Papers by Abdullah Abdullah
Tarung Derajat merupakan seni bela diri full body contact yang praktis dan efektif berasal dari I... more Tarung Derajat merupakan seni bela diri full body contact yang praktis dan efektif berasal dari Indonesia, Tarung derajat diciptakan dan dikembangkan oleh Achmad Dradjat melalui pengalamannya dari setiap pertarungan di jalanan pada tahun 1960-an di Bandung. Tarung Derajat secara resmi diakui sebagai olahraga nasional dan digunakan sebagai pelatihan dasar oleh TNI Angkatan Darat. Tarung Derajat diajarkan dengan motto "Aku Ramah Bukan Berarti Takut, Aku Tunduk Bukan Berarti Takluk", motto ini selalu dikumandangkan ketika sebelum berlatih dan setelah berlatih untuk meningkatkan semangat dan daya juang. Tarung Derajat menekankan pada agresivitas serangan dalam memukul dan menendang.
Uploads
Papers by Abdullah Abdullah