LEMBAR REFLEKSI
SETELAH MENGAMATI PEMBELAJARAN
Nama : MERI AGUSTINA
NIM : 855782202
Program Studi : PGSD
UPBJJ : 18/ PALEMBANG
A.Refleksi Terhadap Penerapan Pembelajaran yng tel
ah dilakukan
1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan
dpat mengarah dan mempersiapkan siswa mengikuti pel
ajaran dengan baik?
Jawab: Menurut pendapat saya kegiatan membuka pelajaran yang saya
lakukan sudah cukup baik, dimulai dari mengisi kehadiran siswa serta
mengajak siswa untuk bersemangat dalam mengikuti proses
pembelajaran yang akan dilakukan.
2. Bagaimana tanggapan siswa terhadap materi/bahan ajar
yang saya sajikan? (Apakah materi terlalu tinggi,terlalu r
endah,atau sudah sesuai dengan kemampuan awal sisw
a?)
Jawab: Berdasarkan responden dari siswa yang saya
terima, materi dan bahan ajar yang saya gunakan sudah
sangat komplek sehingga materi yang saya sampaikan
dapat langsung diterima oleh peserta didik.
3. Bagaimana respons siswa terhadap media pembelajaran
yang digunakan? (Apakah media sesuai dan mempermud
ah siswa menguasi kompetensi/materi yang diajarkan?)
Jawab: Sebagian besar siswa menganggap media sudah
sesuai dengan materi yang diajarkan, sebagian lagi
menganggap media harus lebih disesuaikan dengan
kehidupan sehari - hari.
4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode/teknik pe
mbelajaran yang saya gunakan?
Jawab: variasi dan metode pembelajaran menurut
responden siswa sudah sangat baik dan membuat materi
yang disampaikan lebih mudah dimengerti.
5. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan/intruksi yang
saya berikan dengan baik?
Jawab: secara umum, siswa sudah sangat baik dalam
menangkap materi dan instruksi yang saya sampaikan
dikarnakan dialog dua arah sudah sangat baik.
B. Refleksi terhadap implementasi RPP
1. Apakah rencana pelaksanaan pembelajaran yang saya sus
un dapat berjalan sebagaimana mestinya? (Jika tidak selur
uhya,apakah saya telah melakukan penyesuaian rencana p
embelajaran dengan baik?)
Jawab: sebagian besar rencana pelaksanaan pembelajaran
yang berjalan dengan maksimal, walaupun terdapat
beberapa titik proses pembelajaran yang sangat lemah
dikarnakan beberapa faktor salah satunya waktu yang
tidak tepat terhadap penyampaian materi tersebut.
2. Apakah kelemahan-kelemahan saya dalam menyusun renc
ana pelaksanan pembelajaran dan melakukan pembelajara
n? Dalam hal apa saja? Apakah dalam hal penugasan mate
ri,penggunaan bahan dan media, penggunaan metode dan
teknik pembelajaran,pengelolaan kelas, komunikasi dan pe
ndekatan terhadap siswa,pengunaan waktu,serta penilaian
belajar?
Jawab: jika dilihat dalam proses belajar mengajar yang
berlangsung, kelemahan terdapat di pengelolaan kelas
yang kurang dikuasai dikarnakan berbagai macam karakter
siswa.
3. Apakah ada rencana pembelajaran yang tidak dapat dilaks
anakan?
Jika ada,apa yang harus saya lakukan untuk mengganti ren
cana pembelajaran pelaksanaan semula?
Jawab: rencana pembelajaran sudah dilaksanakan dengan
cukup baik, hanya saja kurang terstruktur dan sesuai
dengan rencana pembelajaran.