MODUL AJAR
TK AL- HABIB TP 2023/2024
Nama Penyusun : Sri Bulan Alokasi waktu : 6 Pertemuan (900 menit)
Smt/Mgg : II/6 Tanggal : 12-17 Februari 2024
Kelompok :B Topik/SubTopik : Alat Transportasi sebagai sarana
Usia : 5-6 tahun beribadah/Alat transportasi laut untuk
Jumlah Siswa : 18 anak Beribadah
Elemen CP : NAB/Jati diri/Limasatereni
Model Pembelajaran : Kelompok
Landasan Al Qur’an : Surat Yasiin 41-42
Tujuan Pembelajaran • NAB A.4.1) Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia
• NAB A.2.1 Mengenal Al Quran dan Al Hadits sebagai pedoman hidup
• NAB. A.3.2 Melakukan kegiatan beribadah sehari – hari dengan tuntunn orang dewasa
• Jati diri (B.3.1) Menyesuaikan diri dengan lingkungan, aturan dan norma yang berlaku
• Limasatereni (C.2.2) Menunjukkan minat dan kegemaran dalam kegiatan pra menulis
Kata Kunci Kendaraan air, kapal, pelabuhan, nahkoda,pantai
• Anak mengenal macam-macam kendaran air
• Anak diajak untuk mengenal nahkoda
• Anak diajak untuk mengenal perlengkapan kapal
• Anak diajak mengenal pelabuhan
Deskripsi umum • Anak diajak untuk bermain peran menjala ikan dan meniru tulisan macam – macam
kegiatan kendaraan laut
• Anak – anak diajak melakukan sains: magic roket, menulis angka 11-20 dan
penjumlahan susun
• Kegiatan selanjutnya anak diajak menyanyi “Nenek moyang” serta kreatifitas
membuat/melipat bentuk kapal
• Kertas origami, kertas HVS, lem, gunting
Alat & Bahan • Berbagai gambar atau tiruan macam macam kendaraan laut
• Pewarna makanan, air, merica, sunlight, baki, cutton buds
• Internet dan buku-buku yang berkaitan dengan kendaraan laut
Sumber • [Link]
• [Link]
Peta Konsep
Orang yang menjalankan
Pengertian Kendaraan kendaraan laut
laut Kendaraan
Laut
Macam-macam
Bagian-bagian kendaraan Kendaraan laut
laut
(SOB 1) ➢ Pembiasaan membaca / Qiroati
(60 menit)
07.00 – 08.00 WIB
Kegiatan Awal ➢ Baris berbaris, Ikrar pagi
(30 menit) ➢ Salam, Doa sebelum kegiatan
08.00 – 08.30 WIB ➢ Absensi kehadiran anak
➢ Murojaah surat Al Ikhlas
➢ Menghafal hadist sesama muslim bersaudara
➢ Menyanyikan “Kapal api”
➢ Apresiasi topik kendaraan laut
➢ Penjelasan kegiatan main hari ini
➢ Penjelasan SOP hari ini ( SOP membuang sampah, membereskan mainan)
➢ Asesmen Awal ( Observasi, Anekdot, Ceklist)
Kegiatan Inti Hari ke 1 ➢ Upacara
(60 menit) ➢ Menulis angka arab
08.30 – 09.30 WIB ➢ Mengenal macam- macam kendaraan laut
➢ َّ اَل
Kolase lafal س ِف ْينَة
Hari ke 2 ➢ Sholat Dhuha Bersama
➢ Menyanyi “Kapal api”
➢ Bermain peran menjala ikan
➢ Menirukan tulisan macam-macam kendaraan laut
Hari ke 3 ➢ Sains sederhana “magic roket”
➢ Menulis angka 11-20
➢ Penjumlahan susun
Hari ke 4 ➢ Membuat kreasi bentuk kapal (dari kertas)
Hari ke 5 ➢ Sholat Duha
➢ Senam
➢ Menari
Hari ke 6 ➢ Senam
➢ Menari
➢ Menggosok gigi Bersama
Istirahat ➢ Mencuci tangan
(30 menit) ➢ Berdoa sebelum makan
09.30 – 10.00 WIB ➢ Makan dengan adab yang benar
Kegiatan Penutup ➢ Recalling
(30 menit) ➢ Menyanyikan lagu “kapal api”
10.00 – 10.30 WIB ➢ Menyampaikan kegiatan besok pagi
➢ Berdoa pulang
➢ Salam
Asesmen ( Ceklist, Hasil Karya, Anekdot)
Mengetahui, 12 Februari 2024
Kepala TK AL-HABIB Guru Kelompok B
Fitri Anugrah, [Link] Sri Bulan
LEMBAR PENILAIAN HARIAN MINGGU KE 5 SEMESTER 2
ELEMEN CP/TP PENILAIAN A/B/C
NO NAMA ANAK A.4.1 B.3.1
A.2.1 A.3.2 C.2 .2
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
LEMBAR PENILAIAN HARIAN MINGGU 5 SMT 2 TP 2023/2024
KETERANGAN :
C : Cukup Baik (masih kesulitan dalam mencapai sebagian tujuan pembelajaran)
B : Baik (sudah menuntaskan sebagian besar tp)
A : Amat Baik (sudah mampu menyelesaikan dan bisa melanjutkan/ membantu teman)