PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI KIANGROKE 01
Jl. Raya Pangalengan No.427, Ds. Kiangroke Kec. Banjaran
Kabupaten Bandung, Jawa Barat 40377
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI KIANGROKE 01
NOMOR : ........................................................
TENTANG
KADER ADIWIYATA
Kepala Sekolah Dasar Negeri Kiangroke 01
Kelurahan Kiangroke Kecamatan Banjaran Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat
Menimbang : 1. Bahwa demi menciptakan kelestarian dan kebersihan lingkungan sekolah
guna menunjang kenyamanan dalam kegiatan belajar mengajar pada
satuan pendidikan UPT SD Negeri Kiangroke 01.
2. Bahwa dalam rangka mewujudkan “Sekolah Peduli dan Berbudaya
Lingkungan” di UPT SDN Kiangroke 01 Kecamatan Banjaran perlu
dibentuk Tim Pembina Lingkungan Hidup/Adiwiyata.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional;
2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan
Pengelolaan Lingkungan Hidup;
3. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Nomor 52 Tahun 2019 Tentang
Gerakan Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup di Sekolah
(GPBLHS);
4. Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Nomor 53 Tahun 2019 Tentang
Penghargaan Adiwiyata;
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Penetapan kegiatan KADER ADIWIYATA (Duta Adiwiyata) pada tingkat
satuan pendidikan SDN Kiangroke 01 Kecamatan Banjaran (daftar nama
terlampir)
Kedua : Masing – masing anggota TIM melakukan kegiatan secara berkala
Ketiga : Segala biaya yang diakibatkan pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada
Anggaran yang sesuai
Keempat : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dan apabila terdapat
kekeliruan dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan seperlunya.
Ditetapkan di : Banjaran
Pada tanggal : 17 Juli 2023
Kepala SD Negeri Kiangroke 01
Entin Tartini. S.Pd. M.MPd
NIP. 19650602 198610 2 003
LAMPIRAN 1 SURAT KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI KIANGROKE 01
Nomor : ........................................
Tanggal : ...................................
Tentang : ........................
SUSUNAN TIM PELAKSANA PROGRAM SEKOLAH ADIWIYATA
SDN KIANGROKE 01 TAHUN 2023/2024
1. Penanggung Jawab : Entin Tartini, S.Pd. M.M.Pd.
2. Ketua : Chandra Dewi Andini, S.Pd
3. Wakil Ketua : Cica Cahyati
4. Sekretaris : Novi Sartika Ariansyah, S.Pd.
5. Bendahara : Mella Siti Jayakarti, S.Pd.
Ditetapkan di : Banjaran
Pada tanggal : ...............
Kepala Sekolah
Entin Tartini. S.Pd. M.MPd
NIP. 19650602 198610 2 003