ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU I
(APKG PKM PGSD I )
LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN
PEMBELAJARAN
1. NAMA GURU/MAHASISWA : Relita Rismawati
2. NIM : 857028932
3. TEMPAT MENGAJAR : UPTD SDN 1 Karang Anyar
4. KELAS : III
5. MATA PELAJARAN : Matematika
6. WAKTU :-
7. UPBJJ-UT : BANDAR LAMPUNG
PETUNJUK
Baca dengan cermat rencana pembelajaran yang akan digunakan oleh
guru/mahasiswa ketika mengajar. Kemudian, nilailah semua aspek yang terdapat
dalam RPP tersebut dengan menggunakan butir penilaian di bawah ini. Sesuaikan
RPP yang dikembangkan dengan beberapa butir aspek yang dinilai yang terfokus
pada pendekatan tematik.
1. Menentukan bahan pembelajaran dan
Tujuan pembelajaran 1 2 3 4 5
1.1 Menggunakan bahan pembelajara
yang sesuai dengan kurikulum
(GBPP)
1.2 Memetakan kompetensi dasar,
indikator dan pengalaman belajar
Rata-rata butir 1 = A
2. Mengembangkan dan mengorganisasikan
materi, media (alat bantu pembelajaran),
dan sumber belajar
2.1 Mengembangkan dan mengorgani-
sasikan materi pembelajaran dengan
dendekatan tematik (apabila RPP tematik)
2.2 Pengembangan jaringan tema dan
Menentukan tema(khusus tematik).
2.3 Menentukan dan mengembangkan
Media/alat bantu pembelajaran yang relevan
2.4 Memilih sumber balajar
Rata-rata butir 2 = B
3. Merencanakan skenario kegiatan
pembelajaran
3.1 Menentukan jenis kegiatan
pembelajaran Serta Kesesuaiannya
dengan tema(apabila RPP Tematik)
3.2 Menyusun langkah-langkah
pembelajaran Dan Kesesuaiannya
dengan tema
3.3 Menentukan alokasi waktu
pembelajaran.
3.4 Menentukan cara-cara memotivasi
siswa.
3.5 Mempersiapkan pertanyaan.
Rata-rata butir 3 = C
4. Merancang pengelolaan kelas
4.1 Menentukan penataan ruang dan
Fasilitas belajar.
4.2 Menentukan cara-cara pengorga-
nisasian siswa agar dapat berpartisipasi
dalam pembelajaran.
Rata-rata butir 4 = D
5. Merencanakan prosedur, jenis, dan
menyiapkan alat penilaian
5.1 Menentukan prosedur dan jenis
Penilaian (berkala, berkesinambungan,
Menyeluruh)
5.2 Membuat alat-alat penilaian dan
kunci jawaban.
Rata-rata butir 5 = E
6. Tampilan dokumen rencana pembelajaran
6.1 Kebersihan dan kerapian
6.2 Penggunaan bahasa tulis
Rata-rata butir 6 = F
Nilai APKG 1 = R
R= A+B+C+D+E+F =
6
Karang Anyar, 4 Mei 2025
Supervisor / Penguji I Supervisor II/ penguji II
.....................................
RELITA RISMAWATI
NIP. -
NIM. 857028932