess and evaluate the compliance and ability of Indonesian local government... more This study aimed to assess and evaluate the compliance and ability of Indonesian local governments to financial regulations related to minimum budget allocations and deficit restriction. This study employed a qualitative based research method and involved 8 local governments in Aceh province. The data was collected through questioners, interviews and focus group discussions (FGD) participated by local government budgeting teams and budget officers in the education and health department. The data taken from July to September 2017. The study found that the local governments have mostly fulfilled the minimum budget allocation and maximum deficits while preparing their budget, although this task is not easy. Meanwhile, the minimum budget allocation regulation has been used by other departments to intervene budgeting in local governments and thus, a substantial allocation fund can be continue.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Earning Per Share (EPS) terhadap harga saham p... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Earning Per Share (EPS) terhadap harga saham pada PT. Bank Mega Tbk. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis regresi linier sederhana, uji t, dan analisis koefisien determinasi. Persamaan regresi dalam penelitian ini yaitu: HS = 1021,672 + 0,071 EPS. Nilai konstanta dari persamaan regresi adalah 1021,672. Artinya, earning per share) bernilai 0 (nol) maka harga saham adalah 1021,672 rupiah. Koefisien regresi variabel earning per share adalah 0,071. Artinya laba per earning per share berpengaruh positif sebesar 0,071, dan apabila earning per share naik sebesar satu rupiah maka harga saham akan meningkat 0,071 rupiah. Dari uji t dapat dijelaskan bahwa earning per share berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham pada PT. Bank Mega Tbk di mana nilai thitung > ttabel (3,554 > 2,353) dan nilai signifikansi sebesar 0,023 lebih kecil dari 5% (0,05). Dari analisis koefisien determinasi dapat ...

This study aims to determine the optimal amount of production and maximum profits in Angga Furnit... more This study aims to determine the optimal amount of production and maximum profits in Angga Furniture. The data analysis method uses linear programming with calculations using QM POM. Research results based on research profit = 450,000 TT + 300,000 L + 275,000MR Raw material constraints: 5.5 + 4,5 + 3,5 4,5 6,048, work hour agreement: 18 + 20 + 11 ≤ 21,916, Quantity X1 ≥ 0, cotton X2 ≥ 0, number of X3 ≥ 0. Production of beds is 1,099,636 units (optimal value is 1,099,636). Cabinets and dressing tables remain with the same production because they do not produce optimal value. The value of reducing costs for a bed is worth 0 (has no reduced costs), the value of reducing costs is 306.82 m3, the value of reducing the cost of a dressing table by 39.77m3. From the use of three types of products then for the bed has a value of slack / residual of 0. Cabinets and dressers have not been able to increase profits. The remaining work hours are 2,122,554 to produce beds, cabinets and dressing tab...

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh citra merek dan harga terhadap loyalitas konsu... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh citra merek dan harga terhadap loyalitas konsumen pada pengunaan ponsel merek Nokia di Kota Langsa. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang menggunakan ponsel Nokia di Kota Langsa dan diambil sampel sebanyak 96 orang. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis regresi linier berganda, uji t, uji F, dan analisis koefisien determinasi. Persamaan regresi yang dihasilkan dalam penelitian ini yaitu LK = 0,914 + 0,113CM + 0,707H. Citra merek berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen pada penggunaan ponsel Nokia. Hal ini dibuktikan dari uji t di mana thitung g ttabel (2,119 g 1,986) dan nilai signifikansi 0,035 l 0,05. nHarga berpengaruh signifikan terhadap loyalitas konsumen pada penggunaan ponsel Nokia. Hal ini dibuktikan dari uji t di mana thitung g ttabel ttabel (3,350 g 1,986) dan nilai signifikansi 0,020 l 0,05. Citra merekn dan harga secara simultan berpengaruh signifikan terhadap loy...

Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi oleh pemerintah daerah da... more Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi oleh pemerintah daerah dalam mematuhi peraturan perundang-undangan terkait alokasi minimal untuk sektor kesehatan. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu analisis deskriptif yang mengumpulkan data melalui kuesioner, focus group discussion (FGD) dan wawancara yang melibatkan tim anggaran dalam periode waktu April-Juni 2016. Lokasi Penelitian yaitu di Dinas kesehatan di 7 Pemda diantaranya Kota Langsa, Kab. Aceh Timur, Kab. Aceh Tengah, Kab. Gayo Lues, Kab. Aceh Tenggara dan Kab. Aceh Besar. Hasil penelitian menunjukan bahwa pemerintah daerah telah mematuhi peraturan alokasi dan defisit maksimal pada saat penyusunan APBD walaupun tidak mudah. Efisiensi, efektivitas dan manfaat program/kegiatan yang diusulkan dapat dipertanyakan karena terdapat perbedaan kapasitas, permasalahan, sarana/prasarana,dan kebutuhan anggaran dinas pendidikan terkait dengan alokasi minimal tersebut.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Servicescape terhadap kepuasan konsumen D’bari... more Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Servicescape terhadap kepuasan konsumen D’barista Coffee langsa. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 96 orang. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear sederhana, koefisien determinasi (R2) dan uji t. Hasil persamaan regresi diperoleh Y = 1,869 + 0,585X. Nilai konstanta adalah sebesar 1,869. Hal ini menunjukan besarnya nilai kepuasan konsumen yang tidak dipengaruhi oleh servicescape adalah sebesar 1,869. Koefisien Regresi servicescape diperoleh sebesar 0,585 memberikan arti bahwa servicescape berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen D’barista Coffee Langsa. Hal ini menunjukan bahwa dengan penambahan satu satuan servicescape maka akan terjadi peningkatan kepuasan konsumen sebesar 0,585 satuan. Nilai Koefisien Determinasi (R2) adalah sebesar 0,395 atau bila dipersentasekan adalah sebesar 39,5%. Hal ...

Empowerment of local wisdom-based economy can improve the welfare of society which is characteriz... more Empowerment of local wisdom-based economy can improve the welfare of society which is characterized by an increase of household incomes and optimization of local communities’ empowerment. Each area in Indonesia has its own local wisdom. One of the local policy that can be empowered is a traditional culinary. Aceh province which has a center activity in its capital, Banda Aceh, has various traditional remarkable foods, such as asamkeueung, keumamah, kuahblangoeng, ayamtangkap, udangsabee, and asamudang. The aim of this research is to analyze the factors that influence the viability of the entrepreneurs’ Acehnese traditional culinary restaurant in Banda Aceh. The research conducted on the entrepreneurs of Acehnese cuisine restaurants in Banda Aceh. The reasons for selection of Banda Aceh as a research location is because Banda Aceh is the capital of Aceh province which is the center of government and business activities in Aceh, on the other hand, after the earthquake and tsunami disa...

Jurnal Manajemen dan Keuangan, 2020
Pada masa pandemi covid 19 seperti sekarang ini, diperlukan vitamin untuk menyeimbangkan nutrisi ... more Pada masa pandemi covid 19 seperti sekarang ini, diperlukan vitamin untuk menyeimbangkan nutrisi dalam tubuh serta memperkuat imunitas tubuh, Holisticare Ester C menghadirkan produk vitamin C yang berkualitas dalam membantu meningkatkan kesehatan dan imun tubuh. Dalam usaha untuk menghadapi persaingan yang ketat, pihak perusahaan selalu berupaya menyusun dan mengembangkan berbagai program dan strategi pemasarannya. Hal ini berkaitan dengan peningkatan kepuasan konsumen dan niat membeli ulang. Terciptanya kepuasan konsumen hingga timbulnya niat membeli ulang ini diperoleh karena adanya ekuitas merek yang kuat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ekuitas merek yang terdiri dari kesadaran merek, asosiasi merek dan persepsi kualitas terhadap kepuasan konsumen dan implikasinya terhadap niat membeli ulang Vitamin merek Holisticare Ester C pada masa pandemi covid 19 di Kota Banda Aceh. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen vitamin Holisticare Ester C dan ...

The increasing of society prosperity can be reached either by economic empowerment society based ... more The increasing of society prosperity can be reached either by economic empowerment society based on local wisdom. Each region in Indonesia have their own local wisdom, one of them is traditional culinary in the form of traditional cake. Aceh Province which has the center activity in Banda Aceh has many extraordinary various kind of traditional culinary and it was existed since the time of immemorial that is traditional Acehnese cake like bhoi cake, keukarah, bada reuteuk, dodol, meuseukat, halua ue, wajik puteh, bu grieng, pisang salee, kuweh seupet and etc. The aims of this research to analyze what factors that can influence the viability of traditional Acehnese cake traders after 11 years Aceh’s Tsunami disaster in effort to preservation local wisdom. This research conducted to all traditional Acehnese cake traders in Lampisang Village, Aceh Besar District, which is an industrial center of traditional Acehnese cake. After earthquake and tsunami disaster happen, Aceh is also one of...

Periklanan yang efektif dipandang mampu mempengaruhi kecenderungan mengkonsumsi dalam masyarakat.... more Periklanan yang efektif dipandang mampu mempengaruhi kecenderungan mengkonsumsi dalam masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui efektivitas iklan A Mild Media Televisidengan menggunakan EPIC Model. Periklanan yang efektif akan mengubah pengetahuan publik mengenai ketersediaan dan karakteristik produk, elastisitas permintaan produk akan sangat dipengaruhi aktivitas periklanan. Iklan yang diteliti adalah Iklan A Mild media Televisi. Penelitian dilakukan dengan menyebar kuesioner kepada 96 responden di kota Langsa dengan menggunakan teknik purposive sampling. Variabel yang diteliti untuk mengukur efektivitas adalah Empati, Persuasi, Dampak, Komunikasi. Dari total skor rataan pendapat respoden atas pernyataan – pernyataan yang mengukur dimensi empati didapat hasil sebesar 4,00, dimensi persuasi sebesar 3,93, dimensi dampak sebesar 3,99, dan dari dimensi komunikasi sebesar 4,04. Nilai EPICrate 3,99 nilai tersebut menunjukkan bahwa secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa ik...
Uploads
Papers by Dewi Rosa Indah