0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
24 tayangan8 halaman

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Revisi 2020: (Communication)

Dokumen ini adalah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) untuk kelas 2 SD dengan tema 'Pengalamanku'. Tujuan pembelajaran mencakup pengenalan kosakata baru dari puisi, keterampilan membaca puisi, serta penerapan nilai-nilai Pancasila di rumah. Kegiatan pembelajaran meliputi mendengarkan, berdiskusi, berlatih, dan penilaian untuk mengukur pencapaian kompetensi siswa.

Diunggah oleh

sdnkembangan31
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOC, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
24 tayangan8 halaman

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Revisi 2020: (Communication)

Dokumen ini adalah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) untuk kelas 2 SD dengan tema 'Pengalamanku'. Tujuan pembelajaran mencakup pengenalan kosakata baru dari puisi, keterampilan membaca puisi, serta penerapan nilai-nilai Pancasila di rumah. Kegiatan pembelajaran meliputi mendengarkan, berdiskusi, berlatih, dan penilaian untuk mengukur pencapaian kompetensi siswa.

Diunggah oleh

sdnkembangan31
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOC, PDF, TXT atau baca online di Scribd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN REVISI 2020

(Disusun Berdasarkan Surat Edaran Mendikbud Nomor: 14 Tahun 2019)

Satuan Pendidikan : SDN ...


Kelas / Semester : 2 /2
Tema : Pengalamanku (Tema 5)
Sub Tema : Pengalamanku di Rumah (Sub Tema 1)
Muatan Terpadu : PPKn, Bahasa Indonesia, PJOK
Pembelajaran ke : 5
Alokasi waktu : 1 Hari

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mendengarkan guru membacakan puisi, siswa dapat menemukan kosakata
baru yang terdapat dalam puisi anak tentang alam dengan benar.
2. Dengan mendengarkan guru membacakan puisi, siswa dapat mengartikan kosakata
baru yang terdapat dalam puisi anak tentang alam dengan benar.
3. Dengan mengamati teks “Burung Kutilang”, siswa dapat membaca indah puisi anak
tentang alam (dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat) dengan benar.
4. Dengan mendengarkan temannya membaca indah puisi anak tentang alam, siswa
dapat mengoreksi kesalahan pembacaan puisi anak tentang alam (ditinjau dari lafal,
intonasi, dan ekspresi yang diungkapkan) dengan tepat.
5. Dengan mengamati gambar Beni bergantungan, siswa dapat mempraktikkan variasi
gerak bergantung dengan tangan dalam aktivitas dengan baik.
6. Dengan mempraktikkan variasi gerak bergantung dengan tangan, siswa dapat
menjelaskan variasi gerak bergantung dengan tangan dalam aktivitas senam lantai dengan
benar.
7. Dengan mengamati gambar beberapa pilihan contoh perilaku di rumah yang sesuai
dengan sila kedua, siswa dapat menunjukkan contoh perilaku di rumah yang sesuai dengan
sila kedua Pancasila dengan tepat.
8. Dengan menunjukkan contoh perilaku di rumah yang sesuai dengan sila kedua
Pancasila, siswa dapat menceritakan tentang pengalaman menerapkan nilai-nilai Pancasila
sila kedua di rumah dengan baik.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Melakukan Pembukaan dengan Salam dan Dilanjutkan Dengan 10
Membaca Doa (Orientasi) menit
 Mengaitkan Materi Sebelumnya dengan Materi yang akan
dipelajari dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta
didik (Apersepsi)
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran
yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari. (Motivasi)
Inti Ayo Mengamati (Sintak Model Discovery Learning) 150
 Siswa mendengarkan guru membacakan puisi berjudul “Burung menit
Kutilang” (mengamati).
 Siswa bertanya jawab tentang cara membaca puisi (menanya).
(Communication)
Ayo Berlatih
 Siswa membuat pertanyaan tentang puisi yang didengarnya
(menanya).
 Siswa menukarkan pertanyaan yang dibuat dengan teman
sebangku
 Siswa saling menjawab pertanyaan (menalar).
Ayo Berdiskusi
 Siswa berdiskusi bersama temannya (mengomunikasikan).
 Siswa menulis hasil diskusinya di dalam kolom yang sudah
disediakan (mencoba).
Ayo Membaca
 Siswa membacakan puisi “Burung Kutilang” (mencoba).
 Siswa mengomentari tentang penggunaan lafal, intonasi, dan
ekspresi (mengomunikasikan). (Creativity and Innovation)
Ayo Mencoba
 Siswa mencobakan gerakan bergantungan dengan tangan di
bawah pengawasan guru Siswa mencobakan setiap gerak
bergantung dengan tangan (mencoba).
(Critical Thingking and Problem Solving)
Ayo Bercerita
 Siswa menceritakan pengalamannya melakukan gerak
bergantung dengan tangan (mengomunikasikan).
(Communication)
Ayo Berlatih
 Siswa mengamati pilihan gambar yang menunjukkan sikap
yang sesuaidengan sila kedua Pancasila (mengamati).
Ayo Mengamati
 Siswa bertanya jawab tentang gambar yang diamati (menanya).
(Communication)
Ayo Bercerita
 Siswa menceritakan pengalamannya di depan kelas dalam
menerapkan sikap yang sesuai dengan sila kedua Pancasila
Penutup A. Kerjasama dengan Orang Tua 15
Siswa bersama orang tua, mendiskusikan contoh perilaku di menit
rumah yang sesuai sila kedua Pancasila. (Mandiri)
Peserta Didik :
 Membuat resume (CREATIVITY) dengan bimbingan guru
tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran tentang materi yang baru dilakukan.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa.
Peserta didik yang selesai mengerjakan tugas
projek/produk/portofolio/unjuk kerja dengan benar diberi hadiah/
pujian

C. PENILAIAN (ASESMEN)
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian.

Mengetahui Bondowoso, … Januari 2022


Kepala Sekolah, Guru Kelas

... ...
NIP. NIP.
LAMPIRAN

Dengarkan gurumu membacakan puisi di bawah ini!

Kawah Ijen

Danau indah menghiasi puncakmu


Hijau kebiru-biruan memikat kalbu
Ada api biru di balik kawahmu
Blue fire julukan cantikmu

Kala kabut menutup wajahmu


Suryapun pergi sembunyi
Meski burung tak lagi bernyanyi
Pesonamu tetap memikat hati

Ayo kawan kita bersama


Melestarikan surga dunia
Ciptaan Tuhan untuk manusia
Jangan biarkan indahnya sirna
(Sumber: http://marlina1971.gurusiana.id/article/2022/01/kawah-ijen-530292)

Dari puisi di atas, catatlah kata-kata baru yang kamu temukan, kemudian jelaskan artinya!

NO KATA BARU ARTINYA


1 memikat menarik karena keindahannya

2 kalbu

3 kawah

10

PENILAIAN
Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur
tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan
penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran.
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan
sikap, tes pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric
penilaian sebagai berikut.

1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap: Lembar Observasi
b. Penilaian Pengetahuan: Tes
c. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

2. Instrumen Penilaian
a. Sikap
No. Tanggal Nama Catatan Butir Sikap Tindak
Siswa Perilaku Lanjut
1.
2.

3. Pengetahuan
Skor Maksimal: 100

Konversi Nilai Predikat Klasifikasi


(Skala 0 -100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)

a. Menemukan kosakata baru yang terdapat dalam puisi anak tentang alam yang
diperdengarkan.

b. Mengartikan kosakata baru yang terdapat dalam puisi anak tentang alam yang
diperdengarkan.
1) Pohon yang berbatang tinggi lurus, seperti tiang, daunnya kecil-kecil mirip lidi.
2) Tiruan bunyi suling yang dilakukan dengan mulut.
3) Bosan.
4) Memanggil atau menarik perhatian dengan suara nyaring.
5) Mulut burung, ayam, dan itik.
c. Menunjukkan contoh perilaku di rumah yang sesuai dengan sila kedua Pancasila.
d. Menjelaskan variasi gerak bertumpu dan bergantung dengan tangan dalam aktivitas
senam lantai.
1) Badan menggantung dengan kaki lurus ke bawah (16,67%).
2) Badan menggnatung dengan kaki ditekuk ke depan (16,67%).
3) Badan menggantung dengan kaki dilipat ke belakang (16,67%).
4) Badan menggantung dengan kaki lurus ke depan (16,67%).
5) Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke belakang (16,67%).
6) Badan menggantung dengan kaki ditekuk ke samping (16,67%).

4. Keterampilan
a. Membaca indah puisi anak tentang alam (dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang
tepat).

No. Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu


4 3 2 Bimbingan
1
1. Membaca Mampu Mampu Mampu Belum mampu
puisi membaca membaca membaca membaca
dengan puisi dengan sebagian sebagian puisi dengan
lafal, lafal, intonasi, besar isi puisi kecil isi puisi lafal, intonasi,
intonasi, dan ekspresi dengan lafal, dengan lafal, dan ekspresi
dan yang tepat. intonasi, dan intonasi, dan yang tepat.
ekspresi ekspresi yang ekspresi
yang tepat. tepat. yang tepat.
2. Membaca Mampu Mampu Mampu Belum mampu
puisi membaca membaca membaca membaca
dengan puisi dengan sebagian sebagian puisi dengan
lancar dan lancar dan besar isi puisi kecil isi puisi lancar dan
percaya percaya diri. dengan lancar dengan percaya diri.
diri. dan percaya lancar, dan
diri. percaya diri.

b. Mengoreksi kesalahan pembacaan puisi anak tentang alam (ditinjau dari lafal,
intonasi, dan ekspresi yang diungkapkan)..
No. Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu
4 3 2 Bimbingan
1
1. Mengoreksi Mampu Mampu Mampu Belum
pembacaan mengoreksi
mengoreksi mengoreksi mampu
puisi tentang pembacaan
pembacaan pembacaan mengoreksi
lafal, intonasi puisi tentang
puisi tentang puisi tentang pembacaan
dan ekspresi lafal, intonasi
lafal, dan lafal saja atau puisi tentang
yang tepat. dan ekspresi.
intonasi saja sebaliknya. lafal,
atau intonasi dan
sebalikya. ekspresi.
2. Mengoreksi Mampu Mampu Mampu Belum
pembacaan mengoreksi mengoreksi mengoreksi mampu
puisi pembacaan pembacaan pembacaan mengoreksi
menggunakan puisi puisi puisi pembacaan
bahasa yang menggunakan menggunakan menggunakan puisi
santun. bahasa yang bahasa yang bahasa yang menggunakn
sangat santun. cukup santun. bahasa yang
santun. santun.

c. Menceritakan tentang pengalaman menerapkan nilai-nilai Pancasila sila kedua di


rumah.

No. Kriteria Baik Sekali Baik Cukup Perlu


4 3 2 Bimbingan
1
1. Menceritakan Mampu Mampu Mampu Belum mampu
tiga sikap menceritakan menceritakan menceritakan menceritakan
sesuai sila tiga sikap dua sikap satu sikap sikap sesuai
pertama sesuai sila sesuai sila sesuai sila sila pertama
Pancasila pertama pertama pertama Pancasila
berdasarkan Pancasila berdasarkan Pancasila berdasarkan
pengalaman. berdasarkan pengalaman. berdasarkan pengalaman.
pengalaman. pengalaman.
2. Volume Terdengar Terdengar Terdengar Suara sangat
Suara. sampai sampai hanya pelan atau
seluruh ruang setengah bagian tidak
kelas. ruang kelas. depan ruang terdengar.
kelas.

d. Mempraktikkan variasi gerak bergantung dengan tangan dalam aktivitas senam


lantai.

No. Kriteria Terlihat(√) Belum terlihat (√)


1. Siswa bergantung dan kaki lurus ke …. ….
bawah serta ditekuk ke belakang.
2. Siswa mampu bergantung dan paha …. ….
diangkat ke depan serta ke samping.
3. Siswa mampu bergantung dan kaki …. ….
membengkok ke depan serta ke
belakang.

Lembar Observasi/Pengamatan Mempraktikkan Variasi Gerak Bergantung dengan


Tangan
Kriteria 1 Kriteria 2 Kriteria 3
No. Nama Siswa Terlihat Belum Terlihat Belum Terlihat Belum
(√) Terlihat (√) Terlihat (√) Terlihat
(√) (√) (√)
1. Zaydan
2. Raffa
3. Najwa

Remedial dan Pengayaan


1. Pengayaan
 Guru memberikan tugas lanjutan bagi siswa yang telah mampu membaca indah puisi
anak tentang alam (dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat).
 Guru menugaskan siswa menulis contoh perilaku di rumah yang sesuai dengan sila
kedua Pancasila.
 Guru memberikan latihan lanjutan bagi siswa yang telah mampu mempraktikkan
variasi gerak bergantung dengan tangan.
2. Remedial
 Guru memberikan bimbingan bagi siswa yang belum mampu membaca indah puisi
anak tentang alam (dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat).
 Guru memberikan penjelasan lebih lanjut tentang contoh perilaku di rumah yang
sesuai dengan sila kedua Pancasila.
 Guru memberikan latihan terbimbing bagi siswa yang belum mampu mempraktikkan
variasi gerak bergantung dengan tangan.

Anda mungkin juga menyukai