Nama : Kadek Aryantiwi, [Link].
No Absensi : 16
Unit Tugas : SD Negeri 1 Pemenang Barat
PENYUSUNAN MODUL AJAR
A. Informasi Umum
1. Nama Guru : Kadek Aryantiwi, [Link].
2. Nama Sekolah : SD Negeri 1 Pemenang Barat
3. Fase/Kelas : B/3
4. Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Hindu
5. Elemen : Susila
6. Materi Pelajaran : Tri Parartha
7. Banyaknya Pertemuan/Alokasi JP : 3JP (1 kali pertemuan)
8. Kompetensi Awal :
a. Peserta didik sudah pernah membaca materi terkait Tri Parartha
b. Peserta didik sudah mengetahui lebih awal terkait dengan Pengertian Tri
Parartha
9. Profil lulusan : Keimanan dan Ketaqwaan terhadap TYME,
Penalaran Kritis Kreativitas, Kemandirian,
Kolaborasi, Komunikasi
10. Target Peserta Didik :
Peserta didik reguler / tipikal : umum, tidak ada kesulitan dalam mencernadan
memahami materi ajar.
11. Sarana dan Prasarana :
Media Pembelajaran :
a. Laptop dan LCD
b. Papan tulis dan spidol
Sumber Belajar :
a. Buku teks
b. Akses internet
c. LKPD
12. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
B. Komponen Inti
1. Tujuan Pembelajaran :
Peserta didik mampu menganalisis contoh-contoh Tri Parartha dalam kehidupan
sehari-hari.
2. IKTP :
1. Peserta didik mampu menjelaskan pengertian dan bagian-bagian Tri Parartha
2. Peserta didik mampu menyebutkan contoh perilaku masing-masing bagian Tri
Parartha dalam kehidupan sehari-hari
3. Peserta didik mampu menganalisis contoh perilaku masing-masing bagian Tri
Parartha dalam kehidupan sehari-hari
4. Peserta didik mampu menerapkan contoh perilaku masing-masing bagian Tri
Parartha dalam kehidupan sehari-hari
3. KKTP:
1. 0 – 74 : Belum mampu menjelaskan pengertian dan bagian-bagian Tri Parartha
serta menyebutkan dan menganalisis contoh pperilaku masing-masing bagian Tri
Parartha dalam kehidupan sehari-hari (belum tercapai, remedial di seluruh bagian)
2. 75 – 89 : Mampu menjelaskan pengertian dan bagian-bagian Tri Parartha serta
menyebutkan dan menganalisis contoh perilaku masing-masing bagian Tri
Parartha dalam kehidupan sehari-hari (belum tercapai, remedial di seluruh bagian)
3. 90 – 100 : Sangat mampu menjelaskan pengertian dan bagian-bagian Tri
Parartha serta menyebutkan dan menganalisis contoh perilaku masing-masing
bagian Tri Parartha dalam kehidupan sehari-hari (belum tercapai, remedial di
seluruh bagian)
4. Pemahaman Bermakna
Peserta didik dapat memahami Tri Parartha sebagai pedoman untuk menjalani
kehidupan yang lebih bermakna dan harmonis serta dapat menganalisis dan
mengaplikasikan Tri Parartha dalam kehidupan sehari-hari.
5. Pertanyaan Pemantik
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
1. Apakah kalian memiliki hewan peliharaan di rumah ?
2. Apakah kalian tahu bahwa memberi makan hewan peliharaan merupakan
perilaku Asih ?
6. Kegiatan Pembelajaran (Berdiferensiasi)
Pertemuan 3
a. Pendahuluan ( 15 Menit )
1. Pendidik dan Peserta didik memulai pembelajaran dengan mengucapkan
panganjali umat "Om Swastyastu" serta menunjuk salah satu peserta didik
untuk memimpin melafalkan doa (Mantram Guru) bersama.
2. Pendidik menyampaikan salam hangat serta menanyakan kabar ke peserta
didik dan mengecek kehadiran siswa untuk memastikan kesiapan belajar
3. Agar peserta didik antuasias mengikuti kegiatan pembelajaran, Pendidik
mengajak peserta didik menyanyikan lagu wajib nasional.
4. Pendidik melakukan apersepsi dan menyampaikan materi yang akan
dipelajari dan menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan Inti ( 80 Menit )
Pengalaman Alokasi
No Uraian Kegiatan Diferensiasi
Belajar Waktu
1 Orientasi Peserta didik pada masalah
Pendidik mengajak peserta didik menyaksikan Memahami Diferensiasi 80
tayangan video yang berkaitan dengan perilaku Tri
Konten Menit
Parartha dengan link
[Link]
dan mengamati gambar anak yang sedang
bersalaman kepada orang tua di bawah ini :
Sumber Gambar : [Link]
Setelah menyimak video dan mengamati gambar
tersebut, peserta didik diminta memberikan
pendapatnya tentang :
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
a. Gambar apa yang kalian lihat ?
b. Mengapa kita harus menghormati orang tua ?
2 Mengorganisasikan Peserta Didik
Pendidik mengorganisasi peserta didik ke dalam Mengaplikasikan Diferensiasi
beberapa kelompok dengan anggota 3-4 orang proses
Pendidik membagikan LKPD yang berisikan link
video yang haarus dianalisis peserta didik terkait
contoh-contoh perilaku Tri Parartha dalam
kehidupan sehari-hari
Pendidik menugaskan peserta didik untuk semuanya
aktif di dalam kelompok, baik itu dalam diskusi,
mencatat dan persentasi di depan kelas.
3 Membimbing Penyelidikan
Pendidik membimbing setiap kelompok untuk Mengaplikasikan Diferensiasi
melakukan pengamatan terhadap video perilaku Tri Proses
Parartha yang ditampilkan pada layar di depan kelas
Peserta didik mengkategorikan video-video contoh
perilaku Tri Parartha sesuai dengan bagian-bagian
Tri Parartha dan menuliskan alasannya pada LKPD.
4 Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi Mengaplikasikan Diferensiasi
kelompok berupa hasil analisis video perilaku Tri proses
Parartha dalam kehidupan sehari-hari yang telah
dikerjakan
Peserta didik mengemukakan pendapat atas
presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
kelompok lain
Peserta didik bertanya atas presentasi yang telah
dilakukan dan siswa lain diberi kesempatan untuk
menjawab
5 Menganalisis dan Mengevaluasi Proses
Pemecahan Masalah
Pendidik bersama peserta didik membahas materi Merefleksikan Diferensiasi
yang telah dipelajari melalui LKPD analisis video proses
contoh-contoh perilaku Tri Parartha dlam
kehidupan sehari-hari
Peserta didik memverifikasi kembali jawaban
kelompok setelah melakukan diskusi dan membaca
teori dari buku referensi serta masukan dari guru
Peserta didik diberikan penguatan dengan
menjelaskan kembali materi yang sulit dipahami
dengan bahasa yang lebih sederhana atau dengan
contoh yang berbeda
Peserta didik mengerjakan evaluasi untuk menguji
pemahamannya terhadap materi yang telah
dipelajari dengan menggunakan aplikasi quizizz
c. Penutup (10 Menit)
1. Pendidik memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
mengungkapkan pengalaman belajarnya
2. Pendidik dan Peserta didik mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan
Paramasanthi “Om Shanti Shanti Shanti Om”
7. Refleksi Peserta didik dan Pendidik
Peserta didik melakukan refleksi bersama guru atas aktivitas pembelajaran yang
telah dilakukan bersama untuk mengetahui apa yang perlu diperbaiki (apa yang
disukai dan tidak disukai) dan manfaat materi yang telah dipelajari.
1. Petunjuk penilaian pengisian
Isikan identitas kalian
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Berikan tanda √ pada kolom sesuai dengan perasaan kalian
Isilah pernyataan tersebut dengan jujur
Hitunglah jumlah jawaban dengan emotion yang sama
Lingkari kriteria sangat baik, baik, atau kurang baik sesuai jumlah
emotion yang terisi
2. Rubrik
No Pernyataan
1 2 3 4
Bagaimana perasaan kalian saat mengikuti
1 pembelajaran Agama Hindu dengan materi bagian-
bagian Panca Yadnya
Bagaimana perasaan kalian belajar secara
2 kelompok pada pembelajaran Agama Hindu
dengan materi bagian-bagian Panca Yadnya
Bagaimana perasaan kalian saat mengikuti
pembelajaran secara mandiri pada pembelajaran
3
Agama Hindu dengan materi bagian-bagian Panca
Yadnya
Bagaimana perasaan kalian saat mengikuti quis
4
dengan menggunakan wordwall
Sangat baik Baik Perlu perbaikan
Jika 4 pertanyaan Jika 4 pertanyaan terisi nomor 3 Jika 4 pertanyaan terisi
terisi nomor 4 dan 4 nomor 1 dan 2
8. Asesmen
a. Asesmen awal
1. Apakah pentingnya menerapkan perilaku Tri Parartha dalam kehidupan
sehari-hari ?
2. Apakah kalian pernah menerapkan perilaku Tri Parartha dalam kehidupan
sehari-hari?
3. Bagaimana perasaan kalian ketika melakukn perbuatan-perbuatan baik dan
terpuji ?
b. Asesmen formatif
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD )
Nama Kelompok :
Kelas : III
Materi : Tri Parartha
1. Duduklah bersama teman kelompokmu dan diskusikanlah!
2. Analisislah video yang ditayangkan di depan kelas, kelompokkanlah video
tersebut ke dalam perilaku Tri Parartha apa dengaan memberikan tanda centang (√
) dan berikan alasannya!
No Video yang dianalisis Asih Punia Bhakti Alasaan
.
1. Video :
[Link]
2. Video 2 :
[Link]
h
3. Video 3 :
[Link]
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
No Kelompok Aspek 1 Aspek 2 Aspek 3 Skor Nilai
1 Kelompok 1
2 Kelompok 2
3 Kelompok 3
Aspek yang dinilai :
1. Menyelesaikan tugas kelompok dengan baik
2. Kerjasama kelompok
3. Hasil tugas
c. Asesmen sumatif
[Link]
C. Lampiran
1. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD
2. Pengayaan dan remedial.
3. Bahan Bacaan Pendidik dan Peserta Didik
4. Glossarium
5. Daftar Pustaka
Pemenang, 17 Maret 2025
Kepala SDN 1 Pemenang Barat Guru Pendidikan Agama Hindu
Rosmala, [Link] . Kadek Aryantiwi, [Link].
NIP. 197311101992022001 NIP. 199401172020122010
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang
Lembar Kerja Kurikulum Merdeka
Disusun oleh H. Mutadi, M. Ed.
Widyaiswara BDK Semarang