0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
1K tayangan1 halaman

KLEPON

Diunggah oleh

Ulma Cutez
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
1K tayangan1 halaman

KLEPON

Diunggah oleh

Ulma Cutez
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd

KLEPON

- Klepon merupakan makanan


khas Indonesia yang memiliki
tekstur kenyal dan padat. Ketika
digigit, gula merah yang ada di
dalam klepon akan pecah di
mulut.

Cara Membuat Klepon


Secara umum, klepon merupakan camilan yang berbahan dasar tepung ketan yang
dicampurkan dengan air daun pandan agar menghasilkan warna hijau. Dikutip dari situs
Rosebrand, berikut langkah-langkah cara membuat klepon.

1. Alat dan Bahan


250 gram tepung ketan
1 sdm air daun suji dan daun pandan
1 sdt garam
2 sdm minyak sayur
1/2 sdt pandan pasta
200 ml santan kelapa
100 gram gula merah yang sudah diparut
250 gram kelapa setengah tua, kupas dan parut memanjang
1/2 sdt garam untuk isian klepon

2. Langkah Membuat Klepon

Campurkan tepung ketan, air daun suji, garam, minyak sayur, dan pandan pasta menjadi satu.
Tuangkan santan sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga adonan lembut. Rebus air
secukupnya dengan 2 lembar daun pandan hingga mendidih. Ambil tepung yang telah dicampur
bahan lain, lalu pipihkan. Campurkan gula merah dan garam untuk menjadi adonan isian
klepon. Setelah itu, bulatkan isian klepon dan letakkan pada kulit klepon. Bulatkan kembali
kedua bahan agar menyatu. Kemudian, rebus ke dalam air mendidih dan tunggu hingga klepon
mengapung. Segera angkat dan tiriskan jika telah matang, sajikan dengan parutan kelapa.

Anda mungkin juga menyukai